..
3 stories
ARGA : BAD SENIOR [TAMAT] by Cintaprita
Cintaprita
  • WpView
    Reads 12,627,182
  • WpVote
    Votes 1,359,767
  • WpPart
    Parts 72
•Cover by @cutputrikh• [FOLLOW SEBELUM BACA] -THE SCORPIONS GENERAS KE-2- #03 on Fiksi Remaja [01 Agustus 2020] Harfika kira, setelah ia menolong cowok yang hampir sekarat di tengah jalan saat itu, tidak akan berefek apapun pada hidupnya. Tetapi, karena hal itu ia malah diharuskan terus berurusan dengan cowok bernama Arga, ketua geng SCORPIONS yang terkenal dengan bad reputationnya. Cowok gila itu tiba-tiba saja mengklaim bahwa Fika adalah miliknya. Oh tidak! Ini bencana. DON'T COPY MY STORY (inget dosa buat yang copas)
ATLANTA (Sudah Terbit) by blisszie
blisszie
  • WpView
    Reads 18,161,991
  • WpVote
    Votes 2,010,109
  • WpPart
    Parts 80
"Dia cewek gue." Atlanta Nathaleon Aldebaran, itu namanya. Ia bagaikan dewa kematian bagi para musuhnya, sekaligus dewa perang penjaga Cakrawala. Atlanta, penguasa Cakrawala sekaligus orang pertama yang wajib dihindari. Selama ini tidak ada yang berani mencari masalah dengan Atlanta. Kecuali para musuh-musuhnya diluar sana, terlebih dia mempunyai jabatan yang sangat penting. Ketua dari sebuah geng motor besar bernama RAVOZER. Namun Aletheia Karissa Andrianna benar-benar mendapatkan kesialan ketika pindah ke Jakarta. Dia harus bertemu dengan Atlanta dengan cara yang tidak menyenangkan. Aletheia memergoki Atlanta yang sedang menyiksa seseorang, tidak sendiri tapi ada banyak orang disana. Dan semuanya memakai jaket bertuliskan RAVOZER. Seketika kehidupan Aletheia berubah. °°°°° BANYAK PART YANG SUDAH DIHAPUS.
Intoxicate [TERBIT] by skyzafnia
skyzafnia
  • WpView
    Reads 5,756,609
  • WpVote
    Votes 498,994
  • WpPart
    Parts 45
[COMPLETED] "Apa rasanya?" tanya Chiara spontan. Theodoric menoleh, cowok itu mengapit rokoknya di jemari, lalu tersenyum miring. "Manis, kayak ciuman," jawabnya tenang. Chiara berkedip lugu, masih menatap Theodoric dan terlihat benar-benar percaya pada apa yang cowok itu katakan. "Mau?" °°° Content warning(s): Alcohol, smoking, mature humor, harsh word, sensitive topic, kissing, etc. Cover dari aku sendiri. [FOLLOW AKU SUPAYA DAPAT NOTIF] JANGAN DIJIPLAK! ☠️🔪
+22 more