FAVORITE 2
5 stories
Selingkuh, Yuk? [TAMAT] by Lulathana
Lulathana
  • WpView
    Reads 5,809,623
  • WpVote
    Votes 422,147
  • WpPart
    Parts 36
Nara memergoki pacarnya berciuman dengan sahabat terdekatnya. Sakit hati, rasa dikhinati, semua berkumpul memenuhi rongga dadanya. Belum lagi orang-orang yang akan menatapnya iba. Berkata seberapa menyedihkan dia, ditikung sahabat sendiri. Tidak, itu tak boleh terjadi. Nara tak boleh dipandang sebagai pihak yang menyedihkan. Egonya yang tinggi membuatnya tak hanya diam meratapi. Akan Nara buktikan bahwa dirinya bukanlah yang terbuang. Tapi merekalah yang sampah yang tak pantas ada di hidupnya. Karena tekad itu, Nara pun menemui Naresh. Si cowok cuek yang selalu menjadi saingannya. "Resh, lo mau jadi selingkuhan gue nggak?" Lula Thana 14 Desember 2022 - 15 Maret 2023
Prince in a Dream ✓ by ShinyAlph
ShinyAlph
  • WpView
    Reads 4,342,999
  • WpVote
    Votes 511,385
  • WpPart
    Parts 87
[SUDAH TERBIT | PART LENGKAP] (Fantasy-Romance) #1 in fantasy per 15-11-2020 #1 in another dimension 01-05-2021 #1 in prince 17-07-2021 #1 in king 17-07-2021 #1 in mate 28-11-2021 #2 in pangeran 01-05-2021 #3 in romance [out of 382k stories] 30-05-2021 Oline tak pernah tahu bagaimana ia bisa berada di dunia aneh tersebut. Tidak ada gedung pencakar langit, mall, sekolah, dan aspal jalanan. Semuanya terasa begitu asing. Sebuah kerajaan. Itulah yang ia ketahui di sana. Kerajaan besar nan luas yang membuatnya suka tersesat saat berkeliling. Namun ada seseorang yang menemaninya saat ia tertarik ke dunia asing itu. Seorang pria beriris mata abu-abu gelap yang mengenalkan dan melindunginya selama dirinya di dunia itu. Banyak rahasia yang tersimpan. Hingga semua itu terbongkar seiring waktu. Termasuk rahasia bagaimana dirinya bisa berada di dunia itu. *SEQUEL QUEEN OF ANOTHER WORLD* -Fantasy Book Series II -Another Dimension Series II Start : 13 november 2018 End : 21 Desember 2020 Copyright ©2018 | ShinyAlph
Okay, Boss! (SELESAI) by viallynn
viallynn
  • WpView
    Reads 496,048
  • WpVote
    Votes 26,988
  • WpPart
    Parts 15
Kehidupan Nindy yang lurus berubah menjadi kasus saat bertemu dengan Raka. Pertemuan awal yang tidak bagus membuat harapannya akan kehidupan yang mulus berubah menjadi pupus. Terpojok dengan kondisi finansial yang kusut, membuat Nindy terpaksa berkerja untuk Raka secara terus-menerus. Apakah Nindy bisa meluluhkan Raka yang jenius atau justru dia yang akan berganti status? "Kamu besok ikut saya." "Oke, Pak." "Dandan yang cantik." "Oke, Pak." "Karena saya mau lamar kamu." "Oke- Hah? Gimana, Pak?!" *** Viallynn 01-10-2021
My Boyfriend Is Playboy  by Len_len1216
Len_len1216
  • WpView
    Reads 6,143,355
  • WpVote
    Votes 314,670
  • WpPart
    Parts 74
'Kita sudah terlanjur jauh dengan hubungan kita yang terlalu abstrak.' "Aku memang kekasih dia, tapi entah yang keberapa." "Lo akan selalu pertama di hati gue, dan selamanya akan begitu." #1-Comedy (27/09/19) #1-Schoollife (28/11/19) #1-happy(10/01/19) #1-Vino(11/2/20) #1-Sma(2/4/20)
KARSA ✔ by ElAlicia
ElAlicia
  • WpView
    Reads 1,739,706
  • WpVote
    Votes 79,828
  • WpPart
    Parts 13
Pemenang Wattys 2021 kategori Historical Fiction Tamat May contain mature scenes kar·sa -n- daya (kekuatan) jiwa yang mendorong makhluk hidup untuk berkehendak; kehendak; niat Raden Ajeng Anjani hanyalah gadis sederhana yang menginginkan kehidupan yang sederhana juga, yaitu bebas. Ia tidak ingin dipingit. Ia tidak ingin mengikuti tata krama yang mengikat. Ia tidak ingin dipaksa menikah. Ia tidak ingin berjalan berjongkok -karena kakinya mudah kram. Ia tidak ingin menjahit. Ia tidak ingin belajar menjadi istri yang baik -karena pada akhirnya, ia tahu akan dimadu juga. Dan yang terakhir, ia tidak ingin terlahir menjadi wanita. Karena wanita hanyalah mahkluk tanpa karsa. Raden Mas Adipati Reksanegara Wiryadiningrat adalah pria yang sederhana dan menginginkan sesuatu yang sederhana juga, yaitu menjadikan Raden Ajeng Anjani sebagai istrinya. Ini adalah sebuah kisah cinta sederhana yang diwarnai perjuangan di era kolonial. Buku sejarah selalu menceritakan kekejaman penjajah di masa kolonialisme, namun jarang ada yang menceritakan kisah cinta klasik. Maka, biarlah cerita ini yang menceritakannya padamu. *** Fiksi sejarah Indonesia All rights reserved Desember 2020, ElAlicia End 16 September 2021