Santri
7 stories
Semua karena Allah(ENDING) by deamarcus
deamarcus
  • WpView
    Reads 696,540
  • WpVote
    Votes 32,191
  • WpPart
    Parts 41
Cinta yang aku jaga dalam hati lebih dari 3 tahun harus kandas karena dia lebih memilih untuk mempersunting gadis pondok, semua karena Allah~Elisa Harun Hidupku bebas, hingga aku bertemu sosok yang memakai pakaian serba tertutup, hidupku berubah... ~Joe Alexander~ Apapun yang terjadi "Semua karena Allah"...
Surat Cinta dari Gus Zaka (TERBIT) by PuspaMarkhip
PuspaMarkhip
  • WpView
    Reads 422,820
  • WpVote
    Votes 20,755
  • WpPart
    Parts 41
Rasa takut selalu menjalar setiap aku menatapnya. Di mataku, ia tak lebih merupakan sosok menakutkan yang selalu membuatku gemetaran. _Nabila Salwa_ Di usia yang sudah menginjak angka tiga puluh ini, sudah berapa kali mengalami jatuh cinta? Jika ada pertanyaan seperti itu yang diajukan pada saya, maka jawabannya adalah berkali-kali. Setiap waktu, setiap saat, saya selalu jatuh cinta tiap menatap mata bulatnya yang sejernih telaga, atau kerjapan bulu matanya yang sungguh mempesona. _Zakaria Al Anshary_ *Cerita ini juga di posting di Komunitas Bisa Menulis dan sudah tamat. Cek facebook Puspa Markhip untuk membacanya
Sang Muhallil (TERBIT) by PuspaMarkhip
PuspaMarkhip
  • WpView
    Reads 153,448
  • WpVote
    Votes 11,300
  • WpPart
    Parts 37
(SEQUEL SETEDUH TAMAN SURGA book #3) Tentang Lukman Al Hakim.
7. Pesan Rindu dari Ma'had by rsaryani91
rsaryani91
  • WpView
    Reads 273,059
  • WpVote
    Votes 30,844
  • WpPart
    Parts 43
Apa yang pertama kali terpikir ketika mendengar kata pesantren? Ngaji terus? Nggak bebas? Nggak gaul? Ketinggalan jaman? Jelas!! Salah besar. Dalam cerita ini kamu akan menemukan banyak cerita rahasia di dalam pesantren, juga banyak cerita tentang kenikmatan hidup di pesantren. Pesantren itu tidak semenakutkan dan semenyedihkan yang sebagian orang bayangkan. Justru didalam pesantren akan mudah menemukan yang namanya kebahagiaan.. Nggak percaya? Coba aja mondok! Kalau belum yakin, ya sudah baca cerita ini dulu siapa tahu hidayah Allah turun lewat cerita ini.. #baniahmad_story
Assalamualaikum Almeera (SELESAI) by Neliyssaa
Neliyssaa
  • WpView
    Reads 5,403,861
  • WpVote
    Votes 433,369
  • WpPart
    Parts 103
Bagi Aldrich Adyastha yang memiliki segalanya, memenangkan pertaruhan dengan ketiga sahabatnya untuk mendapatkan seorang Azkayra Almeera tentu bukanlah perkara sulit. Cukup petik jari, sudah dipastikan gadis itu bertekuk lutut di bawah kakinya. Setidaknya itulah yang terbersit di benaknya-atau itulah yang biasanya terjadi dengan perempuan-perempuan diluar sana. Tapi ternyata gadis yang satu ini berbeda! Hampir sebulan Aldrich mencoba menaklukkan sang dokter cantik berjilbab lebar ini, tapi yang terjadi malah dirinya sendiri yang dibuat kalang kabut. Almeera kebal dari segala pesonanya yang tak tertolak, tapi syaraf Aldrich tak mampu bekerja hanya karena senyum gadis itu. Seiring waktu berlalu dan deadline hampir tiba di depan mata, jangankan jatuh cinta, menatapnya lebih dari lima detik saja gadis itu enggan! Sialan! Hidupnya jungkir balik hanya karena seorang Azkayra Almeera. Nasib resortnya juga terancam jika ia kalah taruhan! __________________________ "She is the definition of true happiness..." - Aldrich CERITA INI SUDAH TERBIT VERSI CETAK! UNTUK PEMBELIAN BUKU HUBUNGI 0853-4283-8606 TERIMA KASIH :)
Sea Of LOVE 1 by Karimahdentist
Karimahdentist
  • WpView
    Reads 135,788
  • WpVote
    Votes 16,230
  • WpPart
    Parts 37
Spin off Stay With me in Love Semua orang mempunyai potensi menjadi buruk pun juga baik. Bahwa Al Khaliq telah memberi segenap rasa tentang kesadaran sebuah hati. sejatinya semua ingin menjadi baik. Dalam hati terdalam selalu ada keinginan untuk menjadi lebih baik. Bukankah selalu ada kesempatan dalam tiap tarikan napas? Al Khaliq tak permah bosan mendengar keluh dan tobat hambanya.
My Coldest Gus by Desisetia
Desisetia
  • WpView
    Reads 7,775,840
  • WpVote
    Votes 676,102
  • WpPart
    Parts 61
⚠ AWAS BAPER! ⚠ Religi - Romance Karena kesalahan yang sangat fatal, Sashi harus mendapat hukuman dikirim ke pesantren. Bagi Sashi pesantren seperti penjara yang menyedot habis kebebasannya. Dia harus memutar otak bagaimana supaya bisa keluar dari penjara suci itu. Namun satu kejadian yang nggak bisa dinalar oleh Sashi terjadi. Di usia yang belum genap 18 tahun Sashi harus menikah dengan anak pemilik pesantren yang berusia 10 tahun di atasnya. Kehidupan Sashi semakin rumit saat menikah muda dan harus kucing-kucingan menyembunyikan statusnya. Tidak sampai disitu, dia juga harus kehilangan sahabatnya yang mati bunuh diri. Sanggupkah Sashi melewati semua itu? "Yang tampan bakal kalah sama yang nyaman, dan yang nyaman akan kalah sama yang mau komitmen." -Sashi Liem, anak ayah Jonathan Liem yang paling cantik se galaksi bimasakti.