Light Kingdom (Elemental Princes AU)
Elemental cahaya adalah kuasa elemental terakhir dari ketujuh kuasa elemental di antara tujuh kerajaan. Solar, sang pangeran pewaris elemental cahaya, harus berpetualang untuk bertemu dan berguru dengan keenam pewaris elemental tersisa itu demi merebut kembali kerajaan cahaya dan menyelamatkan dunia dari ancaman kegel...