👑
18 stories
Arabella Transmigration [SELESAI] by Im_Starla
Im_Starla
  • WpView
    Reads 4,983,426
  • WpVote
    Votes 566,606
  • WpPart
    Parts 62
[PART MASIH LENGKAP] (STORY KE-1) Bella yang baru saja di pecat dari pekerjaannya, frustasi dan memilih pergi ke Bar untuk melampiaskan emosinya. Karena terlalu banyak minum Alkohol, membuat Bella tidak sadarkan diri. Tapi siapa sangka, saat Bella bangun, Ia malah berada di dunia lain yang berlatar Kerajaan. Dan yang lebih parahnya lagi, Bella masuk ke tubuh seorang Permaisuri yang ternyata adalah dirinya di masa lalu. Namun, sifat Bella yang sekarang dan dulu sangatlah berbeda. Raja Arthur Estemoral. Pria yang paling di takuti karena kekejamannya. Saat balik dari membasmi para pemberontak, Raja Arthur sedikit bingung dengan perubahan sifat Permaisuri Arabella. Jika dulu permaisuri Arabella, akan selalu mengejar dan melayaninya--- walaupun Arthur selalu mengabaikannya. Tapi sekarang, seolah jiwanya tertukar karena sifat Arabella sekarang sangat mengherankan, karena mulai mengabaikan dan bersikap dingin padanya. ------ Rank: #1 in Fantasi (22/03/2021) #1 in Raja (20/03/2021) #1 in romance (01/05/2021) #1 in permaisuri (29/04/2021) #1 in kingdom (05-05-2021) Start: 22 Januari 2021 Finish: 28 April 2021
+11 more
Terlempar Ke Zaman Kuno by Era_Ernawati
Era_Ernawati
  • WpView
    Reads 50,290
  • WpVote
    Votes 5,214
  • WpPart
    Parts 13
Jovanka Azkiya atau di kenal dengan Queen Black Rose Pembunuh Bayaran termuda Abad 21 yang melompat ke dalam jurang akibat kejaran Tentara Militer. Bukannya meninggal Jiwa serta Raga Azka malah terlempar ke zaman kuno. "Tunggu dulu!! bukannya Bertransmigasi ke tubuh Putri Raja atau Bereinkarnasi ke tubuh bayi Keluarga kaya, Lah ini malah terlempar secara utuh jiwa serta raga, TERLEMPAR LOH!! yang benar saja Tuhan bener bener niat jahilin gue" - Jovanka Azkiya. Mau tau kelanjutannya silahkan check ya guys...
Permaisuriku~ by BeautifulSea25
BeautifulSea25
  • WpView
    Reads 1,157,066
  • WpVote
    Votes 96,633
  • WpPart
    Parts 58
[BUKAN NOVEL TERJEMAH] "Tiada kasta dalam cinta," .. Dewi Harnum adalah seorang pelayan di suatu Kerajaan. Ia selalu menggunakan selendang untuk menutupi wajah cantiknya, karena takut, jika kecantikannya akan menimbulkan perpecahan di masa depan. Ia menerima takdirnya sebagai reinkarnasi dari Mahadewi. Dialah satu-satunya gadis yang mampu membuat Sang Putera Mahkota dari Kerajaan Alaska bertekuk lutut di bawah kakinya. Ia begitu mencintai Dewi Harnum. Pertemuan pertama mereka membuat Sang Pangeran mengklaim gadis itu sebagai miliknya. Permaisurinya~ ... "A---aku hanya seorang pelayan biasa, Pangeran," ucap Dewi Harnum terbata sembari menunduk hormat. "Hem. Itu masalahnya," balas Pangeran Leonard datar. Dewi Harnum mendongkak---menyorot Pangeran tampan di hadapannya bingung. "Bukan aku yang memilihmu, Harnum," jelas Pangeran Leonard ambigu. Dewi Harnum semakin mengernyit bingung. "Hatiku yang telah memilihmu, Permaisuriku~" *** Ulalala... Btw, ini cerita pertamaku tentang Fantasy-Romance lohh😋 REAL IMAJINATION'S AUTHOR😋 SO ... DON'T PLAGIARISME YEESSS😘 Amazing Cover by @delima.bc
Runaway - Completed✓ by lalacan_
lalacan_
  • WpView
    Reads 29,622
  • WpVote
    Votes 1,819
  • WpPart
    Parts 19
Dia melarikan diri dari kerajaan dan bersembunyi dikerajaan lain,ia merubah penampilannya menjadi sangat buruk sehingga tidak akan ada yang mengenalinya apalagi untuk mencoba mendekatinya. Sampai suatu hari,ia sangat kelaparan dan terpaksa mencuri dikebun kerajaan milik orang lain,ia kemudian ditangkap,namun dengan rasa kasihan raja dikerajaan tersebut mengangkatnya menjadi penjaga ternak disana karna kebetulan penjaga ternak tidak ada. Hingga suatu hari,putra mahkota dari kerjaan itu pulang dan memberi kabar kembira untuk semuanya,dan pada hari kepulangannya ia bertemu dengan sigadis buruk rupa itu. Namun pertemuan mereka tak seindah kisah romantis yang pernah terdengar dicerita percintaan,hanya pertengkaran yang terjadi diantara mereka. Akankah gadis itu dapat bertahan dengan hinaan2 terhadap dirinya itu atau justru terpaksa harus pergi dan kembali kekerajaannya dulu? #1- kabur 2020 #1- runaway 2021 #1- runaway 2022 #1- Elma 5.3.22 Start : 27.01.19 End : 27.06.19
DANDELION (TAMAT) ✓ by Titimois
Titimois
  • WpView
    Reads 492,098
  • WpVote
    Votes 38,259
  • WpPart
    Parts 68
Putri Dandelion terdampar pada sebuah Negri yang bertahun-tahun mengisolasi diri dari dunia luar. Informasi beredar bahwa Raja yang memimpin disana sangatlah sadis dan tidak kenal ampun kepada siapapun. Dan sialnya, Putri Dandelion harus terpaksa menyamar dan masuk kedalam lingkaran gelap istana tersebut untuk mencari cara agar bisa kembali ke Negrinya. *SEQUEL* MY KING MY ENEMY.
Ibu Untuk Erin "Sudah Terbit" by Zarinaandriani
Zarinaandriani
  • WpView
    Reads 889,370
  • WpVote
    Votes 69,847
  • WpPart
    Parts 41
Hana dikenal baik dan ramah terhadap anak kecil itu sebabnya dia berkuliah jurusan pendidikan PAUD. Selain jadi guru PAUD, Hana juga suka membaca novel, namun ada satu novel yang berhasil membuat hatinya sakit, yaitu Novel yang berjudul Mother's love for Erin Sakin tidak terimanya Erin yang ada di dalam novel itu disakiti, Hana malah berharap dirinya bisa masuk ke dalam novel itu. ~*~ Update Senin s/d Kamis "Sudah Terbit"
Cinta Untuk Kaisar "Tamat" by Zarinaandriani
Zarinaandriani
  • WpView
    Reads 261,088
  • WpVote
    Votes 30,259
  • WpPart
    Parts 40
Awalnya mereka tidak percaya dengan apa yang telah terjadi, Hana kembali ke dunia yang pernah dia datangi. "Hana kita ini ada di mana?" "Ini... Kota Rosemord." Kali ini dia tidak datang sendiri, melainkan bersama temannya, sekarang takdir apa lagi yang akan dia jalani. ~*~ Seri kedua dari cerita "Ibu Untuk Erin" Update Senin S/d Selasa
THE STRANGER HUSBAND by aiputri21
aiputri21
  • WpView
    Reads 586,387
  • WpVote
    Votes 64,052
  • WpPart
    Parts 45
Disaat ia berlibur ke rumah kakeknya yang berada di Santorini, Yunani, Thalia mengalami sebuah insiden dimana ia jatuh ke lautan dan terlempar ke masa lalu disaat Kerajaan Sparta masih berdiri. Hal yang pertama kali ia lihat saat bangun dari pingsannya adalah seorang pria dengan pakaian kuno yang belum pernah ia lihat sebelumnya. Pria itu mengaku bahwa ia adalah suami Thalia, Eudor, Pangeran dan Panglima Perang Tertinggi Kerajaan Sparta. Pikirannya bergejolak akan teori-teori gila atau ia sebenarnya telah meninggal saat hanyut di lautan. "Tunggu, suami!? Panglima perang?! Apa katamu!? Aku belum menikah! Pangeran katamu?! Kau mengucapkan omong kosong!" Eudor belum pernah merasakan rasanya kehilangan dan kekhawatiran yang menyesakkan dada. Selama 13 tahun ia berperang dan bertarung dengan musuh, ia belum pernah merasakan ketakutan yang amat sangat. Istrinya, Thalia, menghilang secara tiba-tiba saat malam hari. Esok paginya ia menemukan tubuh istrinya hanyut di pinggir pantai dengan wajah pucat. Sebuah keajaiban ia masih hidup walaupun janin yang ada di kandungannya telah mati. Tapi, ada yang berbeda dari istrinya. Ia tidak mengenali dirinya dan selalu mengoceh bila Eudor adalah lelaki gila dengan membawa pedang ke kamar perempuan. "Kau tidak mengingatku? Aku suamimu, Eudor, Pangeran dan Panglima Perang Tertinggi Kerajaan Sparta." HR 1 #Traveler 24 Juli 2019 HR 2 #Sparta 15 Juli 2019 HR 2 #Yunani 31 Juli 2019 ============= DISCLAIMER! DILARANG MELAKUKAN PLAGIAT ATAS CERITA INI! DILARANG MENIRU, MENJIPLAK, DAN MENGUBAH NAMA TOKOH DARI CERITA INI! APABILA ANDA MENEMUKAN CERITA INI DALAM BENTUK OFFLINE, ATAU ONLINE, DI WATTPAD ATAU WEBSITE MANAPUN, SEGERA LAPORKAN KEPADA SAYA! SAYA SANGAT MENGAPRESIASIKAN HASIL LAPORAN ANDA!
MY KING MY ENEMY (TAMAT) ✓ by Titimois
Titimois
  • WpView
    Reads 1,270,353
  • WpVote
    Votes 74,086
  • WpPart
    Parts 46
RAJA KU MUSUH KU "Jangan berharap lebih pada ku. Aku menjadikan mu permaisuri ku, karena aku ingin menyiksa mu lebih leluasa." "Perintah ku adalah mutlak. Melanggar, tidak akan ada ampunan." "Aku tidak suka berbagi. Jika kau berani menatap pria lain, aku akan mencabut mata mu."
Olevey And The Devil King by MIAFILY
MIAFILY
  • WpView
    Reads 1,146,089
  • WpVote
    Votes 35,380
  • WpPart
    Parts 16
[Karena mengandung unsur DEWASA maka SEBAGIAN CHAPTER DI PRIVATE. FOLLOW SEBELUM MEMBACA. Biar nyaman bacanya😄] -Update diusahakan setiap hari- Olevey tidak percaya jika Iblis yang bertugas sebagai penggoda umat manusia, mengambil andil dalam keselamatan kehidupannya selama ini. Karena itulah, Olevey enggan untuk menjadi gadis persembahan yang setiap tahunnya selalu dipersiapkan oleh rakyat kerajaan Xilen. Sayangnya, Olevey tidak bisa menolak perintah dari sang Raja. Olevey menjadi gadis persembahan, dan mengantarkan persembahan bagi sang Iblis. Hanya saja, sebuah anomaly terjadi. Semua persembahan berupa emas dan harta lainnya, ditiolak oleh sang Iblis. Sebagai gantinya, Olevey menghilang dari perdaban manusia, dan secara resmi menjadi milik sang raja Iblis. "Kenapa Yang Mulia memilihku dan melakukan semua ini?"-Olevey Meinhard "Karena saat pertama aku melihatmu, pikiran yang terlintas dalam benakku adalah mengikatmu di atas peraduanku dan membuatmu mengerang sepanjang malam. Tentu saja, aku tidak mungkin melepaskanmu untuk pergi dariku."-Diederich Hedwig de Valdemor