fav.
16 stories
After Life: Reincarnation by clivern_
clivern_
  • WpView
    Reads 92,569
  • WpVote
    Votes 11,439
  • WpPart
    Parts 12
Prince of White After Life project 1 •●◇★◇●• Ryan, anak paling terbully satu kampusnya akhirnya memilih untuk bunuh diri di depan pembulinya sekaligus teman pertamanya sendiri. Kematiannya membawanya menuju dunia antah berantah dan dilahirkan sebagai anak gelap antara hubungan sang Kaisar bersama wanita dari kalangan rakyat jelata. Keberadaannya tidak diketahui hingga umur 13 tahun, para pangeran melihat dirinya. Hubungan para pangeran tidaklah harmonis. Mereka saling mendiami seperti orang tak dikenal, terkecuali ketika ada ayahnya. Akankah keberadaan Aelion bisa mengikat semua persaudaraan? "Bagaimana ini?" ••• #after_life series 1 ~ don't copy or plagiat. Thank you ^_^ @All Right Reverse 2021 - N O R U
The Precious Duke's Daughter by tintinnyam
tintinnyam
  • WpView
    Reads 3,523,130
  • WpVote
    Votes 399,400
  • WpPart
    Parts 35
Kehidupan pertama Ilsya adalah seorang gadis miskin dan hanya tinggal sendirian di perkotaan besar. Tidak menduga bahwa kehidupannya yang suram bertambah suram karna tertabrak saat bertindak sebagai super hero yang tidak jadi. Diberi Kehidupan kedua, Ilsya bangun sebagai gelandang. Ilsya tidak tahu harus menangis bahagia atau menangis frustasi. Tidak diduga, kehidupan barunya cukup aneh tapi menarik sejak diangkat menjadi putri dikediaman Claiden. "Panggil Aku Ayah" raut datar itu tersenyum lembut sekarang "Kau akan menjadi Adik kecilku, tidak ada bantahan!" suaranya menggebu-gebu. "Dasar kecil merepotkan" Dia menggerutu tapi tangannya aktif mencubit kedua pipi merah gadis itu. "Ilsya" suara datar itu penuh dengan cinta. •••• Bukan cerita terjemahan This is my own story •••• Selamat membaca teman-teman✌ Kalo berkenan, boleh kasih vote dan komennya ya:) •JANGAN COPY KARYA SAYA! Budayakan saling menghargai! Hope u guys enjoy! Stay safe and keep healthy guys❤
Dijebak Protagonis by siskanaek
siskanaek
  • WpView
    Reads 92,401
  • WpVote
    Votes 10,962
  • WpPart
    Parts 15
Raka Dewangga tertabrak saat menyeberang jalan. Tubuhnya terpental jauh hingga beberapa meter. Di akhir kesadarannya, Raka melihat seseorang sedang memandangnya dengan senyum menenangkan. "Tidurlah," ucap orang asing itu dan setelahnya Raka benar-benar kehilangan kesadarannya. Nares Pradinata G. merupakan pangeran ke-2 dari kerajaan Mandalu. Hidupnya terasingkan karena tuduhan jahat selir raja yang membenci ibunya. Diakhir cerita, Nares dihukum mati akibat hasutan buruk putra mahkota untuk membunuh calon permaisurinya. Begitu Raka bangun, tubuhnya terasa aneh. Bukan lagi sebagai Raka, melainkan Nares Pradinata. Haruskah Raka mengikuti alur cerita? Baca selengkapnya
Shingeki No Kyojin: The New Era by NoveHelow1211
NoveHelow1211
  • WpView
    Reads 2,379
  • WpVote
    Votes 128
  • WpPart
    Parts 12
Mereka Bilang... semua itu hanya mitos. Titan?Eldia?apa itu?Terdengar seperti cerita fiksi yang dikarang untuk sekedar hiburan. Tapi, bagaimana jika itu benar-benar nyata?Eldia, Marley, Iblis.... Bagaimana Mungkin? Semua orang terkejut melihat sekelibat cahaya kuning yang semakin membesar. Itu seperti ledakan!! sesosok mahluk aneh bertubuh manusia, tetapi berukuran besar. Dengan gigi besarnya dan telinga runcing mirip kurcaci. Berdiri di pusat kota Washington. Note: cerita ini hanya fanfic. Gw bikin ini karena kurang puas sama ending Aot versi asli yang gw . temuin tiap hari lewat akun spoiler di IG. Latar cerita ini ada di masa sekarang, di abad 21. Gw belum begitu paham semua teori di SNK jadi kalo ada salah salah teori mohon dimaapkeun *Just a fanfiction!! All of character's name from the original story is belong to the author, Hajime Isayama.*
Aku telah Bereinkarnasi sebagai Ayah Penjahat by mutia389
mutia389
  • WpView
    Reads 112,056
  • WpVote
    Votes 9,346
  • WpPart
    Parts 114
Novel terjemahan google Author(s) サウスのサウス . . . Setelah kejatuhannya, Duke yang jauh dengan istri dan putrinya mengingat ingatannya tentang dunia lain. Dengan perspektif baru tentang kehidupan, ia bersumpah untuk menghargai dan melindungi keduanya. Lalu, dia tiba-tiba sadar. Anak perempuannya yang ia bersumpah untuk mengenangnya ... sebenarnya, adalah penjahat dari permainan otome yang tidak ia ketahui mengapa ia ingat dari kehidupan sebelumnya! Tetapi, bersumpah bahwa "Aku tidak akan pernah membiarkan gadis itu jatuh dalam kehancuran!", Ia bersumpah untuk mengubah jalannya takdirnya sementara juga mencintai kedua orang itu dengan sepenuh hati. Ini hanyalah sebuah cerita tentang seorang lelaki yang terbangun sebagai ayah dari seorang penjahat dan tidak menginginkan apa pun selain menyayangi istri dan putrinya. *** Bukan cover asli
TOKO ANTIK YANG ANEH by dindinthabita
dindinthabita
  • WpView
    Reads 3,817
  • WpVote
    Votes 434
  • WpPart
    Parts 5
Toko antik itu bahkan tidak memiliki nama. Toko itu sudah diketahui berada di antara toko-toko lainnya yang ada di Shibuya. Berada di antara salah satu blok pertokoan, toko antik tersebut menarik perhatian orang-orang, membuat beberapa dari mereka masuk ke toko tersebut. Tapi ada yang aneh di toko antik tersebut. Setiap yang datang akan membeli benda di sana namun sehari setelahnya akan mengembalikan benda tersebut. Dan sang pembeli seolah lupa bahwa di Shibuya ada sebuah toko antik. Toko Antik. Pemiliknya adalah perempuan aneh berpakaian lolita dengan wajah kaku seperti boneka. Satu orang pegawai toko yang selalu tersenyum lebar tiap kali benda di toko itu terjual. Dan satu orang wanita yang selalu menjerit kaget tiap kali akan meneliti benda-benda di toko tersebut. Selamat datang di Toko Antik Yang Aneh. Arigatō.
Another Me by rosediana88
rosediana88
  • WpView
    Reads 7,738
  • WpVote
    Votes 551
  • WpPart
    Parts 32
TAMAT Rank #1 of hashtag geisha: 1-18 Mar 2019 Rank #1 of hashtag dua kepribadian: 19-26 Mar 19 9-12 Apr 19 9-13 Jun 31 Jul-5 Aug 2020 Yang sedang bebicara dengan kamu bukanlah orang yang kamu kenal Bukan pula dengan karakter yang kamu ketahui Dia seperti orang lain Terkadang dia bersikap sewajarnya Kadang pula bersikap tidak seperti dirinya
[1] Oh Waifu! ✔ by De_Apriane
De_Apriane
  • WpView
    Reads 241,094
  • WpVote
    Votes 4,811
  • WpPart
    Parts 18
#BUKAN FANFICTION ANIME# [1/2] Aku lelaki yang tidak pernah berpikir kalau menikah itu enak, well, ternyata menikah itu........ Meskipun ketus, dan galak padaku, tapi aku selalu ketagihan untuk mengelus, memegang kulit nya, badan nya, juga........ oppai nya. Agak memalukan bahwa nyata nya aku kurang berpengalaman dalam hal apapun. Dan aku masih lugu, dan butuh mencoba untuk mendekati nya, demi mendapatkan......... ™ Akira Nakamura ™ ========== Dwilogi 1. Oh Waifu 2. My Husbando Enjoy. ✔ COMPLETE
Putri Annora [SLOW UPDATE] by yoshianita
yoshianita
  • WpView
    Reads 55,586
  • WpVote
    Votes 5,497
  • WpPart
    Parts 35
Tentang seorang cewek Hikikomori yang mengalami kehidupan keduanya setelah mati. Cerita ini asli dari pemikiran penulis yak (Walaupun ada beberapa adegan terinspirasi dari beberapa anime/manga yang penulis pernah baca/tonton :v) Tapi alur/jalannya cerita adalah pengembangan murni penulis sendiri. Copas boleh,ijin dulu tapi...
||The Tale of Empress Natsuko|| (Discontinued) by kikoibara
kikoibara
  • WpView
    Reads 964
  • WpVote
    Votes 121
  • WpPart
    Parts 15
Kisah ini berlatar di Jepang pada awal abad ke-20 yang menceritakan perjalanan hidup Natsuko, perempuan berdarah setengah bangsawan yang terlahir dari rahim seorang selir dengan pangeran Yamashina. Kematian Ibunya saat dia baru saja berusia delapan tahun membuatnya tinggal bersama keluarga ayahnya. Di sanalah tanpa disengaja, saudara tiri Natsuko, membuka kesempatan yang sangat lebar baginya untuk menjadi seorang permaisuri Jepang. Inilah kisah Natsuko, wanita yang dicintai, dipuja, sekaligus dibenci oleh dunia yang tak dapat membiarkan seorang wanita berdiri di kakinya sendiri.