TEEN FICTION <33
4 stories
Intoxicate [TERBIT] by skyzafnia
skyzafnia
  • WpView
    Reads 5,760,941
  • WpVote
    Votes 499,187
  • WpPart
    Parts 45
[COMPLETED] "Apa rasanya?" tanya Chiara spontan. Theodoric menoleh, cowok itu mengapit rokoknya di jemari, lalu tersenyum miring. "Manis, kayak ciuman," jawabnya tenang. Chiara berkedip lugu, masih menatap Theodoric dan terlihat benar-benar percaya pada apa yang cowok itu katakan. "Mau?" °°° Content warning(s): Alcohol, smoking, mature humor, harsh word, sensitive topic, kissing, etc. Cover dari aku sendiri. [FOLLOW AKU SUPAYA DAPAT NOTIF] JANGAN DIJIPLAK! ☠️🔪
SEANTARA by tanzyladinda13
tanzyladinda13
  • WpView
    Reads 121,552
  • WpVote
    Votes 13,200
  • WpPart
    Parts 42
"Kamu.. sakit, Sean?" "Iya." "Sakit apa?" "Sakit jiwa, Ra." Sean di duga memiliki masalah kesehatan jiwa pada dirinya. Sean yang tak pernah kasar kini berubah menjadi laki-laki ganas dan brutal ketika ada orang yang menyentuh paksa daerah terlarangnya : dada, punggung, dan leher. Trauma itu membuat Sean menarik dirinya dari banyak orang, terutama perempuan. Banyak yang menyukainya, namun hanya sebatas menatap, tak berani berinteraksi. Sean terlalu mengerikan. Hingga Tarabella, perempuan hiperaktif datang di hidupnya. Menawarkan bantuan untuk mengobati dan mengganti luka-lukanya. Maukah Tara bertahan ketika trauma Sean muncul dan menyakiti dirinya berkali-kali? Akankah Tara tetap tinggal ketika tahu penyebab trauma pada diri Sean? SEANTARA. Tentang aku yang kamu nomorsekiankan. |SPIN OFF DEAR, US. ABOUT SEAN| BISA DI BACA TERPISAH | WARNING! [17+] Banyak adegan dan umpatan kasar, adegan kekerasan, dan bisa jadi sensitif bagi sebagian orang. #DON'T COPY MY STORY!
Darren : My Husband [ END ] by Ina_123_rbo
Ina_123_rbo
  • WpView
    Reads 7,067,720
  • WpVote
    Votes 420,456
  • WpPart
    Parts 83
*FIKSI REMAJA* [ 𝕊𝔼𝔹𝔼𝕃𝕌𝕄 𝔹𝔸ℂ𝔸 𝔽𝕆𝕃𝕃𝕆𝕎 𝔸𝕌𝕋ℍ𝕆ℝ ] Baca sebelum di hapus Warning [ 🔞 ] mengandung kata-kata kasar, kekerasan, kata kotor, vulgar harap bijak dalam membaca. Konflik dalam cerita ini berat, jika tidak suka jangan baca daripada meninggalkan komentar jelek!! TIDAK MENERIMA PLAGIATOR DALAM BENTUK APA PUN 🚫 Note: Saya mohon jika membaca jangan hanya prolognya saja tapi ikuti sampai akhir dan jangan lupa tinggalkan vote dan komentar 🙏 JANGAN PERNAH SKIP, KARENA SAYA BENCI DENGAN ITU ••••••• Aira harus menelan pil pahit di dalam kehidupannya ketika tau dirinya hamil anak kakak kelasnya di sekolah. Ia dilanda ketakutan, takut ketika orang tuanya tau ia hamil di luar nikah, yang mana orang tuanya membenci dirinya dan menganggapnya sebagai anak malah dikatakan pembawa sial. Namun harapannya itu tidak terjadi, ia ketahuan hamil dan dipaksa menikah dengan ayah dari bayi yang di kandungnya. Dari bayi Aira tidak pernah mendapat kasih sayang dan cinta dari keluarganya ditambah lagi kehidupan pelik yang ia lalui di rumah tangganya. Aira harus menebalkan dadanya ketika suaminya dengan terang-terangan selingkuh di depannya, tidak mengakuinya sebagai istri tapi malah mengakui dirinya pembantu juga bayinya yang diragukan. Aira tetap tersenyum saat ibu mertuanya tidak menyukainya. Aira tetap tegar saat orang tuanya mengacuhkan dirinya. Aira. Bisakah ia bertahan dan mempertahankan rumah tangganya atau malah memilih menyerah? "Puas? Kakak udah puas?" "..." "Kakak mau apa sekarang?" "Cerai." "Ingat kata-kata lo? Kalau gue capek dan bosan sama pernikahan ini, gue ngomong sama lo biar lo tau ke depannya bagaimana. Iyakan? Jadi gue minta cerai sama lo karena gue muak sama pernikahan ini!" ••••
Gionatan ( SUDAH TERBIT ) by ichiyohana123
ichiyohana123
  • WpView
    Reads 16,743,046
  • WpVote
    Votes 1,609,591
  • WpPart
    Parts 61
Kriminal berbahaya itu, akan menjadi seorang ayah.