Baca
17 stories
Janji by Devira_Catty
Devira_Catty
  • WpView
    Reads 495,784
  • WpVote
    Votes 38,681
  • WpPart
    Parts 32
Setelah lebih dari 15 tahun hidup berdua dengan bunda setelah ayah menceraikan dan mencampakkan mereka atas nama cinta dengan wanita itu. Kaya dipertemukan lagi dengan mereka, keluarga baru ayahnya tepat di saat bunda pergi meninggalkan dirinya untuk selama-lamanya. kehidupan yang tenang dan tak terjangkau oleh mereka kini kembali terusik. "Aku Dirga, sekarang giliran aku yang menjaga dan melindungi mu. Jangan maafkan kedua orangtua ku, karena mereka memang tak pantas mendapatkan itu. Tapi kumohon percayalah denganku."
DAS by Ranina0412
Ranina0412
  • WpView
    Reads 202,510
  • WpVote
    Votes 10,397
  • WpPart
    Parts 49
Pilihanku jatuh padanya. Dia seorang duda dan memiliki satu anak. Entahlah aku tidak tau kenapa bisa dia yang kupilih padahal masih banyak surat lamaran dari para laki-laki muda lainnya Meraih cintanya adalah perjuangan yang sangat keras yang harus kulakukan. Dan mencintainya?, Aku tidak tau apakah anugrah atau hanya sebuah kesalahan Aku menyayanginya, aku juga menyanyangi putrinya, dan aku menerima masalalunya. Tapi masalahnya, ia tak menyayangiku. Aku hanya manekin baginya atau mungkin seorang baby sitter untuk putrinya *** High rank #4 in Maryam (6-11-2020) #3 in Maryam (30-11-2020) #2 in Maryam (13-12-2020) #6 in perjalanan (15-03-2021) #1 in Maryam (15-03-2021) #4 in perjalanan (16-03-2021) #3 in wattsy (25-03-2021) #3 in perjalanan (25-03-2021) #6 in kesabaran (30-03-2021) sequel LAYU Semoga suka.. salam manis: Rani
A L O N E by Caramella_Lily
Caramella_Lily
  • WpView
    Reads 32,734
  • WpVote
    Votes 3,461
  • WpPart
    Parts 39
Kenangan itu terus mengalun mengiringi setiap langkahnya, seolah tak menginginkan dirinya lupa barang sedikit pun. Kenangan yang terus menggerogoti hidupnya Abadi Arinta Puspita-single now
All My Fault✔ by red_burgundy
red_burgundy
  • WpView
    Reads 711,974
  • WpVote
    Votes 28,838
  • WpPart
    Parts 49
INI NOVEL FIKSI YA YOROBUUN! JD KALO ADA YG NGGAK MASUK AKAL, EMANG CUMA FIKSI, GAK SESUAI SAMA KENYATAAN APALAGI AKAL MAKHLUK2 PALING RASIONAL SEDUNIA. MAKASII... WARNING!!! Cerita ini banyak memuat kata-kata kasar dan perlakuan tidak baik dalam rumah tangga. Memuat pelakor dan sejenisnya juga. Bisa membuat emosi naik dan kejengahan dalam membaca. Tahan sampai akhir, berani mulai harus berani mengakhiri. Dan kalian akan menemukan sebuah kejutan... Biar bisa lanjoot sequelnya, hahay. Kalo nggak kuat, boleh memaki tokohnya. 💕💕👌👌 *** Aku memang mencintainya, dalam diam. Dan aku mengaguminya, tanpa syarat. Namun bukan berarti aku tidak terluka saat ia memperlakukanku dengan buruk. Menjadikan aku sebagai tersangka terhadap suatu perbuatan yang tidak pernah aku lakukan. *** "Apa salahku sehingga kamu begitu membenciku?" -Calista "Setiap melihat wajahnya, amarahku selalu membubung tinggi," -Ethan Calista memang mencintai Ethan, entah sejak kapan rasa itu tumbuh. Namun bukan berarti ia berani menjebak pria itu di malam sebelum pernikahannya. Ketika Lita tidak memiliki siapapun untuk bersandar, tidak Ethan yang membencinya, tidak mamanya yang kecewa padanya, tidak jua papanya yang tengah sakit, Lita merasa dunia mengabaikannya. Kenapa Ethan tak langsung menceraikannya saja dan semua selesai? Bukannya malah kawin lari dengan kekasihnya.
Marry Me or Be My Wife (End) by AllyParker8
AllyParker8
  • WpView
    Reads 4,685,272
  • WpVote
    Votes 219,280
  • WpPart
    Parts 30
Evelyn terpaksa harus menjalani pernikahan bisnis dengan pria cuek yang sombong, Armando Alfian Brawijaya, demi melindungi keluarganya. Ia bahkan harus putus dari kekasihnya di hari pernikahannya. Evelyn membenci pernikahannya, membenci Arman, membenci kenyataan bahwa dirinya sudah menjadi istri dari pria sombong itu. Terlebih, Arman yang begitu mencintai pekerjaannya, seringnya mengabaikan dan meremehkan Evelyn. Namun saat Evelyn melihat gadis lain mendekati Arman, ia kesal juga. Ia sudah punya cukup alasan untuk membenci Arman, dan kesal karena pria itu, tapi sepertinya setiap saat, kekesalannya pada Arman hanya terus bertambah. Sanggupkah ia menjalani pernikahan tanpa cinta dengan pria yang lebih mencintai pekerjaannya daripada istrinya sendiri? Akankah ia mempertahankan pernikahannya, ataukah ia akan berusaha kabur dari kehidupan yang tak diinginkannya? *** Jadwal Update : Senin, Selasa, Kamis, Jum'at Cerita ini adalah side story dari Just Be You yang menceritakan kisah cinta Arman dan Evelyn. Please give your love and support for this story and I hope you like the story.. ^_^ :*
LOVE doesn't END ✔ by Mikas4
Mikas4
  • WpView
    Reads 443,727
  • WpVote
    Votes 32,753
  • WpPart
    Parts 43
Masa lalu sama-sama mengajarkan kita akan pengorbanan. Maukah bersamaku kita melalui masa depan bersama?
The Word Called Love (Complete) Move To Dreame/Innovel by iennerr
iennerr
  • WpView
    Reads 85,918
  • WpVote
    Votes 16,345
  • WpPart
    Parts 57
Jika ada pemilihan wanita paling setia, pasti Gia pemenangnya. Jika ada pemenang wanita paling banyak berkorban Gia juga akan memenangkannya. Hubungannya dengan sang kekasih yang sudah berjalan lebih dari sepuluh tahun membuatnya enggan untuk berpindah ke lain hati. Hingga ia rela menunggu pria yang sama selama enam tahun tanpa kejelasan dan mengorbankan dirinya dengan meninggalkan orang-orang yang mencintainya. Sang kekasih yang meninggalkannya tanpa sebab yang jelas, membuatnya menunggu dengan harapan sang pria itu akan mencarinya dan kembali padanya. Namun apa jadinya jika pria yang ia tunggu justru malah melamar gadis lain di hadapannya. Jangan tanya bagaimana kabar hatinya yang sudah pasti hancur lebur. Menerima kenyataan gak semudah itu. Di tengah rasa putus asanya, Gia juga harus berhadapan dengan Arza, atasannya yang sungguh menyebalkan. Terlebih Gia tidak mengetahui, jika perilaku menyebalkan yang ditunjukkan oleh Arza dikarenakan pria itu memiliki dendam pada Gia. Lalu bagaimana Gia bisa menjalani hidupnya kembali, karena move on tidak semudah itu? Apakah ia akan bisa dengan mudah jatuh cinta lagi? #1-selflove 20/5/2021 #1-officemate 28/2/2021 #1-insecure 14/6/2021 Start: 18 November 2020
Suspicious Wife by moosahara
moosahara
  • WpView
    Reads 507,041
  • WpVote
    Votes 39,725
  • WpPart
    Parts 53
Molly terpaksa harus berpura-pura menjadi Jane anak dari bos adiknya, menggantikan wanita itu menikah dengan seorang pria. Wajah dan seluruh sifat juga kebiasaan Molly dirubah mengikuti Jane, tapi tetap saja kepribadian aslinya masih mendominasi. Menjadi istri Julian awalnya mengerikan, lama kelamaan dia terbiasa. Sanggupkan Molly bertahan menjadi orang lain dan tidak terjerat pada pesona Julian?
Mendiang [END]  by Zylan_Agatha
Zylan_Agatha
  • WpView
    Reads 55,068
  • WpVote
    Votes 2,956
  • WpPart
    Parts 28
TELAH TERBIT || Part Masih Lengkap! Plagiator Harap Menjauh! Pelajari undang-undang hak cipta agar Anda tidak dikenai sanksi. *** "Aku mencintaimu, tapi maaf. Keberadaan dia di hati untuk pertama kali belum bisa tersisih. Aku menyayangimu, tapi cinta ini belum untukmu." -Zaky Alamsyah Sampai detik ini, Keyra akan terus menunggu. Kala rindu menjadi candu. Kala sayang menjadi cinta. Kala harapan menjadi nyata. Start 19 April 2020 Best Rank: Flashback-72 of 3,05 ribu cerita Luka-401 of 12,9 ribu cerita Belum Revisi ✅
BADAI PERNIKAHAN (End) by Purwanti_Pratama
Purwanti_Pratama
  • WpView
    Reads 1,273,874
  • WpVote
    Votes 43,481
  • WpPart
    Parts 28
Jika takdir berkata kita tak bisa lagi bersama, maka aku berharap digariskan pada takdir yang indah. (Shena) *Keseluruhan isi cerita belum di edit.