Reading list
4 stories
The Romance of Love and Hate by RiriHasa
RiriHasa
  • WpView
    Reads 89,879
  • WpVote
    Votes 12,292
  • WpPart
    Parts 40
Humaira Fatiha (Bobo) telah mengerahkan segenap tenaga untuk meninggalkan Xavier Ghazali dua tahun lalu. Ia memulai hidup sebagai mahasiswi biasa program magister dan membuka bisnis di bidang kuliner. Akan tetapi, seolah langit tidak berpihak padanya. Kisah klasik perjodohan telah memaksa Bobo kembali pada kekasih lama. *** Garis takdir yang awalnya terputus akhirnya kembali menyatu lewat adegan bernuansa romance comedy berlatar kamar si lelaki bermata elang, berparas tampan, dan berbibir ranum. "XAVIER MINGGIR! Aku kebelet pipis. Ya Allah aku udah mau ngompol ini." Bobo merengek. Ia mendorong Xavier sekuat tenaga, tetapi tubuh lelaki itu tidak bergeser. "Xavier!" ujar Bobo kembali penuh penekanan. "Gak mau." "Bisa-bisa aku pipis di sini. GUSTI ALLAH SINGKIRKAN MANUSIA AKHKAKLESS INI! PLEASE!" Bobo meminta sambil berteriak sekuat tenaga. Membuat Tuhan pun sedikit bingung menginterpretasikannya sebagai permohonan atau paksaan. "Pipis aja, aku punya stok celana banyak." Bobo menganga mendengar ucapan Xavier yang begitu frontal. "Kan celananya punya laki-laki Sapieeer. Lagian pasti bekasmu, gak mau. Cepetan bangun! Satu... dua... tiga..., bangun!" teriak perempuan bertubuh gemuk itu kembali. Akan tetapi Xavier tak kunjung menuruti. "Ya gak papa. Celanaku bisa dipakai perempuan ataupun laki-laki. Ada kok yang masih baru. Tapi kalau kamu minta bekasku ya boleh." Bobo semakin naik pitam usai mendengar ucapan lelaki yang memeluknya. "HIIIIIH." Akhirnya perempuan bermata indah itu menjambak rambut Xavier. Kemudian memindah tubuh lelaki itu. Dia menggigit tangan lelaki di atasnya sekuat tenaga. "AWWW, DASAR MANUSIA SINGA!" *** Sekian, silakan baca cerita lengkapnya di chapter satu.
Hello, Gajah! by nofiasari_septi
nofiasari_septi
  • WpView
    Reads 501,455
  • WpVote
    Votes 11,943
  • WpPart
    Parts 9
Rafael Fikri Pradipta: 28 tahun, aktor, penyanyi, murah senyum dan kocak, wajahnya baby face tapi ... selalu jadi sasaran empuk Berlin untuk dicakar-cakar dalam dunia khayal. Berlin Ayudia: 28 tahun, sekretaris, ramah selain pada Rafa, wajahnya cantik dan imut tapi ... menurut pengakuan sepasang suami istri yang berkontribusi melahirkannya di dunia tipu-tipu ini. Setelah lepas dari masa SMA dan kuliah yang mengesalkan kemudian beberapa tahun ini menikmati karir sebagai seorang sekretaris, Berlin kira hidupnya akan tenang. Apalagi setelah ia dipindahkan ke kantor pusat Pradipta Grup, ia merasa senang. Tapi ternyata takdir tidak segampang itu mempersilakannya untuk tenang, pemirsa. Baru seminggu menjadi sekretaris dari seorang Galang Pradipta yang begitu dipuja seantero kantor meski umurnya sudah mencapai angka lima puluh lebih, Berlin dipertemukan dengan seorang aktor sekaligus penyanyi berwajah baby face. Masalahnya, laki-laki itu adalah alasan hidup SMA-nya tak pernah tenang. Dan kini laki-laki itu kembali menghantui hidup Berlin dengan terus muncul di hadapannya. Sapaan 'hello, Gajah' dengan wajah innocent itu membuat Berlin ingin mengulitinya hidup-hidup. Malangnya, Berlin tak bisa berkutik jika disamakan dengan hewan yang bahasa Inggrisnya elephant itu. Mau bagaimana lagi? Berlin yang dulu dan sekarang tidak ada bedanya; sama-sama gendut! Start: 15 Maret 2021 Finish: 29 Oktober 2021 Cover by A_graphich7 Note: ini ringan banget ya gaes, jadi nggak bakal ada adegan mewek hehehe
Short Story (On Going) by nofiasari_septi
nofiasari_septi
  • WpView
    Reads 22,687
  • WpVote
    Votes 2,613
  • WpPart
    Parts 22
Hanya berisi cerita-cerita pendek berbagai tema. Berasal dari ide-ide random yang sayang jika dibuang, tapi aku belum punya waktu untuk menulisnya dalam bentuk panjang. Kadang publish tamat, kadang hanya preview PDF. Silakan dibaca untuk mengisi kekosongan kalian. Happy reading ♡
DESTINY (TAMAT)  by Agustini_tandean
Agustini_tandean
  • WpView
    Reads 231,091
  • WpVote
    Votes 11,240
  • WpPart
    Parts 49
Sometimes it takes sadness to know happiness But never let the sadness of your past and the fear of your future ruin the happiness of your present Bagaimana jika dua insan dengan masa lalu kelam dan menyedihkan bertemu? Denada Parmadita, gadis yang menyimpan banyak rahasia, menyembunyikan luka besar di masa lalunya dan menyadari hidup tidak pernah ramah bagi dirinya Kevlar Maxwell, pria dengan segudang masa lalu yang kelam. Hidup yang keras dan penghianatan merubahnya menjadi karakter yang dingin, keras dan tidak percaya akan cinta. Kevlar Maxwell, pria dengan sejuta wanita, pria yang tidak mau terikat dengan wanita manapun. " Heiiii... Hmmfff..." Teriakan kaget Denada dibungkam dengan sebuah tangan besar Denada berusaha memberontak, tapi sia sia. Sosok yang membekapnya dengan kuat dan mengunci pergerakannya ternyata seorang pria bertubuh tinggi besar Tubuh Denada diseret paksa ke dalam kegelapan malam. Semakin kuat ia memberontak, semakin kuat bekapan dan cengkraman pria besar itu ditubuhnya Cerita ini fiksi semata, kesamaan nama, tokoh, dan alur cerita adalah kebetulan semata Cerita ini adalah Maxwell series kedua. Bisa dibaca terpisah tapi disarankan membaca secara berurutan agar tidak bingung dengan tokoh, lokasi dan hubungan antar tokoh dalam cerita Bijaklah membaca sesuai kategori usia, beberapa part mengandung unsur kekerasan dan konten dewasa Start : 09.05.2022 Finish : 29.10.2022 #1 in adultromance (18.07.2022) #1 in perjodohan (22.10.2022) #1 in getaran (20.03.2023) #2 in acak (21.08.2023) #2 in fotografi (16.01.2023) #2 in intrik (21.12.2022) #9 in fiksi (16.01.2023) #9 in kiss (15.08.2022) #9 in romance (08.12.2022) #14 in cinta (22.12.2022)