Dunia novel
105 stories
EMPEROR EMPRESS (Ganti Judul) por Sakiran04
Sakiran04
  • WpView
    LECTURAS 3,815,325
  • WpVote
    Votos 375,136
  • WpPart
    Partes 60
Lisa Tamara lulusan S1 universitas terbaik yang cantik dan cerdas di abad ke 21, ketika mengunjungi adiknya di rumah sakit tanpa terduga di perjalanan ia sudah tidak sadarkan diri. Saat membuka matanya dia berada di kehidupan aneh nan menyedihkan, dimana ia berpindah ke tubuh seorang Puteri Mahkota yang di juluki "puteri buruk rupa" dan tidak di inginkan oleh Putra Mahkota yang memiliki tempramental dingin dan tidak pernah tertarik kepada wanita, namun tatapan dingin dengan sorot tajam dan tampan mampu menggetarkan hati kaum wanita setiap kali melihatnya. "Siapa kau?" "Putri ini dulu mungkin mencintai Putra Mahkota karena hati, namun sekarang Putri ini akan mencintai Putra Mahkota hanya sebagai Putri" "Raja ini menunggu Janjimu" "......" Part 14~ Di PRIVATE(khusus pengikut) Update Chapter 14=10/12/2018 Holaaaa Balik lagi dengan cerita baru.. yuhuuuuu. setelah kemarin MY LOVE BRANDAL BOY . Mari kita sejenak menuju kekerajaan China Kuno.. di Jamin seruuu. BUKAN NOVEL TERJEMAHAN INI ASLI CERITA AUTHOR SENDIRI!!!!! JANGAN COPAS SEMBARANGAN! ALIAS PELAGIAT! *Yang ketahuan plagiat, matanya bintitan loh. Hahaha. Untuk itu sebelumnya Terima kasih. Bijaklah dalam membaca. Pertama Publish: 2, Juni 2018 Update 1 Minggu Sekali
Beware Of The Character  por wolfiedokey
wolfiedokey
  • WpView
    LECTURAS 1,150,870
  • WpVote
    Votos 1,899
  • WpPart
    Partes 2
[ PINDAH VICTIE, DENGAN VERSI PENULISAN TERBARU] Rebya hanyalah gadis SMA biasa, membaca novel buatan sahabatnya, Alea. Yang berjudul 'Like it That Love' dalam novel tersebut Rubya Roosevelt adalah tokoh antagonis yang berakhir tragis. Akhir tragis yang dimana dia bunuh diri dan kematiannya tidak ada yang menangisi dirinya kecuali, Eleanor Roosevelt. Saudari yang selalu dia lecehkan dan aniaya semasa hidupnya. Kecelakaan yang membuat dia merenggangkan nyawa. Tuhan berbaik hati kepada dirinya, memberikan dia sebuah kesempatan untuk hidup. Hidup sebagai Rubya Roosevelt. Bisakah dia menghindari akhir tragis? Atau perlahan-lahan dia mengetahui rahasia dibalik dunia yang dia tempati. © wolfiedokey, 2021.
The rebirth of Rabecca por cXxLunaxXc
cXxLunaxXc
  • WpView
    LECTURAS 1,684,652
  • WpVote
    Votos 111,234
  • WpPart
    Partes 53
Rabecca, anak SMA yang menjadi sebata kara setelah kematian orang tua nya saat ia menginjak SMP, walaupun begitu Rabecca adalah anak yang pintar dan licik. Dengan kecantikan yang menawan dan kelicikan yang sempurna, rabecca mampun menarik banyak perhatian terutama kaum pria, banyak perumpuan yang iri pada nya dan menjuluki nya sebagai "sugar baby" walaupun begitu Rabecca masih menjalani hidupnya dengan bahagia. Malam sebelum hari kelulusan nya, Rabecca mengalami kecelakaan. Rasa sakit menyerang seluruh bagian tubuh nya, rasa sesak di dada nya tidak bisa di tahan lagi, perlahan demi perlahan pandangan nya mulai meredup dan sebuah bisikan terdengar di telinga nya "belum saat nya kau mati". Perlahan Rabecca membuka matanya dan mendapatkan diri nya menjadi bayi! "Apa ini yang nama nya terlahir kembali?" Rabecca Terlahir kembali sebagai bayi dari seorang raja besar dan adik pangeran-pangeran yang di kenal kejam dan dingin terhadap siapapun termasuk para putri maupun selir. Apakah Rabecca bisa menaklukan mereka dan mengubah pandangan mereka terhadap dunia?
Mengubah Alur por dinsyrade111
dinsyrade111
  • WpView
    LECTURAS 873,226
  • WpVote
    Votos 60,190
  • WpPart
    Partes 36
(END) Aku akan mengubah Alur Hidupmu Naya, Aku berjanji tidak akan Menyia nyiakan Kesempatan Bodoh ini -------Dara---------- Kau adalah aku , Dara sekarang kau bebas dengan tubuh ku ini.... Lakukanlah Semau mu...----------Naya------ __________________________________________________ Pasti semuanya akan mendapatkan Balasan,Tak ada yang tidak mungkin:-):-):-)^_ INI ADALAH CERITA YANG BERASAL DARI KEGABUTAN KU....JADI KALO PENASARAN....BACA AJA, MAAF KALO GA BAGUSS KARNA AKU CUMA COBA COBA ...^_^^_^^_^
Are You Ready? (END) por Redfile
Redfile
  • WpView
    LECTURAS 32,661
  • WpVote
    Votos 5,327
  • WpPart
    Partes 37
(READY SERIES #1) Takdir Hazel hanya sebagai seorang figuran dalam dunia yang ditulis. Dia mendapatkan cinta dari Arkana namun berujung kematian yang tidak diinginkan. Kisah keduanya ditulis kembali di dunia yang berbeda. Arkana hidup sebagai pemeran utama. Namun, Hazel tidak bisa bersamanya. Untuk dapat melihat Arkana lagi, Hazel merelakan dirinya untuk menjadi pemeran antagonis. Menghapus semua kenangan yang ada bersama cinta yang tidak akan pernah kembali. Hazel bertahan hidup, bersembunyi dan melarikan diri. Menjalani kehidupan baru tanpa siapa pun di sisinya. Tapi semakin dia menjauh semakin banyak yang mendekat padanya. "Jangan bersembunyi lagi. Tetaplah berada di tempat di mana aku bisa melihatmu." Ini adalah akhir dunia bersama kisah cinta yang ditulis ulang. . . . Start : 28 Juli 2021 End : 09 Agustus 2021 Start Publish : 11 Agustus 2021 End Publish : 24 September 2021 🎖#2 - Fiksi Ilmiah : 28 Mei 2022 🎖#10 - Romance : 28 Mei 2022
Dahlia To Athea por dlynndy105zyw_
dlynndy105zyw_
  • WpView
    LECTURAS 474,976
  • WpVote
    Votos 47,664
  • WpPart
    Partes 24
Dahlia Amanda Deandra adalah gadis muda yang berumur 19 tahun. Dirinya sekarang menempuh pendidikan di perkuliahan. Sikapnya random namun lebih dominan dingin dan acuh dengan sekitarnya. Entah bagaimana bisa, saat Dahlia menyebrang jalan, sudah dirinya pastikan bahwa kanan kiri tidak ada mobil atau lainnya. Namun, saat Dahlia sudah ditengah jalan raya, sebuah mobil sedan melaju cepat dan menghantam tubuhnya. Dahlia kira, kisah nya sudah tamat. Tapi salah, saat Dahlia bangun, Ia berada di tubuh salah satu tokoh novel yang ia baca sehari sebelum dirinya mengalami tabrakan. Start : 13 Oktober 2021 End : 27 Desember 2021
I Became The Antagonist por shalynsoftie
shalynsoftie
  • WpView
    LECTURAS 93,080
  • WpVote
    Votos 10,661
  • WpPart
    Partes 17
Bagaimana perasaanmu jika terbangun di dalam raga orang lain? . Saat Arshinta Kiraina sedang menulis akhir karya terbaik sepanjang hidupnya, takdir berkata lain. Gadis malang yang sampai akhir hayatnya tak pernah merasakan kasih sayang itu kembali ke pelukan sang pencipta. Lucunya semesta belum mengizinkannya berpulang, ia malah terbangun di raga gadis asing. Kavya Arunika, nama dari pemilik raga yang di tempatinya. Entah kesialan macam apa yang menimpahnya, pemilik raga yang di tempati adalah tokoh antagonis dalam cerita yang dibuatnya. Tidak pernah sekalipun Arshinta membayangkan jika ia akan masuk ke dalam cerita yang di tulisnya. Ia memasuki tubuh sang antagonis bodoh yang terobsesi untuk memiliki tokoh utama pria. Rasanya terlalu mustahil, sebab sosok Arshinta dan Kavya merupakan kontradiksi yang salalu berlawanan. "Sekeras apapun gue nyoba untuk berbuat baik, gue akan selalu jahat di mata lo. Karena peran gue sebagai antagonis, bukan tokoh utama dalam cerita ini." -Kavya Arunika, IBTA [Dropped] ㅤ━━━━━━━━━━━━━━━━━━━━━━ ㅤ⌗𝐃isclaimer : 𝟣𝟨+, bahasa, fiction, harsh words & broken english, excuse the typo(s), mentioning (blood, violences, some mental issues), kindly give feedbacks by (vote/comment).
aku sang antagonis [END] por Aishi2405
Aishi2405
  • WpView
    LECTURAS 523,354
  • WpVote
    Votos 44,285
  • WpPart
    Partes 58
[DI FOLLOW DULU SEBELUM BACA!] seorang gadis yang bernama Bianca bereinkarnasi menjadi tokoh antagonis di sebuah novel kesukaannya. Feriska Dominic adalah gadis yang Bianca rasuki, Feriska mati di karenakan bunuh diri. Bianca harus mencari tahu siapa orang yang sudah membuat Feriska mati. "Aku mati karena tersedak air, benar-benar cara mati yang tidak keren." -Bianca bagaimana kisah Bianca yang ingin merubah alur cerita novel nya? mari kita lihat! Cover by @hexuanxx. -UPDATE ANTARA SIANG ATAU MALAM❗❗
FIGURAN! por TataSetrikaa
TataSetrikaa
  • WpView
    LECTURAS 895,414
  • WpVote
    Votos 79,720
  • WpPart
    Partes 34
[FOLLOW SEBELUM MEMBACA!] MURNI KARANGAN SENDIRI 💗 Transmigrasi jiwa? bukankah itu konyol apalagi berpindah jiwa ke dalam novel yang didalamnya diisi para manusia kulkas? Rasanya Sila ingin menangis saja. Bukan sebagai protagonis ataupun antagonis, namun dia hanya berperan sebagai figuran dan sahabat dari antagonis, tapi yang lebih mengejutkan dia adalah saudara kandung dari antagonis pria namun memiliki saudari angkat yang tak lain dan tak bukan adalah protagonis wanita. Tapi apakah bisa disebut seperti itu sedangkan keluarganya saja membuangnya? Tapi tak apa, setidaknya raga yang dia tempati sekarang memiliki sifat yang sama persis sepertinya dan mempunyai impian yang sama juga sepertinya yaitu menjadi seorang idol di negara gingseng, apakah bisa terwujud? atau bahkan tidak akan terwujud? Editing Cover By : @SnowyEllncy • • • Don't copy my story! Highest rank🏅: 🥈.#rank 2 in Blink (25-11-2021) 🥇.#rank 1 in Lalisa (04-12-2021) 🥇.#rank 1 in Brokenhome (16-01-2022) 🥉.#rank 3 in Family (17-01-2022) 🥈.#rank 2 in Remaja (11-03-2022) 🥉.#rank 3 in School (15-05-2022) 🥈.#rank 2 in KPop (14-10-2022)
Am I The Antagonis? {End} por Arabellevvx
Arabellevvx
  • WpView
    LECTURAS 1,249,032
  • WpVote
    Votos 50,535
  • WpPart
    Partes 11
(HAREM ZONE!) Jennie Anne seorang gadis bar bar, tidak bisa diam, mulut ceplas-ceplos dan paling utama pemburu cogan. Seorang gadis pencinta novel. Namun bagaimana jika dirinya masuk ke dalam novel yang kemarin ia baca? Dan apa apaan ini!! ia masuk sebagai antagonis? Yang lebih parahnya akan mati di tangan sang tokoh utama protagonis pria! what the hell universe?! Note: KUBACA app! 🏅 ~1 Harem. ~1 Jennie. ~1 Blackpink. ~1 Dunia novel. ~2 lucu. ~2 cogan. ~2 Abang. ~2 novel. ~2 romantis ~2 villain ~3 baper