喜歡
78 stories
Lady Sapphire : merubah takdir kakak antagonis || ✓ by ss_avina
ss_avina
  • WpView
    Reads 573,868
  • WpVote
    Votes 78,442
  • WpPart
    Parts 78
"Penyesalanku adalah pergi dari rumah hari itu." Kehidupan yang aku ingin hanyalah sebuah khayalan semata. Semua selesai dengan sepercik api. Clarissa Eunika Sapphire. Gadis pemicu karakter antagonis itu berhasil bertahan hidup dan aku yang sudah meninggal berada di dalam tubuh lemah gadis itu. "Misi utama ku adalah membuat Cendric tidak menjadi karakter antagonis." Tapi sebelum itu aku harus berhasil terlepas dari ibu dan kakak tiri ku yang ternyata pemicu utama Clarissa meninggal. ~ "Hanya ada satu putri Sapphire disini, yaitu aku." "Jangan pernah, jangan sekali pun kau berpikir bisa mengambil Clarissa dari ku!" "Huh! Aku rasa gadis cacat seperti ku memang pantas mati." "Suatu keajaiban bisa melihat makhluk secantik dan seindah Anda, Nona Sapphire." ~ Panjang karena ada season 2 nya :) Alangkah baiknya kalian meninggalkan jejak 🐾 seperti vote / komen Jangan lupa follow author juga yaa 😽 started : 05-05-2021 end : 02-08-2021 ps : semua visual + cover saya ambil dari pinterest^^👌
LADY AINSLEY by rissapus
rissapus
  • WpView
    Reads 188,019
  • WpVote
    Votes 12,494
  • WpPart
    Parts 29
Ainsley Osmond, seorang wanita yang merupakan kakak dari tokoh utama wanita -Ivory- dalam sebuah novel romansa berlatar belakang kehidupan bangsawan kerajaan. Sedangkan Ainsley Mariana, wanita modern yang malah terjebak di tubuh Ainsley Osmond ketika tubuhnya terjatuh ke danau. Mau tidak mau, suka tidak suka, Ainsley harus menerima takdirnya yang telah mengantarkannya pada kehidupan Ainsley Osmond. Karena tahu akan jalan cerita novel yang telah ia masuki tersebut, dimana kelak Ivory yang merupakan adiknya akan mati ditangan suaminya sendiri, Duke Egerton. Akhirnya Ainsley bertekad menjadi pelindung dan menjadi tameng untuk menjauhkan Ivory dari Duke Egerton.
Reclaiming My Student || Gojo Satoru by itsme_babyblue
itsme_babyblue
  • WpView
    Reads 69,964
  • WpVote
    Votes 7,511
  • WpPart
    Parts 40
[COMPLETE] Aku bersumpah akan mengutuk Kepala Sekolah itu. Setelah mengirimku dinas ke tempat antah berantah, berani sekali ia menyetujui kepindahan muridku ke sekolah lain. Apalagi di catatan tidak tertera bahwa dia telah melakukan pelanggaran. "Myoui-Sensei, waktu itu ada orang aneh yang datang menjemputnya. Sepertinya dia yang membujuk kepala sekolah untuk memindahkannya." Tanganku mengepal mendengarnya. Siapapun orang sinting yang membawa muridku itu, aku pasti akan memberinya pelajaran dan merebut muridku kembali. . . . . . . . . . Note : Cerita ini adalah murni fanfiksi karya penulis dan tidak akan mengikuti alur cerita utama. Gojo Satoru x Female Reader Jujutsu Kaisen by Gege Akutami Selamat membaca >< Cover Pict : From Pinterest Cr to : Original Artist
Naruto : New Life by SotoBeracun
SotoBeracun
  • WpView
    Reads 71,114
  • WpVote
    Votes 7,420
  • WpPart
    Parts 71
Deskripsi: Yaezaki Ayase, seorang otaku akut yang lebih suka maraton anime dan donghua daripada merapikan kamarnya, tiba-tiba mengalami kejadian paling klise dalam hidupnya. Saat membuka mata, dia mendapati dirinya berada di dunia yang asing, tanpa Wi-Fi, tanpa anime, dan yang lebih parah... dia tidak tahu harus berbuat apa! Tapi tunggu dulu-dunia ini terasa familiar... Seperti dunia dari anime yang pernah dia tonton?! Dengan kepala penuh referensi dan impian wibu yang akhirnya menjadi kenyataan, Ayase harus mencari cara untuk bertahan hidup, menemukan kekuatannya, dan-siapa tahu-mungkin jadi tokoh utama di dunia barunya. Tapi satu pertanyaan besar muncul: Apakah dia akan menikmati isekai life ini, atau justru merindukan kasurnya yang nyaman? --- Gimana? Udah cukup bikin penasaran? gas baca. Naruto dll punya Om Masashi Kishimoto sya cuma minjem😁 ini cuma fiktif
𝐓𝐡𝐞 𝐅𝐥𝐚𝐭 𝐆𝐢𝐫𝐥 𝐓𝐫𝐚𝐧𝐬𝐦𝐢𝐠𝐫𝐚𝐭𝐢𝐨𝐧 by Luphypen
Luphypen
  • WpView
    Reads 50,069
  • WpVote
    Votes 5,631
  • WpPart
    Parts 10
Jennie Anulika Putri pikir bunuh diri bisa membuatnya bebas dari bisingnya dunia. Ternyata ekspetasinya salah, tindakannya itu malah mengantarkannya ke dunia fiksi. Secara nalar, ini tidak masuk akal. Dia menempati tubuh antagonis yang akan mati di akhir cerita. Tapi, bukan itu bagian paling celakanya. Masalahnya adalah, She is Jennie. Baginya, berjibaku dengan karakter fiksi itu konyol. Akan sangat merepotkan jika dia turut andil dalam meramaikan alur cerita. Tapi, pasrah dengan takdir yang ditentukan penulis juga lebih-lebih konyol! [Contains : Harsh Words, Suicide, Kissing scenes, etc] . . . 𝐒𝐭𝐚𝐫𝐭 : 5 𝐉𝐚𝐧𝐮𝐚𝐫𝐢 𝟐𝟎𝟐𝟏 𝐅𝐢𝐧𝐢𝐬𝐡 : 𝐎𝐧 𝐠𝐨𝐢𝐧𝐠 ᝰ Written by Luphypen
𝐃𝐚𝐧𝐝𝐞𝐥𝐢𝐨𝐧𝐬 | 𝐁𝐞𝐜𝐨𝐦𝐞 𝐚𝐧 𝐀𝐧𝐭𝐚𝐠𝐨𝐧𝐢𝐬𝐭 [𝐄𝐧𝐝] by sadLaer_
sadLaer_
  • WpView
    Reads 759,015
  • WpVote
    Votes 58,060
  • WpPart
    Parts 52
𝐋𝐞𝐭 𝐦𝐞 𝐥𝐨𝐯𝐞 𝐲𝐨𝐮, 𝐛𝐞𝐟𝐨𝐫𝐞 𝐢 𝐝𝐢𝐞. [RE-PUBLISH] • • Ohai mahkluk bumi.. Ify all, sedikit penyampaian mengenai cerita ini. Mungkin sudah sangat umum dikalangan anak dunia orange, asek.. But, one something yang harus aku tegaskan. ⚠️ Cerita ini murni dari hasil pemikiranku! ⚠️ Don't copy paste my story! Terakhir, tau kan cara menghargai? Please don't be Silent Readers! Bye! Cover : by. Pinterest & Canva Published : 07-12-2022 Finished : 12-06-2023
The Greatest Estate Developer by SERIESbyWEBTOON
SERIESbyWEBTOON
  • WpView
    Reads 157,015
  • WpVote
    Votes 1,031
  • WpPart
    Parts 408
Suho Kim, a broke college student struggling to make ends meet, is desperate to turn his life around by earning a degree in civil engineering. But going from rags to riches will be easier said than done-especially after Suho suddenly wakes up inside the fantasy novel he had been reading every night as Lloyd Frontera, one of the worst side characters. Lloyd is a lazy, hot-headed drunkard whose family is on the brink of ruin due to an enormous amount of debt. Lloyd may not be the most reliable guy, but Suho isn't ready to give up so easily-he refuses to live in poverty again. Luckily for the Frontera family, Suho has something up his sleeve that may end their financial woes: his studies in civil engineering! With the heart of an entrepreneur and the brain of an engineer, can Suho finally build a better life for himself? All Rights Reserved Written by BK_Moon.
HEARTBEAT OF HOME  by oceandesu
oceandesu
  • WpView
    Reads 257,877
  • WpVote
    Votes 37,688
  • WpPart
    Parts 45
Menjungkirbalikan sebuah alat excavator dan membakar tenda pekerja distrik adalah keahlian Denver Caspian. Seorang pemuda yang hobi merubah warna rambut dan juga di juluki sebagai seorang pemberontak ulung. Di area khusus tempat tinggal para pekerja, Denver tinggal bersama seorang bocah perempuan enam tahun, tanpa tahu jika ternyata jiwa bocah itu sudah di gantikan oleh jiwa gadis berusia 17 tahun yang mati karena bunuh diri. "Aku menyayangi mu, Lottie." "Paman Denver..."
 Lady Viviana √  by TeleNovale_
TeleNovale_
  • WpView
    Reads 1,732,006
  • WpVote
    Votes 104,497
  • WpPart
    Parts 42
Lady Viviana Castelmuro adalah putri tunggal dari Baron Bill dan Baroness Isabella yang sangat dihormati. Ia terlahir manja dan tak mengenal tanggung jawab, namun hidupnya berubah drastis ketika kecelakaan kuda merenggut nyawa kedua orang tuanya. Hanya Viviana yang selamat, namun ia jatuh koma selama tiga bulan. Saat terbangun, Viviana bukan lagi gadis yang sama. Kesadarannya membawa dua kejutan besar: ia kini memiliki ingatan dari kehidupan sebelumnya yang seorang perempuan modern bernama Ana yang telah meninggal karena sakit. Lebih mencengangkan lagi, dunia ini bukan dunia biasa, melainkan dunia dari sebuah novel yang pernah ia baca, meski ia lupa judul dan alur ceritanya secara utuh. Namun, ada satu hal yang Ana ingat dengan jelas: Viviana seharusnya mati dalam kecelakaan itu. Dalam cerita, kematian itu bukanlah musibah biasa, melainkan bagian dari konspirasi terencana. Dalangnya? Duke Theo Ashen. Seorang tokoh utama pria yang terkenal dingin, kejam, dan membenci Viviana yang dulu terus mengejarnya secara memalukan. Kini, dengan kehidupan kedua dan takdir yang berubah, Viviana memutuskan untuk hidup dengan benar: membangun kembali kehormatan Castelmuro dan menjauhi Theo sejauh mungkin. Namun, bisakah ia benar-benar menghindari takdir? Karena kenyataan yang sesungguhnya jauh lebih kelam dari apa yang ia tahu.
BAD SCENE [Completed] by ssweetboba
ssweetboba
  • WpView
    Reads 4,022,731
  • WpVote
    Votes 206,960
  • WpPart
    Parts 49
[Sebelum baca ini boleh follow dulu ya] Semula Ayesha berpikir kalau kehadirannya bagi Elkairo Danadyaksa bukanlah apa-apa. Ia bukan seseorang yang ditunggu laki-laki itu dalam lelahnya. Bukan seseorang yang mendapat ungkapan cinta darinya. Bukan pula seseorang yang dicari saat kehadirannya tidak nampak. Jadi, ketika kebohongannya terbongkar dan satu-satunya jalan adalah pergi, Ayesha pikir tak apa. Karena ia hanya tunangan pengganti laki-laki itu selama ini. Hingga Ayesha yang memulai hidup barunya mendapatkan teror pesan dan telepon dari nomor yang silih berganti. "Gimana rasanya kabur dari aku?"