Zilatul12
Inilah kisah delapan wanita dewasa berusia hampir 25 tahun yang jenuh dengan keseharianya dan berniat untuk melarikan diri dari segala aktivitas mereka selama 7 hari.
mereka berencana untuk berlibur ke beberapa kota di indonesia dan hanya mereka saja tanpa ada pasangan atau keluarga.
Masalah yang muncul terus secara bergilir, dari masalah cinta,keluarga, teman bahkan masalah pekerjaam membuat mereka merasa perlu sedikit hiburan dan hiruk pikuk kehidupan ini.
Namun apakah tujuh hari itu akan membawa kedamaian dan ketenangan bagi mereka? Atau malah menambah masalah baru yang lebih kompleks?