Dwnload
70 stories
Eh, Mars!  oleh faradillazh
faradillazh
  • WpView
    Membaca 2,431,861
  • WpVote
    Suara 135,169
  • WpPart
    Bagian 62
Venus membenci Mars tanpa penolakan. Tak ada yang lebih menyebalkan selain melihat sosok cowok dingin, ketus dan angkuh itu di matanya. Baginya, Mars hanyalah cowok yang selalu membuat matanya mendadak perih setiap kali melihatnya. Sampai akhirnya saat Venus sedang berdamai dengan dunia sekolah menengah atasnya, dunia Venus kembali terancam dengan kehadiran sosok cowok angkuh yang sudah lama tak menampakan diri di depan Venus. "Kenapa lo di sini sih?" "Suka-suka gue." "Jangan bilang lo ngikutin gue!" "Kalo iya, kenapa?" Mata Venus terbelak. "Sayangnya itu cuma mimpi lo." sambung Mars angkuh dan kemudian pergi dari hadapan Venus. Eh, Mars! © Faradillazh
God Gives Me You oleh MrsJugo
MrsJugo
  • WpView
    Membaca 3,643,833
  • WpVote
    Suara 97,401
  • WpPart
    Bagian 16
Bagi Aria, membahagiakan eyangnya adalah tujuan hidupnya. Apapun dia lakukan, termasuk menikahi Satriya. Bagi Satriya, menikah atau tidak menikah sama saja. Menikahi Aria atau orang lain, tidak ada bedanya baginya. Pernikahan mereka berjalan dengan baik tanpa drama. Tak ada bedanya sama sekali menikah atau tidak menikah. Mereka hidup masing-masing. Aria di Jogja dan Satriya di Jakarta. Tapi bagaimana ketika akhirnya Satriya memutuskan hidup di Jogja dan mereka tinggal di satu rumah yang sama? Bahkan satu kantor yang sama? But, what if love never says hi to them? 🌻🌻🌻🌻🌻🌻 Start : 5 Juni 2022 Finish : 21 April 2023
TARALARICK oleh ayydaa_wa
ayydaa_wa
  • WpView
    Membaca 4,367,788
  • WpVote
    Suara 334,247
  • WpPart
    Bagian 44
Baca aja. Ngga ada deskripsi. Gatau ilang sendiri.
ARNOVEA: Second Life His Wife (END) oleh tantr1
tantr1
  • WpView
    Membaca 7,987,110
  • WpVote
    Suara 435,358
  • WpPart
    Bagian 50
Second Life Story Emilia Seraphine menangis tersedu-sedu kala dirinya semakin tenggelam dalam kabut gelap dan kobaran api. Di akhir hidupnya ia baru saja melihat suaminya menikah dengan sahabat terbaiknya, Alana Carolline. Andai saja Lia tidak terlalu mengabaikan suaminya dan tidak terlalu percaya dengan Alana, mungkin saat ini ia bisa tersenyum dan berbahagia dengan suaminya. Hanya kata 'andai' yang bisa Lia ucapkan, dalam hati ia meminta kesempatan kedua pada Tuhan. Semoga saja Tuhan mengabulkan doanya ini! _ "Aku harus merubah alur sedih menjadi bahagia walau ada banyak luka di tengahnya."
Konjungsi Rasa - [Terbit] oleh pesulapcinta
pesulapcinta
  • WpView
    Membaca 1,191,702
  • WpVote
    Suara 80,333
  • WpPart
    Bagian 38
Amanda tidak menyangka harus berurusan dengan editor menyebalkan macam Adipati Surya sejak dirinya terpilih sebagai salah satu peserta project Duda Series. Agar sinopsisnya cepat diterima, sang editor menawarkan sebuah kesepakatan. Bodohnya, Amanda menerima kesepakatan itu dan sekarang dia terjebak dalam situasi yang tidak seharusnya. Tinggal satu atap, menyandang status baru, mengerjakan project sambil mengurus anak laki-laki usia empat tahun yang super lincah, hidup Amanda seketika jungkir balik. Lama-lama, satu per satu rahasia Adipati terbongkar, salah satunya penyebab kematian mendiang istrinya. "Tulisan saya stuck gara-gara Anda!" "Ya sudah, bagaimana kalau saya bertanggung jawab? Saya akan buat ide kamu lancar lagi. Saya ... ingin kamu malam ini." __________________________ Start: 01 Desember 2022 Finish: 05 Februari 2023
Do More..!! [On Going] oleh IRvinte
IRvinte
  • WpView
    Membaca 159,220
  • WpVote
    Suara 5,525
  • WpPart
    Bagian 44
Valerie tidak ingin berurusan dengan Rigel meskipun mereka teman yang sering bertemu dan hangout bersama. Karena menurutnya, Rigel adalah laki-laki yang harus dihindari para wanita. ••• Rigel selalu mati gaya jika berharapan dengan Valerie. Ia tak tahu harus bersikap seperti apa dengan gadis itu. Karena, Valerie jarang bereaksi dan cuek saja atau bahkan terkesan tidak mempedulikan dirinya. Valerie terlihat sekali sengaja menjaga jarak darinya. Tetapi, hal itu sebenarnya membuat Rigel penasaran dengan Valerie dan alasan apa yang membuat gadis itu menjaga jarak darinya. ••• All pictures by Pinterest and Google And edit by Canva ••• This is my first story, hope you can enjoy. Disarankan follow dulu sebelum baca, untuk kenyamanan bersama..! Terima kasih🙏 IRvinte
LADY MAID oleh Dark_Peppermint-_-
Dark_Peppermint-_-
  • WpView
    Membaca 579,910
  • WpVote
    Suara 52,481
  • WpPart
    Bagian 59
Gara-gara perkara novel panas, Cenora menjadi pembantu rumah tangga. Lah, bagaimana bisa? Cenora yang tersohor itu kan anak konglomerat yang menjadi kiblat sosialita muda. Alasan pertama, Cenora belum mau menikah. Kedua, ada laki-laki gila yang ngebet melamar Cenora. Ketiga, laki-laki itu menemukan novel panas milik Cenora. Keempat, Cenora harus mengambil novel itu bagaimana pun caranya. Berbekal kemampuan make-up Heidi yang pas-pasan, berubahlah Cenora menjadi sosok Inem yang bersahaja. Pembantu baru di rumah Yang Mulia Aksara Abimanyu Widan yang berulang kali menerobos masuk kamar majikan.
HIRAETH : Rain In Paradise (END) oleh aliumputih_
aliumputih_
  • WpView
    Membaca 3,763,645
  • WpVote
    Suara 159,093
  • WpPart
    Bagian 39
Ini tentang Azalea yang harus menjalani pernikahan semu bersama Hagantara. Seorang gadis yang masih memendam trauma masa lalu dan harus terjebak dalam hubungan mengerikan bersama Hagantara. Atau ini tentang Hagantara Kalandra yang telah kembali. Hagantara yang pernah pergi, kini telah kembali. Lelaki itu pulang dengan membawa rasa dendam yang ia pendam kepada Azalea Raina, istrinya sendiri. "Teruntuk Azalea, ada dendam yang harus kamu bayar lunas mulai sekarang." -Hagantara # 2 sedih (26 Juli 2022) # 3 angst (26 Juli 2022) # 4 hurt (26 Juli 2022) # 1 Marriage life ( 08 Agustus 2022) # 9 Acak ( 11 Agustus 2022) # 8 Cinta (23 Oktober 2022) # 2 Happy (24 Oktober 2022) # 1 Happy (25 Oktober 2022)
Pemilik Hati oleh signaturecoffee
signaturecoffee
  • WpView
    Membaca 2,293,336
  • WpVote
    Suara 200,007
  • WpPart
    Bagian 46
Kenanga dan Risyad tahu bahwa pernikahan mereka adalah mengenai kebahagiaan orangtua mereka. Bukan cuma mengenai balas budi, tapi juga menyelesaikan tugas sebagai anak yang sudah habis masa bebasnya. Ketika keduanya memilih tinggal dalam ikatan pernikahan, semuanya hambar karena mereka hanya sekedar hidup bersama. Hingga satu persatu masalah datang dan membuat mereka mempertanyakan apa yang mereka inginkan dari pernikahan ini. Mereka saling menyadari bahwa ada perasaan yang terabaikan selama ini, yakni perasaan mereka sendiri.