Favo
23 stories
Mafia Girl Transmigration ✓ oleh Khanifahalona
Khanifahalona
  • WpView
    Membaca 3,923,872
  • WpVote
    Suara 473,461
  • WpPart
    Bagian 56
Atara Bellona Ixora pemimpin mafia Prosperine, mafia yang berkuasa di Benua Eropa yang terus melakukan transmigrasi karena ulah tunangannya sendiri. Sebanyak apapun Xora melakukan transmigrasi Ia tetap tidak terlepas dari dunia gelap. Melupakan sebagian ingatan penting yang seharusnya bisa menjadi petunjuknya. Hidupnya seperti terombang-ambing ombak di lautan. Xora bukan manusia biasa, Ia adalah manusia hasil laboratorium. Ia berpindah ke tubuh seorang gadis, Ia bertekad sebelum melakukan perang yang sesungguhnya. Xora akan mengubah pandangan umum tentang gadis itu yaitu Ava Aerlatte Selena. Ini bukan kisah transmigrasi biasa. Rank: 1 balasdendam (15-04-2021) 1 petualangan (19-04-2021) 1 acak (24-04-2021) 1 aksi (23-04-2021) 1 badboy (4-5-2021) 1 laga (31-10-2021) 1 baper (31-10-2021) 1 cecan (17-05-2021) 2 transmigrasi (25-04-2021) 2 mafia (14-05-2021) 3 chicklit (11-05-2021) 3 cogan (17-05-2021) 3 tekateki (17--05-2021) 4 fantasi (19-04-2021) 5 fiksi remaja (22-04-2021) 7 misteri (17-05-2021)p
Bad Girl Transmigration oleh lethaagattaa943
lethaagattaa943
  • WpView
    Membaca 957,873
  • WpVote
    Suara 72,003
  • WpPart
    Bagian 45
Follow dulu sebelum baca! Biar sama sama enak!!! seorang bad girl yang sangat suka dengan balapan dan jago dalam bela diri mati tertabrak truk dan bertransmigrasi ke tubuh seorang perempuan yang sangat cantik tetapi sangat manja dan suka sekali membuly orang. Banyak kata² kasar INI CERITA MURNI DARI PIKIRAN SAYA SENDIRI JADI KALAU MAU NGE PLAGIAT JANGAN DI LAPAK SAYA, KALAU ADA YANG PLAGIAT CERITA INI LAMA LAMA GW SANTET LO!
MORANA DUVESSA  oleh IceBooba_
IceBooba_
  • WpView
    Membaca 2,075,678
  • WpVote
    Suara 165,694
  • WpPart
    Bagian 58
MORANA DUVESSA ANGGARA. Gadis cantik yang pendiam, tertutup pada dunia luar. Hidup berdua dengan mamanya. Berusaha keras agar menjadi yang terbaik, demi membuat sang mama bahagia. Hidup berkecukupan, tanpa kekurangan apapun. Kasih sayang yang melimpah dari sang mama, materi yang cukup untuk kelangsungan hidup mereka berdua. Namun takdir berkata lain, mamanya yang terlihat baik-baik saja ternyata menyembunyikan penyakitnya dari Morana, sampai pada akhirnya semua terungkap saat kondisi mamanya kritis. Setelah dirawat beberapa hari, wanita yang menemani Morana selama 16 tahun terakhir itu menghembuskan nafas terakhirnya dipangkuan anak perempuan satu-satunya. Sampai semua berubah, kehidupannya berbeda ketika sang papa datang dan menginginkannya untuk tinggal bersama keluarganya. Di sana awal kehidupan Morana bermula. "𝚃𝚎𝚛𝚒𝚖𝚊𝚔𝚊𝚜𝚒𝚑 𝚜𝚞𝚍𝚊𝚑 𝚑𝚊𝚍𝚒𝚛, 𝚠𝚊𝚕𝚊𝚞 𝚑𝚊𝚗𝚢𝚊 𝚜𝚎𝚔𝚎𝚍𝚊𝚛 𝚖𝚊𝚖𝚙𝚒𝚛." -𝐌𝐨𝐫𝐚𝐧𝐚 𝐃𝐮𝐯𝐞𝐬𝐬𝐚 𝐀𝐧𝐠𝐠𝐚𝐫𝐚 Penasaran? Langsung baca:) Note: murni pemikiran sendiri. Maaf kalau ada nama atau tokoh yang sama dengan cerita lain. Cover by pinterest Star: 03 mei 2021 Finis: -
REWRITTEN | END oleh fourestly
fourestly
  • WpView
    Membaca 4,663,371
  • WpVote
    Suara 481,011
  • WpPart
    Bagian 55
{ TELAH DI TERBITKAN } Namanya Amara, seorang gadis yang nyaris sempurna. Wajahnya memikat, dan kecerdasannya membuat siapa pun iri dengan segudang prestasi yang ia raih di usia muda. Namun, hidup nya yang nyaris sempurna itu berakhir tragis ketika maut datang lebih cepat dari yang ia bayangkan. Ketika Amara membuka mata, ia tidak berada di surga maupun neraka. Sebaliknya, ia terbangun dalam tubuh Aruna, tokoh antagonis dari sebuah novel yang pernah ia baca sekilas. Aruna adalah seorang gadis ambisius yang terobsesi dengan cinta sang tokoh utama pria, dan nasibnya dalam cerita itu tragis-dijauhi, dihancurkan, dan akhirnya dilupakan. Amara menyadari bahwa ia tidak hanya harus bertahan hidup sebagai Aruna, tetapi juga menghadapi berbagai konflik yang tidak pernah ia bayangkan sebelumnya. Hubungan penuh intrik, rahasia kelam keluarga Winnelson, dan teka-teki yang mengancam keberadaannya menjadi tantangan baru yang harus ia pecahkan. Namun, Amara memiliki satu keuntungan: pengetahuan akan alur cerita. Dengan kecerdasannya, ia bertekad untuk mengubah takdir Aruna, melepaskan diri dari obsesi cinta yang membinasakan, dan menemukan jati dirinya di dunia yang penuh tipu daya ini. Namun bisakah Amara mengubah jalan cerita tanpa memicu kehancuran yang lebih besar? Atau takdir sang antagonis memang tidak dapat diubah?
Transfer of souls [END] oleh Eni211
Eni211
  • WpView
    Membaca 2,196,625
  • WpVote
    Suara 67,148
  • WpPart
    Bagian 9
[Masih acak-acakan, nanti deng kalau udah mood mau di revisi ulang.] ** Amira Gricia Permata. Gadis cantik berumur 17 tahun yang multi talenta, terlahir dari keluarga yang terpandang. Meski Gricia terlahir dari keluarga terpandang tidak membuat nya manja dan sombong, Gricia termasuk sosok yang mandiri dan baik. Gricia yang irit bicara akan menjadi cerewet saat bersama keluarga nya, Gricia yang dingin akan menjadi hangat saat bersama keluarga nya, Gricia yang acuh tak acuh akan sangat care saat bersama keluarga nya. Begitu lah Gricia hampir sempurna secara fisik, Finansial dan kebahagiaan. Tapi di dunia ini tidak ada yang sempurna begitu pun Gricia yang mempunyai kekurangan yang hanya di ketahui oleh keluarga. Bagaimana jadi nya ketika jiwa Gricia berpindah ke raga orang lain yang hidup nya berbanding terbalik dengan kehidupan Gricia?Tidak mendapatkan kasih sayang keluarga? Apakah Gricia bisa membuat keluarga baru nya menyayangi nya atau tidak? -Ada beberapa part 17+, 21+! Mohon bijak dalam membaca:) -Awal Publish :20 April 2021 -Akhir publish : 03 Juli 2021 -Selamat membacaa.
She Is Violet✔ oleh Leecikiciki
Leecikiciki
  • WpView
    Membaca 1,806,500
  • WpVote
    Suara 136,150
  • WpPart
    Bagian 86
Gadis itu... Mengerikan... "Touch my family, and you die" *---* [SEQUEL A & Z] Start : 28 Juni 2019 Finish : 18 Mei 2020 Kalian akan membaca cerita yang dipenuhi kekerasan, kata-kata kasar yang tidak boleh kalian tiru. Dan juga kisah cinta rumit yang dialami pemeran utama. Selamat membaca.
I'm Innocent, Damn It! oleh laraswyn
laraswyn
  • WpView
    Membaca 982,888
  • WpVote
    Suara 125,835
  • WpPart
    Bagian 37
BUKAN NOVEL TERJEMAHAN!! [MENDING FOLOW DULU MABRO, ABIS ITU BACA TERUS VOTE, HEHEHEH] ⚠️PART ACAK! REVISI SETELAH TAMAT:)⚠️ . . . . Daisy Zelenia dihukum mati atas beberapa tuduhan kejahatan yang tidak ia lakukan. Diakhir hidupnya tak ada yang mempedulikannya, dia sendirian. Di akhir kehidupannya dia hanya ingin keadilan, suatu hal yang tidak ia dapatkan selama hidupnya. Tapi yang punya alam semesta memberinya kesempatan. Dia diberikan satu kehidupan lagi untuk memperbaiki segalanya, untuk membalas semua yang terjadi padanya dan memperoleh keadilan. . . . . . Penulisan masih berantakan, i'm so sorry!Happy reading girls/boys!
MAFIA PRINCESS oleh dynasr_
dynasr_
  • WpView
    Membaca 1,423,448
  • WpVote
    Suara 62,545
  • WpPart
    Bagian 65
Kasus pembunuhan yang belakangan ini terjadi di Alexander High School membuat seorang gadis harus pindah ke sana demi menjalankan sebuah misi yang di berikan oleh paman dan ibunya. Tadinya gadis itu berpikir jika misi itu akan di selesaikan dalam waktu singkat, Namun ternyata dugaannya salah. Karena sejak ia dan ketua geng motor Osvald sepakat dengan sebuah perjanjian pada malam itu, hidupnya tak lagi setenang dulu. Banyak masalah dan berbagai kesalah pahaman yang harus di selesaikan hingga pada saat pelaku pembunuhan itu terungkap satu fakta mengejutkan tentang dirinya membuat ia kecewa sekaligus membuat semuanya semakin rumit. Attention: [There are scenes of murder, kissing, brawls, abusive language, and various other scenes that are not worth imitating.] ©2021 By dinasitirasdin HIGH RANK: #1-Rival #1-Mafiagirl #1-Rahasia #2-Keluarga #2-Benci #2-Cinta #3-Pengkhianatan #3-Gengmotor #4-TekaTeki