NazarudinCheekSaat's Reading List
24 stories
Constellation (Sudah Terbit) by Strand_Meer
Strand_Meer
  • WpView
    Reads 225,877
  • WpVote
    Votes 17,470
  • WpPart
    Parts 43
Antares tidak menyangka bahwa kehilangan sang bunda akan membawanya pada duka yang mendalam. Kecelakaan lalu lintas yang terjadi tepat di depan matanya membuat Antares kehilangan cahaya hidup nya. Antares tidak pernah mengenal siapa ayahnya, karena sang bunda hanya mengatakan jika sang ayah telah bahagia dengan pilihannya. Tapi siang itu, seorang pria datang dan mengaku jika dia adalah sang ayah. Tepat di hadapan makan sang bunda, untuk pertama kali nya Antares bertemu dengan sang ayah. Antares yang hidup sendiri terpaksa menurut saat sang ayah meminta nya tinggal bersama dengan saudara-saudaranya yang lain, tapi satu hal yang tidak pernah Antares sangka, jika ketujuh saudara nya itu tidak menyukainya. Apakah Antares bisa merubah pandangan seluruh saudaranya? Atau justru harus menyerah di tengah penolakan yang dilakukan? . . . . . Warning!!!! Brothership family story - Semua ide cerita dan nama yang ada didalamnya murni pikiran sendiri. - Jika ada kesamaan nama atau jalan cerita, bukan berarti plagiat. Karena ide cerita bisa saja sama. - Kalau gak suka, gak usah baca... - Cuma minjem visual . . . . . . Start : 13 Desember 2022 End : 31 Desember 2022 . . . . .
Childish Aman [End] by Ryntimtam
Ryntimtam
  • WpView
    Reads 3,186,216
  • WpVote
    Votes 368,727
  • WpPart
    Parts 43
Ganteng sih, manja juga, tapi sayang pasien RSJ. Aman Janitra, didiagnosa memiliki penyakit mental akut yang mengharuskan dirinya dirawat di RSJ Kota. Apa itu cinta? Aman tak tau. Tapi semua dia dapatkan saat perawat barunya datang, Alena si gadis cuek yang membuat kejiwaan Aman perlahan kembali. Si manja cengeng nya Alena, sayangnya masih gila kalau lagi kumat. Start-28 November 2021 End-13 Desember 2021
Lentera Jelita (TERBIT) by Alfia_ramadhan11
Alfia_ramadhan11
  • WpView
    Reads 5,385,890
  • WpVote
    Votes 535,176
  • WpPart
    Parts 50
CERITA INI SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI TBO SHOPEE DAN GRAMEDIA 🫶 Romansa - Spiritual - Militer BERTEMU JODOH DI JABAL RAHMAH? BERTEMU JODOH DI MARKAS MILITER? Berawal dari kejadian penyekapan yang menimpa Syafiya Anasztaizia oleh teman SMP-nya sendiri, gadis 22 tahun itu berhasil kabur dari penyekapan penjahat. Namun siapa sangka dia tersasar sampai di depan gerbang Markas Militer hingga kemudian ditolong oleh seorang tentara bernama Letnan Atharazka Zafir El-Zein. Kejadian tak terduga Syafiya tak sengaja memeluknya. Karena Syafiya pikir itu adalah Kakak kandungnya. "Karena anda sudah lancang memeluk saya, maka kita harus segera menikah." ***** "Hei, apakah kau Adamku?" "Ya. Aku Adammu wahai Hawaku." Kembali terulang, setelah tidak bertemu selama setahun. Kedua insan itu, Syafiya dan Letnan Athar kembali dipertemukan dengan cara yang unik di Jabal Rahmah, tempat pertemuan Nabi Adam dan Siti Hawa setelah sekian lama berpisah. Lalu bagaimana kelanjutan kisah mereka? Akankah kisah mereka sama dengan kisah Nabi Adam dan Siti Hawa yang akhirnya bersama? Akankah mereka berjodoh? Simak selengkapnya disini!! Mulai : 18 Maret 2022 Selesai : Cover : Jeasy Art Rank #1 romantis #4 spiritual #1 couple #1 ilmu #2 ilmu #1 good boy #3 romantis #3 abdinegara #4 Islam #2 bucin #2 Islam
IMAMA AL-HAFIDZH [sebagian bab dihapus] by triilyynaa
triilyynaa
  • WpView
    Reads 11,221,028
  • WpVote
    Votes 372,004
  • WpPart
    Parts 18
[TIDAK LENGKAP, SEBAGIAN BAB DIHAPUS] SUDAH TERBIT] Novel Imama Al-Hafidzh tersedia di Gramedia dan TBO [shopee] Apakah kalian pernah menemukan seorang pemuda laki-laki yang rela membakar jari-jari tangannya di api lilin, karena seorang gadis SMA? Imama Al-Hafidzh, dialah yang melakukannya. "Demi Allah, pikiran kotor saya terhadap gadis itu, lebih menyakitkan, daripada sekadar membakar jari-jari saya." -Imama Al-Hafidzh Start : 12 Januari 2022 Republish : 15 Maret 2022 End : 22 desember 2022
EZAQUEL [SUDAH TERBIT] by Sihhaaa04
Sihhaaa04
  • WpView
    Reads 5,786,700
  • WpVote
    Votes 1,002,450
  • WpPart
    Parts 45
CERITA MASIH LENGKAP ✅ COMING SOON SERIES MD ENTERTAINMENT ✅ [EGRYON PART II | BISA DIBACA TERPISAH DENGAN CERITA SEBELUMNYA] ___________________________________ "Tidak pernah ada jalan keluar dari sebuah takdir, terima dan ikhlaskanlah." Ini tentang si Pangeran Es yang sudah terikat dengan seorang putri tidur sejak mereka baru saja melihat dunia di detik 00:00. Ezaquel Brilliano Khalis Aryuda, seorang Walt Egryon attack strategi Geng motor penguasa SMA EXSA Dirgantara. Laki-laki yang tampak selalu dingin disetiap helaan napasnya itu harus menerima sebuah takdir tak terduga ketika dipertemukan dengan gadis bernama Aurin Anjelika Ayudia. Gadis kelewat aktif seperti baling-baling kipas angin yang ternyata banyak membawa perubahan dalam hidupnya. Perjalanan hidup mereka juga tidak akan semulus apa yang kita bayangkan, akan ada banyak cobaan, serta kejadian mengerikan hingga membawa mereka ke dalam teka teki yang harus bisa dipecahkan. Lalu bagaimana kisah keduanya berlanjut? Apakah takdir akan menggariskan tangan mereka untuk bertautan atau justru berbalik arah untuk saling melepaskan? _____________________________________ GENRE : FIKSI REMAJA Selamat berlayar dalam kisah yang akan membuatmu terquel-quel. RANK TERBAIK 🏆 Rank 1 : DINGIN Rank 1 : BOBROK Rank 1 : SAHABAT Rank 1 : CINTA REMAJA Rank 1 : ACAK Rank 1 : PUTIH ABU-ABU Rank 5 : COOL Rank 6 : SMA Rank 8 : Teenfiction Start : 17 Juli 2021 End : 03 November 2021
01.00 by ameysiaa
ameysiaa
  • WpView
    Reads 10,087,390
  • WpVote
    Votes 1,070,108
  • WpPart
    Parts 48
"𝙷𝚞𝚓𝚊𝚗 𝚓𝚞𝚐𝚊 𝚖𝚎𝚗𝚐𝚎𝚛𝚝𝚒 𝚔𝚎𝚗𝚊𝚙𝚊 𝚑𝚊𝚛𝚞𝚜 𝚝𝚞𝚛𝚞𝚗." -𝓐𝓶𝓮𝔂𝓼𝓲𝓪𝓪, 01.00 ••• "Kematian yang mencintai kehidupan." - 01.00 ••• "Akan aku jadikan kamu tokoh terfavorit dalam hidupku." - Lengkara Putri Langit ••• "Kamu adalah penulis favoritku, satu-satunya dan tidak ada duanya. Punyaku. Milikku." - Masnaka Restu Putra Start ➡️ 10 oktober 2021 End ➡️ 1 Mei 2022
2. NOT ME ✔️  by Caaay_
Caaay_
  • WpView
    Reads 11,330,210
  • WpVote
    Votes 1,758,580
  • WpPart
    Parts 71
Cakrawala Agnibrata, dia selalu menebar senyum ke semua orang meskipun dunianya sedang hancur berantakan. Sampai pada akhirnya kepura-puraannya untuk bahagia justru merenggut kewarasannya. Ia sakit mental. "Setelah sekian bulan saya mengamati perilakunya, saya bisa menyimpulkan bahwa Cakrawala, salah satu siswa terbaik di SMA Elang. Dia mengidap OCD (Obsessive-Compulsive Disorder)" "Kamu ngapain sih temenan sama Cakra? Dia itu sakit mental!" "Cakrawala, bilang sama Bang Mara, siapa yang mukulin kamu? Kamu bilang temen-temen kamu sayang sama kamu. Kalau mereka sayang sama kamu, nggak mungkin kamu setiap pulang sekolah selalu bawa luka lebam yang baru." "CAKRAWALA!" Suara Tigu menggelar bagaikan petir. Tangan kirinya menggenggam kuat sebuah raket yang akan dia pukulkan ke tubuh Cakrawala. "KELUAR KAMU CAKRA!" Cakrawala menyembunyikan diri di dalam lemari baju. "Bunda... badan Cakra sakit semua dipukulin Ayah. Bunda, tolong jemput Cakra. Cakra mau pulang sama Bunda..." [FOLLOW DULU SEBELUM BACA] [PART MASIH LENGKAP] #Series Me 1 Cover by anaa.inii
ECCEDENTESIAST by MartabakKolor
MartabakKolor
  • WpView
    Reads 16,673,257
  • WpVote
    Votes 1,920,369
  • WpPart
    Parts 46
Sudah terbit
Sun and Moon  by Jejexxci
Jejexxci
  • WpView
    Reads 71,960
  • WpVote
    Votes 5,273
  • WpPart
    Parts 33
"Kok nggak segera ambil wudhu dek? Nanti keburu antri." Danendra menoleh pada bapak-bapak yang sedang melepaskan sepatunya. Danendra tidak menjawabnya melainkan mengeluarkan kalung salib yang berada di lehernya, bapak-bapak itu lalu mengangguk. "Cinta beda agama, atau nungguin temen?" "Cinta beda agama." Jawab Danendra dengan lirih lalu mengembalikan kalung salib nya seperti semula. Bapak-bapak tersebut menatapnya iba. "Ada banyak wanita di luar sana yang beragama sama dengan kamu, tapi kenapa kamu malah melirik ke masjid. Ingat wanita muslim butuh imam dan imamnya bukan pendeta." "Emang banyak wanita yang beragama sama seperti saya, tapi saya hanya mampu menatapnya seorang." Ucap Danendra dengan pelan seakan mulutnya tak ingin mengeluarkan kata-kata lain.