Pergi Dan Kembali
Bagi sebagian orang, berteman dengan mantan kekasih adalah hal yang sangat mengerikan. Namun berbeda hal nya dengan Aleena yang lebih memilih untuk berdamai dengan semua masa lalu nya, termasuk cinta pertama yang ia temukan sejak SMP. Dan cinta pertamanya akan menjadi seseorang yang selalu dia libatkan dalam hidupnya.