fantasi
29 stories
Rewrite My Second Life [END] by cherry28_
cherry28_
  • WpView
    Reads 2,928,356
  • WpVote
    Votes 379,467
  • WpPart
    Parts 101
Kembali ke masa lalu, setelah di eksekusi mati dengan pedang yang dipegang suaminya, Duke Edward Lanchaster. Adryana De Ceasar anak haram Marquis Ceasar yang menyadari bahwa dirinya kembali ke masa lalu, tepatnya 2 tahun sebelum hukuman mati yang ia terima. Ia dituduh meracuni Evelyna De Ceasar saudaranya, yang merupakan calon istri kaisar sekaligus sosok yang dicintai oleh Kaisar dan suaminya. "Baiklah tidak akan aku sia-siakan kesempatan kedua ini, aku akan kabur dan menjauh dari semua bangsawan-bangsawan sialan ini dan hidup tenang didesa sebagai orang biasa, aku pasti bisa!!" PLAK... "Oh, haha... kau ingin kabur? Kau tidak akan bisa, besok kau akan kami kirim ke Duke Lanchester." "Ugh, bagaimana ini.. apa takdir ku akan sama, apa aku akan mati di tangan suamiku sendiri lagi? Aku tidak mau!!!"
The Villainess (End) by evastaywithyou
evastaywithyou
  • WpView
    Reads 21,326,722
  • WpVote
    Votes 2,178,959
  • WpPart
    Parts 71
[ 𝙋𝙚𝙧𝙞𝙣𝙜𝙖𝙩𝙖𝙣! 𝘾𝙚𝙧𝙞𝙩𝙖 𝙨𝙚𝙨𝙖𝙩! ] . Amanda Eudora adalah gadis yang di cintai oleh Pangeran Argus Estefan dari kerajaan Eartland. Mereka sangat cocok dan bahagia. Tapi ada salah satu putri yang tidak senang, dan ingin merebut putra mahkota Argus dari Amanda. Tepatnya seorang putri perdana menteri kerajaan Eartland bernama Hera Hermione Helios. Hidupnya hanya tentang bagaimana mendapatkan Pangeran Argus. Sampai menolak tawaran pinangan dari kerajaan manapun. Paling gilanya, dia mengirim pembunuh bayaran untuk membunuh Amanda di kediamannya. Argus tidak tinggal diam, dia membasmi seluruh pembunuh bayaran itu, lalu memenggal kepala Hera dihadapan seluruh penduduk kerajaan Eartland. Hera Hermione akhirnya mati bersama cintanya yang tak terbalas dari pangeran Argus. Itulah sepenggal cerita dari novel fantasi berjudul 'Cinta Sang Pangeran Eartland' yang tengah di baca oleh gadis pemalas di atas ranjangnya. "Kampret. Kenapa juga authornya bikin nama antagonis nya sama kaya aku sih?" "Untung nama aku bukan Hera Hermione, tapi Hera Rodrigues." Ia tersenyum, mengusap lembut novel yang ada di tangannya. _________ "AKHHHHH" "Astaga. Nona Hera sudah sadar!" Teriak seseorang keras, membuat Hera tersentak kaget. "Eh, kalian siapa?!" Bingungnya saat melihat orang-orang mulai masuk ke dalam ruangan asing yang tengah di tempatinya. _________ [ DI LARANG PLAGIAT ⚔️ ] Start : 1 Oktober 2021 End : 11 Juli 2022 ••••••• (18+) ⚠ Banyak kata-kata kasar dan umpatan, mengiring otak anda menuju jalan kesesatan.
Why Do I've To Be The Villainess In This Novel? by Adoracasildalee
Adoracasildalee
  • WpView
    Reads 582,901
  • WpVote
    Votes 21,186
  • WpPart
    Parts 12
[[PINDAH KE UNINOVEL]] Ketika kehidupan Ceya sudah sempurna. Cantik, pintar, berbakat, baik hati, dan bekerja sebagai kepala laboratorium perusahaan obat dan kosmetik. Namun semuanya berubah kala ia terbangun di sebuah mimpi yang terasa nyata. Dia berada di sebuah web novel favoritnya! Terlebih dia menjadi tokoh wanita jahat dan licik bernama Diana Lamonica. Sia-sia saja jika ia berbuat kebaikan dikehidupan dahulu tetapi malah mendapatkan peran jahat di dunia ini. Ini sungguh tidak adil! Dia harus membuat strategi agar tidak berakhir mati di tangan Duke Arkwright, Brian Arkwright yang juga adik dari raja Seina, karena kelicikannya. Tapi apakah otak cerdasnya itu mampu membawa dia pada kedamaian dikehidupan sekarang ini? ----- Karya original buatan saya!
My Mate Forest Women by fanisunshine_
fanisunshine_
  • WpView
    Reads 280,775
  • WpVote
    Votes 16,048
  • WpPart
    Parts 34
Squel dari cerita REJECTED MY MATE. Hutan yang menjadi tempat tinggal seorang gadis bernama Gloria Ashley itu selalu damai dan jauh dari yang namanya penjahat. Namun suatu hari, Puluhan Iblis dengan mata merah menyala membabat habis hutan itu dan membunuh hewan hewan yang selalu melindungi si gadis. Saat ajal siap untuk menjemput si gadis, seorang lelaki dengan tatapan datar datang menyelamatkan gadis itu dan dengan pelan diri nya berkata, "You are mine and forever so."
Innocent Villain [TERBIT] by Qeynia
Qeynia
  • WpView
    Reads 2,238,089
  • WpVote
    Votes 240,034
  • WpPart
    Parts 57
TERBIT [Pre Order Ke 2] [Link Shopee dibio] No Plagiat sebagian maupun seluruh [ Follow terlebih dahulu ] •☆ MY ORIGINAL STORY ☆• • Start : 7 April 2021 • Finish : 26 Mei 2021 [ End ] Total Comment : More than 70K Beberapa part telah dihapus °☆~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~☆° Arabella Tasya Xavier adalah gadis yang sangat cantik, imut, lugu, dan polos yang kadang membuat orang gemas dengan tingkah lucunya.Tapi banyak yang tidak tahu bahwa gadis kecil itu memiliki kepintaran diatas rata-rata. Bella merupakan putri satu satunya keluarga Xavier, keluarga terpandang yang disegani. °☆~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~☆° Apa yang terjadi jika jiwa Bella terlahir kembali menjadi tokoh yang ada didalam novel? Parahnya lagi tokoh yang dia masuki adalah Villain yang berakhir tragis. °☆~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~☆° Saat Bella masih asik minum dot, Will pun menemukan Bella dan loncat kepangkuannya serta menjilat pipinya. " Hihi.. geli.. " Bel pun berdiri dari pangkuannya itu sambil membawa Will. " Bel mau makan dulu ya. Kak Anna kayaknya cudah nyiapkan makan ciangnya Bel " Anak laki itu hanya mengangguk singkat dan menatapnya datar. Tiba-tiba dia terkejut. CUP " Dada Kakak ganteng " Dia menyentuh pipinya yang barusan saja dikecup Bella. Semburat merah pun muncul diwajahnya hingga ke telinga. Senyuman tipis pun terbit diwajah tampannya. °☆~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~☆° Rank Of The Most Impresif Stories ☆ ☆ #1 in Villain ( 15/04/21 ) ☆ #1 in Gemes ( 15/04/21 ) ☆ #1 in Lugu ( 19/04/21 ) ☆ #1 in Brothers ( 19/04/21 ) ☆ #1 in Brother ( 22/04/21 ) ☆ #1 in Polos ( 22/04/21 ) ☆ #1 in Transmigration ( 22/04/21 ) ☆ #1 in Goddes ( 27/04/21 ) ☆ #1 in Imut ( 01/05/21 ) ☆ #2 in Fantasy ( 01/05/21 ) ☆ #1 in Possessive ( 04/05/21 ) ☆ #1 in Possesive ( 13/05/21 ) ☆ #1 in Vampire ( 16/05/21 ) ☆ #3 in Family ( 17/05/21 ) ☆ #1 in Prince ( 18/05/21 ) ☆ #1 in Cantik ( 20/05/21 ) ☆ #2
Si Bodoh Alegria Telah Mati (TAMAT) PINDAH KE DREAME by Soulmate111
Soulmate111
  • WpView
    Reads 1,062,408
  • WpVote
    Votes 20,955
  • WpPart
    Parts 5
Selama 20 tahun aku hidup aku tidak pernah mendapatkan cinta atau kebahagiaan. Entah itu dari keluarga atau Kekasih. Tapi setelah 18 tahun aku memiliki seorang teman dekat, namanya Claudia. Suatu hari Claudia datang padaku membawa surat undangan untuk film dan novelnya yang best Seller. Dia memaksaku untuk membacanya dan datang karena ada beberapa part Novel itu terispirasi dariku. Aku pun membacanya setelah pulang kuliah. (Villain dan Cinderella) Aneh, padahal ini pertama kalinya aku membaca novel ini. Tapi Novel ini mampu membuatku menangis terisak karena alurnya. Bukan karena kisah sang protagonisnya tapi Sang Antagonis. mungkin aku satu-satunya yang kasian terhadap sang antagonis karena mengerti dia. Dia memiliki akhir yang tragis, mati di tangan Keluarga dan laki-laki yang dicintainya sang tokoh utama. Akhirnya aku datang ke gala premiere film tersebut tapi, ketika berangkat mobil yang kunaiki mengalami kecelakaan beruntun. Lalu aku terbangun didalam kamar rumah sakit sendirian dan ada seorang Dokter yang memanggilku "Alegria" Ah... sepertinya aku tak asing dengan nama itu, Alegria.. Alegria.. hanya satu nama yang ku ingat, Alegria Millian Domique?? Tunggu, kenapa aku masuk ke dalam Novel tersebut dan jadi Alegria?? Shit!! Diantara jutaan cerita konyol kenapa harus Alegria?? Kenapa harus Alegria sang penjahat yang mendapat akhir yang tragis. No!! Aku nggak mau mati!! Aku mau hidup!! . . 02 Mei 2021 -5 Desember 2021
The Demon's Mate by firza532
firza532
  • WpView
    Reads 1,203,259
  • WpVote
    Votes 36,823
  • WpPart
    Parts 11
Pernah mendengar kisah-kisah misteri tentang segitiga bermuda? Lily adalah salah satu korban dari segitiga bermuda. Kepo? Cek kisahnya. A story' by @firza532 --- 🔥(PART LENGKAP HANYA TERSEDIA DI APLIKASI DREAME/INNOVEL)🔥
Be the Wife of A Cruel Antagonist [TERBIT] by Nrhsnh006
Nrhsnh006
  • WpView
    Reads 4,709,025
  • WpVote
    Votes 179,903
  • WpPart
    Parts 20
Kayasaka Alexio Elakhsi adalah antagonis paling kejam dan menyebalkan dalam novel romatis yang pernah ada. Kejam, otoriter, egois dan menyebalkan adalah penggambaran singkat tentang sosok Kayasaka. Dia memusuhi Male Lead dengan terang-terangan. Menculik, menyuap, membunuh bahkan tega melecehkan tokoh utama wanita, yang tentu saja tak menyukainya sama sekali. Kayasaka adalah sosok antagonis terburuk dalam sejarah dunia pernovelan. Sosok Kayasaka bahkan lebih pantas disebut pengidap penyakit mental yang tergila-gila pada Faniya, gadis anggun sederhana yang menyukai Emilio--pemeran utama pria yang ramah, baik hati namun sedikit misterius dan tertutup. Padahal, Kayasaka sudah menikah dengan Sosok Arranaya Aleta Whillys. Anak konglomerat ternama yang turut menyokong bisnis yang Kayasaka jalankan. Tapi .... Kenapa sekarang aku jadi Arranaya?!?! [Part dihapus acak] Cerita Asli// Bukan Novel terjemahan//
I Become The Antagonist's Friend [ON GOING]  by ardianimendes
ardianimendes
  • WpView
    Reads 1,779,277
  • WpVote
    Votes 195,201
  • WpPart
    Parts 29
Follow sebelum membaca yaa.. Cover by: pinterest °°° Lisa, penggemar wattpat sejati yang hobi rebahan dan beban keluarga. Tiba-tiba bertransmigrasi pada salah satu tokoh dari cerita novel yang tadi malam dia baca. Novel berjudul 'TRUE LOVE' menceritakan tentang Angeline, siswi cantik dan baik hati sekaligus sahabat masa kecil Mario. Cowok terpopuler seantero sekolah, yang sudah mempunyai pacar bernama catherine. Awalnya, semua terlihat biasa saja. Catherine juga mengetahui jika Angeline adalah teman masa kecil Mario. Tetapi, semakin lama perhatian Mario padanya semakin berkurang. Mario malah terlihat lebih dekat dengan sahabat kecilnya itu, hingga ada rumor jika Mario menyukai Angeline. Catherine tentu saja tidak tinggal diam. Dia dan teman-temannya mem bully Angel hingga Perbuatan itu di ketahui oleh Mario. Dan pada saat itu juga, mario sudah jatuh hati kepada angel. Akhirnya Mario marah besar karena selama ini Catherine sudah menyakiti Angel hingga menyebabkannya koma. Akhirnya Mario membuat rencana untuk membalas perbuatan Catherine pada angel yang di bantu teman-teman mario salah satunya jovano, tunangan dari Mikhayla yang juga teman Catherine yang ikut membully angel. Jovan yang mulanya tidak pernah menyukai mikhayla, akhirnya membatu Mario. Mereka menyekap Catherine dan teman-temannya di hutan lalu di siksa hingga pada akhirnya mereka mati. Dan kasus itu di tutup karena penculikan dan pembunuhan tanpa diketahui pelakunya. Dan pada akhirnya Mario dan Angelina menjadi sepasang kekasih yang berbahagia. Tamat. °°° "HA!!!" . . . . . Rank🏅; #1- antagonist [30/09/2021] #1- antagonis [04/10/2021] #1- fantasi [06/10/2021] #1- figuran [10/10/2021] #1- sma [12/10/2021] #1- transmigrasi [15/10/2021] #1- angel [17/10/2021] #1- teenfiction [18/10/2021] #1- beautifull [08/08/2022] #1- mostwanted [12/08/2022] #2- fantasy [19/08/2022] #1- fantasy [1/12/2022] ~happy reading guys