tiaraal1
- Reads 999
- Votes 89
- Parts 27
Aina Talita Zahran panggil saja dia Ina, seorang perempuan yang kerap kali patah hati bermula dari cinta pertamanya.
Berkali kali membuka lembaran baru malah lagi lagi dia dikecewakan seorang lelaki, bagaimana mungkin hidupnya ia habiskan hanya sekedar untuk menjaga jodoh orang?
kamu percaya jodoh adalah rahasia Alloh? ya itu yang sedang dialami Ina, dia tak mampu menerka siapa yang akan menjadi jodohnya namun Alloh memberinya kejutan begitu indah ketika wanita itu memintanya lewat perantara doa.
"Dekati penciptanya maka ia akan dekatkan kamu dengan pilihannya yang terbaik"
sebuah kutipan yang selalu terngiang di hatinya, dari sana Alloh mempertemukannya dengan Wafi lelaki yang bagi Ina adalah seorang lelaki Sholeh imam yang dirindukan makmumnya.