Laradilan's Reading List
24 stories
Tulisan Sastra✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 16,141,603
  • WpVote
    Votes 1,771,092
  • WpPart
    Parts 31
[SUDAH TERBIT] "Sahara, hidup itu perihal menyambut dan kehilangan. Kamu tahu lagu Sampai Jumpa-nya Endank Soekamti, kan? ya kira-kira begitu lah. Tapi kamu tahu alasan kenapa manusia punya perasaan? sebab itu adalah satu-satunya cara kamu mengingat dengan kesan yang tak habis-habis. Jadi jangan terlalu sedih jika menemukan kehilangan-kehilangan lainnya. Sedihlah seperlunya, lalu ingat bahwa sebenarnya kamu tidak benar-benar kehilangan. Sesuatu itu abadi dalam kenang yang kamu bawa dalam perasaanmu. Sampai sini paham, kan?" "Sastra, kamu lupa tentang satu hal. Semakin singkat suatu cerita, semakin dalam luka yang tertoreh. Kehilangan memang akan terus terjadi. Tapi kalau boleh aku memilih, aku belum siap kehilangan kamu." Catatan: baca cerita ini di rumah aja, jangan ditempat umum. Demi keselamatan kita bersama. Terima kasih. Copyright© Tenderlova, 2020 LovRinz Publishing Hak cipta dilindungi undang-undang.
HILAL by FitriNurOkta
FitriNurOkta
  • WpView
    Reads 43,745
  • WpVote
    Votes 5,643
  • WpPart
    Parts 61
🏅 1 Di Fullsun (Lengkap) Cinta itu buta, bukan tapi cinta itu tulus, menerima apapun keadaannya meskipun sudah tidak sempurna lagi. Di sini Hilal akan mengajarkan apa itu cinta yang tulus? Dan hubungan yang serius bukan hanya bisa dijalani oleh orang dewasa. Cinta yang tidak memandang fisik dan tidak akan terkikis oleh waktu. 090221
Sadewa✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 190,299
  • WpVote
    Votes 43,350
  • WpPart
    Parts 13
Part of "Antologi Bulan Desember" Di antara 12 bulan yang ada, Sadewa paling suka bulan desember. Bulan dimana pohon-pohon flamboyan favoritnya mulai bermekaran. Bulan dimana hujan mulai kerap mengguyur daratan. Bulan dimana ia bertemu dengan Aryo. Sadewa suka desember, tapi dia lebih suka Aryo. "Aryo sudah besar, Mas. Jadi Mas Dewa nggak usah ngurusin hidup Aryo lagi." anak itu berkata begitu. Meski dadanya sakit, Sadewa lebih suka Aryo dibanding bulan desember. ©tenderlova | Sadewa, 2020
Meant 2 Be✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 662,212
  • WpVote
    Votes 111,943
  • WpPart
    Parts 26
[SUDAH TERBIT] BAGIAN KEDUA NARASI, 2021 Dulu, Lestari pikir bahwa dia adalah kelopak bunga dandelion yang terbang terbawa badai. Sejak muda, ia terbiasa melalang--menangkis segala macam cambukan hidup yang bisa saja meremukkan dirinya. Menginjak remaja, kelopak dandelion itu jatuh di sebuah tanah yang tandus, lalu hidup seadanya di tengah-tengah ketidak pastian semesta. Namun begitu dewasa, Lestari sadar bahwa dia bukanlah setangkai bunga dandelion yang tangguh. Bukan. Dia adalah sebuah kapal yang kehilangan jangkar. Kemudian badai datang jauh lebih besar dari sebelumnya. Kini, Lestari berlayar tak tentu arah. Dia tidak punya kompas, dan dia tidak bisa berhenti. Dia hanya bisa terus berlayar tanpa tahu kemana ia harus pergi. Suatu saat, bisakah kapal itu menemukan dermaga untuk bersandar? atau di tengah laut, dia akan tenggelam lalu hilang begitu saja dari peradaban? ©tenderlova, 2022 | Meant 2 Be, 2022
Dear Natta✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 2,877,967
  • WpVote
    Votes 436,289
  • WpPart
    Parts 39
[SUDAH TERBIT] TRILOGI BAGIAN 1 Kadang Natta bertanya-tanya pada dirinya sendiri, kenapa dia masih bersedia pacaran sama Jeno Setyo Novanto yang jelas-jelas lebih peduli sama sahabatnya; Pamela alih-alih dirinya sebagai pacar. Sebagian orang pikir malah yang pacar Jeno itu Pamela, bukan Natta. Tapi Natta nggak sanggup buat bilang, "Jen, kita putus aja yuk." karena sebagian perasaannya selalu bilang, "Jeno, aku sayang sama kamu." Ps. Baca cerita ini hanya akan membuatmu marah-marah. Tidak tahu kenapa, katanya sih, efek sampingnya begitu. Copyright© Tenderlova, 2020 LovRinz Publishing Hak cipta dilindungi undang-undang.
Kaleidoskop✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 995,004
  • WpVote
    Votes 193,656
  • WpPart
    Parts 45
[SUDAH TERBIT] TRILOGI BAGIAN 2 Bagi Davina, dia dan Jovanka adalah dua hal yang berbeda. Hidupnya terlalu rumit untuk dijelaskan, seperti terjebak dalam labirin waktu yang membingungkan. Tapi bagi Raja, keduanya sama saja. Raja mencintai Davina dan Jovanka apa adanya. Keduanya sama-sama menjadi alasan untuknya bangkit dari keterpurukan. Rahasia antara Davina dan Jovanka, perjalanan dimana Raja bertemu kembali dengan Papa, tentang segala hal yang belum selesai di masa lalu. Mungkin kah mereka melewati waktu bersama-sama? Atau Dav harus menyerah dan pergi meninggalkan Raja? ©tenderlova, 2020
THE LORENZIO'S by eveningcase
eveningcase
  • WpView
    Reads 2,226
  • WpVote
    Votes 321
  • WpPart
    Parts 4
❝Bukan hanya jadi orang tua aja yang susah, Pi. Jadi anak yang baik itu juga nggak gampang. Kita harus bawa beban ekspetasi orang tua diluar kapasitas kemampuan.❞ Ini bukan cerita Keluarga Rafsanjani dengan kehangatannya, ini tentang kisah duka dan lara keluarga Lorenzio setiap harinya. s t a r t : 24 . 07 . 21
About Rafsanjani Family ✅ by eveningcase
eveningcase
  • WpView
    Reads 135,685
  • WpVote
    Votes 14,831
  • WpPart
    Parts 37
Johnny seorang bapak tunggal harus pusing mengurusi 8 anak dengan sifat yang berbeda-beda, mana setiap sifatnya bikin migran kepala. Sedangkan 8 anak ini, juga memiliki kisah asmara ala remaja pada umumnya yang mana kala kadang bikin uring-uringan. Ini kisah keluarga tanpa seorang Ibu, kisah pahit manis keluarga Rafsanjani. Bagaimana kesehariannya? [ SUDAH TAMAT, BELUM DIREVISI ] #4 fanfiction
Bumi dan Lukanya by jjaejaepeach
jjaejaepeach
  • WpView
    Reads 2,674,876
  • WpVote
    Votes 320,254
  • WpPart
    Parts 34
"Kamu tahu gak alasan kenapa Tuhan ngasih semua rasa sakit ini sama kamu? Karena untuk bahagia itu perlu luka Bumi. Tuhan tahu kamu hebat makanya Dia ngasih semua rasa sakit ini ke kamu. Ini semua biar kamu paham bagaimana caranya bertahan dan bagaimana caranya kamu bangkit. Jadi Bumi, tolong bertahan, ya?" - Senjani
Soulmate  by eveningcase
eveningcase
  • WpView
    Reads 10,012
  • WpVote
    Votes 1,386
  • WpPart
    Parts 6
[ SEQUEL OF ABOUT RAFSANJANI FAMILY ] Berawal dari kepulangan Somi ke Jakarta, delapan bersaudara ini akhirnya kembali bersatu setelah sempat berpisah untuk mengejar cita-cita mereka. Mulai dari Mark yang memutuskan menjadi single daddy, Renjun yang hendak menikah, Jeno yang bingung akan hubungannya, Haechan yang mencoba untuk mencari gadis pengganti Sesil hingga Jisung yang diam-diam mengambil pekerjaan sopir gojek online di masa akhir mahasiswanya malah terjebak di kisah cinta orang lain. Ataupun mungkin Jaemin yang dijodohkan dengan muridnya sendiri. ❝ Dad, dia murid kakak. Masa Kak Jaemin nikah sama murid sendiri?! ❞ ❝ Nggak ada batasan buat menikah sekiranya dia udah legal, Kak. ❞ ❝ T-tapi bunda, kenapa kakak dulu? kenapa nggak abang?! Marka butuh ibu kan? ❞ Johnny meletakkan cangkir kopinya, menatap kedelapan anaknya terutama Jaemin yang sedang beradu argumen dengan istrinya, ❝ Satu-satu, dimulai dari kakak Jaemin atau Kak Somi. ❞ Somi membelalak terkejut menunjuk dirinya sendiri, ❝ HAAA?! SOMI?! BIG NO DADDY!❞ ❝ Enggak ada penolakan ❞ sahut Jeffry ikut tertawa. ❝ PAPIII!! ❞