fiksi terbaik
67 stories
Extraordinary Kin: The Journey to Growing Up✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 716,729
  • WpVote
    Votes 138,924
  • WpPart
    Parts 25
BAGIAN KEEMPAT TULISAN SASTRA Tidak ada remaja yang tidak memiliki masalah ketika mereka berumur 17 tahun. Di umur itu, akan ada banyak sekali ketakutan, kekhawatiran, dan keraguan. Tapi meskipun ada begitu banyak masalah, Kin Dhananjaya selalu percaya bahwa umur 17 tahun akan menjadi umur emas bagi dirinya. Meskipun dia selalu merasa bingung pada banyak hal, setidaknya dia ingin mempercayai satu hal; umur 17 adalah gerbang menuju kedewasaan. Segalanya memang rumit, tapi cepat atau lambat, kebahagiaan pasti akan datang. ©tenderlova, 2022 | Extraordinary Kin
TIGA PAGI by yestoday27
yestoday27
  • WpView
    Reads 303,158
  • WpVote
    Votes 38,711
  • WpPart
    Parts 11
Aruna dan Maraka, mengarungi masa awal pendewasaan dengan banyaknya suara di kepala serta pilihan-pilihan pelik dan rahasia-rahasia yang dibagi berdua di penghujung malam.
Narasi, 2021✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 4,008,292
  • WpVote
    Votes 672,821
  • WpPart
    Parts 31
[SUDAH TERBIT] BAGIAN KEDUA TULISAN SASTRA Bulan juni datang lagi. Padahal sisa-sisa juni tahun lalu belum sepenuhnya selesai. Beberapa sedih dan sesal masih tertinggal dan membekas dengan baik. Tapi setiap kali Nana mendongak dan menatap langit yang biru, ia selalu merasa, "Aku pikir setelah dia pergi, dunia akan runtuh. Tapi ternyata langit masih tinggi, burung masih terbang dan waktu masih berlalu." Tahun depan, bulan juni pasti akan datang lagi. Dan sebelum bulan itu datang lagi, Nana berharap, dia bisa menyelesaikan segala hal yang belum selesai. ©tenderlova, 2021 | Narasi, 2021
after meet u on telegram  by Khayuch
Khayuch
  • WpView
    Reads 24,218
  • WpVote
    Votes 1,439
  • WpPart
    Parts 37
(G A B U T) ditulis dengan hati, diciptakan dengan kegabutan, dan dirasakan dengan kenyataan bertemu dengan'mu adalah takdir, tapi jatuh cinta dengan'mu itu diluar kendaliku pernah mencoba melupa, tapi semesta mengembalikan-nya, padahal sudah tau jawabannya dan itu tidak akan pernah merubah apa-apa untukmu penyuka kopi dari aku si penikmat senja. (jika ini berakhir maka cerita itupun sudah habis dan rasa itu telah hilang)
Kaleidoskop✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 992,935
  • WpVote
    Votes 193,566
  • WpPart
    Parts 45
[SUDAH TERBIT] TRILOGI BAGIAN 2 Bagi Davina, dia dan Jovanka adalah dua hal yang berbeda. Hidupnya terlalu rumit untuk dijelaskan, seperti terjebak dalam labirin waktu yang membingungkan. Tapi bagi Raja, keduanya sama saja. Raja mencintai Davina dan Jovanka apa adanya. Keduanya sama-sama menjadi alasan untuknya bangkit dari keterpurukan. Rahasia antara Davina dan Jovanka, perjalanan dimana Raja bertemu kembali dengan Papa, tentang segala hal yang belum selesai di masa lalu. Mungkin kah mereka melewati waktu bersama-sama? Atau Dav harus menyerah dan pergi meninggalkan Raja? ©tenderlova, 2020
Langit & Laut by planetsenja
planetsenja
  • WpView
    Reads 6,707
  • WpVote
    Votes 1,064
  • WpPart
    Parts 10
[ SHORT STORY ] Teruntuk nona yang mampu membasuh pilu, menetaplah lebih lama dari matahari yang lenyap dimakan waktu. Menetaplah hingga kita menjelma menjadi debu, dan biarkan aku mencintai setiap hal yang kau benci dari dirimu. Lahir: 25 Juni 2021 Gugur: 30 Juli 2021 Dilahirkan warsa 2021 oleh © planetsenja
Colors in The Sky✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 710,840
  • WpVote
    Votes 141,239
  • WpPart
    Parts 26
[SUDAH TERBIT] TRILOGI BAGIAN 3 Coloring is a matter of being sure or not sure. While drawing is a matter of can or cannot. And im sure to coloring your life, to drawing your dream plan. ©tenderlova2020, Colors in The Sky
HIMPUNAN by yestoday27
yestoday27
  • WpView
    Reads 22,797,343
  • WpVote
    Votes 3,149,749
  • WpPart
    Parts 77
[SELESAI] Himpunan is where your home is. "Kirain rumahku bukan himpunan, tapi kamu." "Diam." (feat OT21)
Sadewa✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 189,319
  • WpVote
    Votes 43,287
  • WpPart
    Parts 13
Part of "Antologi Bulan Desember" Di antara 12 bulan yang ada, Sadewa paling suka bulan desember. Bulan dimana pohon-pohon flamboyan favoritnya mulai bermekaran. Bulan dimana hujan mulai kerap mengguyur daratan. Bulan dimana ia bertemu dengan Aryo. Sadewa suka desember, tapi dia lebih suka Aryo. "Aryo sudah besar, Mas. Jadi Mas Dewa nggak usah ngurusin hidup Aryo lagi." anak itu berkata begitu. Meski dadanya sakit, Sadewa lebih suka Aryo dibanding bulan desember. ©tenderlova | Sadewa, 2020
Dear Natta✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 2,873,083
  • WpVote
    Votes 436,051
  • WpPart
    Parts 39
[SUDAH TERBIT] TRILOGI BAGIAN 1 Kadang Natta bertanya-tanya pada dirinya sendiri, kenapa dia masih bersedia pacaran sama Jeno Setyo Novanto yang jelas-jelas lebih peduli sama sahabatnya; Pamela alih-alih dirinya sebagai pacar. Sebagian orang pikir malah yang pacar Jeno itu Pamela, bukan Natta. Tapi Natta nggak sanggup buat bilang, "Jen, kita putus aja yuk." karena sebagian perasaannya selalu bilang, "Jeno, aku sayang sama kamu." Ps. Baca cerita ini hanya akan membuatmu marah-marah. Tidak tahu kenapa, katanya sih, efek sampingnya begitu. Copyright© Tenderlova, 2020 LovRinz Publishing Hak cipta dilindungi undang-undang.