3
35 stories
ALFAREZ [TERBIT] by ichaashdq
ichaashdq
  • WpView
    Reads 2,323,921
  • WpVote
    Votes 242,798
  • WpPart
    Parts 54
PART MASIH LENGKAP NOVEL TERSEDIA DI MARKET PLACE SHOPEE JAKSAMEDIA Ini adalah kisah seorang gadis bernama Adhara Zefanya Claire. Gadis dengan trauma masa lalunya. Dibenci, dihina, dan di siksa adalah makanan sehari-harinya sejak kecil. In juga kisah tentang Alfarezel Gio Elhaziq, seorang Gus yang memiliki wajah tampan dan bule itu menarik hati siapapun yang melihatnya. Keduanya harus terjebak dalam sebuah pernikahan hingga akhirnya rahasia yang dimilliki keduanya terbongkar satu persatu. "Kita itu kaya langit sama bumi. Kamu langitnya sedangkan aku buminya, tempat dimana ia diinjak-injak." Zefanya Selamat membaca😊 Jangan lupa vote dan comment ya, jangan jadi pembaca ghaib😂 192021
CHAMPION CLASS by putih_hitam
putih_hitam
  • WpView
    Reads 2,633,614
  • WpVote
    Votes 379,121
  • WpPart
    Parts 68
Kisah ini menceritakan tentang anak anak terbaik dari yang terbaik yaitu mereka yang mampu untuk masuk sekolah elit bernama TREE HIGH SCHOOL dan sebuah kelas elit yaitu CHAMPION CLASS. Tree High School adalah sebuah sekolah elit ternama yang sangat terkenal di Indonesia. Semua pelajar yang akan melanjutkan sekolah ke tingkat SMA sangat mendambakan bisa diterima di sekolah elit yang berisi anak anak kaya berotak cerdas dan dapat membawa mereka ke masa depan yang cerah. Karena bagi sekolah ini kekayaan orang tua tidak bisa membantu para pelajar itu untuk bisa masuk ke sekolah itu jika tidak memiliki kepintaran. Champion Class adalah sebuah kelas elit tempat anak anak terbaik dari yang terbaik. Kelas yang memiliki daya saing tinggi, kelas yang sangat diinginkan oleh para siswa THS. Kelas yang diisi oleh siswa yang memiliki kecerdasan diatas rata rata dan tentunya sangat ambisius. Tetapi program Champion Class telah ditutup selama 5 tahun dan akan dibuka tahun ini, yaitu tahun ajaran baru 2020/2021. Siapakah para siswa yang beruntung tersebut? Apakah mereka bahagia? Apa yang mereka inginkan? Kenapa selama 5 tahun Champion Class ditiadakan? Mari baca kisahmereka! [Hargai Karya Author dengan cara Vote dan Comment cerita Author] Sorry, author emang gak bisa buat sinopsis cerita. Pernah ada di rank: #2 [sekolah] = 6/9/2021 #1 [highschool] = 21/8/2021 #4 [fiksi remaja] = 26/4/2021 #2 [jenius] #2 [persaingan] = 2/6/2021 #1 [ambisius] = 2/6/2021 #1 [toxicparents] #2 [sekolah elit] start = 31-10-2020 end = 15 - 03 - 2022
ALTOP by Tasya_02
Tasya_02
  • WpView
    Reads 10,038,531
  • WpVote
    Votes 702,241
  • WpPart
    Parts 62
Altopan Lioner, panggil saja dia Altop. Cowok yang terkenal sebagai ketua geng itu, harus menjalani sebuah hubungan percintaan dengan Glova Lovata, gadis dengan gangguan psikologis yang dideritanya. Glova memang sudah menyukai Altop sejak pertama kali mereka bertemu. Tapi Altop justru membenci Glova, karena kehadiran Glova selalu dia anggap sebagai perusuh dalam kehidupannya. "Lo yang minta buat masuk ke dunia gue. Bukan gue yang bawa lo masuk ke dunia gue." - Altop. ** WARNING !! • 17+ • SEBELUM MEMBACA JADILAH PEMBACA YANG BIJAK KARENA CERITA INI MENGANDUNG BANYAK ADEGAN KEKERASAN. • AWAS !! ADENGAN UWU BERTERBANGAN 🦋🦋🦋 •Don't copy my story please!• Start : 11 April 2022.
ZEYVHIRO: The Conqueror by Fiavapure
Fiavapure
  • WpView
    Reads 1,260,449
  • WpVote
    Votes 144,428
  • WpPart
    Parts 46
[SUDAH TERBIT, SHOPEE HIBORASTORE] "𝑷𝒂𝒕𝒖𝒉 𝒕𝒊𝒅𝒂𝒌 𝒂𝒌𝒂𝒏 𝒕𝒆𝒓𝒔𝒆𝒏𝒕𝒖𝒉, 𝒎𝒆𝒏𝒚𝒆𝒏𝒕𝒖𝒉 𝒉𝒂𝒓𝒖𝒔 𝒔𝒊𝒂𝒑 𝒕𝒆𝒓𝒃𝒖𝒏𝒖𝒉." Begitulah didikan dari Keluarga Lothario. Zeyvhiro Lothario, seorang bos mafia illegal mining asal Eropa. Keturunan dari keluarga Lothario yang dikenal sebagai Conquistatore Mafia (Mafia Penakluk). Menjalankan misi keluarga ke negeri asing dengan menyamar menjadi seorang CEO-bertujuan untuk mencari dan menghancurkan sosok yang telah ikut campur di perjanjian bisnis keluarganya dengan kartel narkoba yang berkhianat. Zeyvhiro mempunyai kepribadian yang sulit sekali ditebak. Otaknya yang cerdas selalu berhasil membuat mangsa masuk ke dalam perangkapnya. Allena Kim, gadis yang di dewasakan oleh keadaan dan ia besar di panti asuhan. Kematian ayahnya yang penuh tanda tanya membuat dirinya bertekat masuk ke dunia militer-hingga Allena berhasil mendapat pangkat First Lieuteunant atau Letnan Satu di Tentara Angkatan Darat. Namun, semua itu tak berlaku lama. Allena harus merelakan semua usanya sebab ada satu hal yang mengancam nyawa dan tujuan utama balas dendamnya. Kehidupan yang semakin kelam, pahit dan rumit setelah kedua insan ini saling dipertemukan. ⚠️ SAYA ORANGNYA KERAS, COBA PIKIR DUA KALI KALAU DATANG KE SINI HANYA UNTUK PLAGIAT⚠️
Lentera Jelita (TERBIT) by Alfia_ramadhan11
Alfia_ramadhan11
  • WpView
    Reads 5,445,127
  • WpVote
    Votes 536,863
  • WpPart
    Parts 50
CERITA INI SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI TBO SHOPEE DAN GRAMEDIA 🫶 Romansa - Spiritual - Militer BERTEMU JODOH DI JABAL RAHMAH? BERTEMU JODOH DI MARKAS MILITER? Berawal dari kejadian penyekapan yang menimpa Syafiya Anasztaizia oleh teman SMP-nya sendiri, gadis 22 tahun itu berhasil kabur dari penyekapan penjahat. Namun siapa sangka dia tersasar sampai di depan gerbang Markas Militer hingga kemudian ditolong oleh seorang tentara bernama Letnan Atharazka Zafir El-Zein. Kejadian tak terduga Syafiya tak sengaja memeluknya. Karena Syafiya pikir itu adalah Kakak kandungnya. "Karena anda sudah lancang memeluk saya, maka kita harus segera menikah." ***** "Hei, apakah kau Adamku?" "Ya. Aku Adammu wahai Hawaku." Kembali terulang, setelah tidak bertemu selama setahun. Kedua insan itu, Syafiya dan Letnan Athar kembali dipertemukan dengan cara yang unik di Jabal Rahmah, tempat pertemuan Nabi Adam dan Siti Hawa setelah sekian lama berpisah. Lalu bagaimana kelanjutan kisah mereka? Akankah kisah mereka sama dengan kisah Nabi Adam dan Siti Hawa yang akhirnya bersama? Akankah mereka berjodoh? Simak selengkapnya disini!! Mulai : 18 Maret 2022 Selesai : Cover : Jeasy Art Rank #1 romantis #4 spiritual #1 couple #1 ilmu #2 ilmu #1 good boy #3 romantis #3 abdinegara #4 Islam #2 bucin #2 Islam
HARDES (SUDAH TERBIT)  by helloitsvira
helloitsvira
  • WpView
    Reads 8,565,306
  • WpVote
    Votes 759,124
  • WpPart
    Parts 67
HARDES by helloitsvira || Spin Off ZEUSHERA { Selamat datang di kisah Es batu dan Macan betina A.K.A ; Ardes Delvian Dihantara & Hazel Priyanka } °°°°° "Ardes, mau gak kita balikan lagi?" tanya Hazel. "Punya harga diri gak sih lo?" "Mungkin gak sih kita balikan kayak dulu? Atau aku yang terlalu berharap?" Pertanyaan itu membuat Ardes menatapnya dingin. "Ada dua kemungkinan." "Mungkin tidak," "Atau tidak mungkin." °°°° Namanya Ardes Delvian Dihantara. Murid laki-laki yang sangat pendiam dengan sejuta prestasi di sekolahnya. Sifatnya yang ketus, galak dan dingin itu justru membuat Hazel semakin tergila-gila padanya. Hazel Priyanka. Dikenal sebagai seorang gadis cantik yang ceria, humoris dan pantang menyerah. Kegagalannya dulu pernah menyia-nyiakan Ardes membuatnya bertekad untuk mendapatkan cowok itu kembali. Namun sayang, Ardes telah membencinya. Saat Hazel mengejar. Ardes menghindar. Kenyataannya Hazel harus mengerti kini Ardes tidak lagi sama seperti dulu. Dan ketika Hazel perlahan mulai menjauh, Ardes sadar bahwa sikapnya mungkin berubah tetapi hatinya masih sama dan selalu tertuju pada gadis itu. Apakah Hazel masih mau menerimanya meskipun sudah disakiti berkali-kali? [ ⚠️ MENGANDUNG UNSUR BAPER BERKEPANJANGAN YANG DAPAT MERUSAK KESEHATAN JANTUNG DAN HATI ⚠️]
Abarasha [End] by dndianaaaa
dndianaaaa
  • WpView
    Reads 118,720
  • WpVote
    Votes 8,190
  • WpPart
    Parts 30
Hollaaa! 👋🏻 sebelum baca ceritanya alangkah lebih baiknya follow dulu akun penulisnya ya readers...👍🏼 ___________________________________________________ "Oke gue maafin tapi dengan satu syarat,Lo harus jadi babu gue sampai gue lulus!"ucap bara 'Bagaimana rasanya jika kalian sebagai siswi yang anti dengan kepopuleran, tiba-tiba diklaim menjadi babu oleh salah satu siswa populer satu sekolah?' Akankah kisah keduanya berakhir bahagia?atau berakhir tragis? Yuk lah gass langsung baca ceritanya!!! ---------------------------------------------------- Jika hadirnya aku hanya sebagai pelampiasan dan beban bagimu, maka aku akan pergi jauh dari hidupmu. ~ Aku menyesal telah membuatmu pergi jauh dari hidupku, sangat menyesal hingga membuatku ingin mati saja. ~
ALTAREL [TERBIT] by thyachocolava
thyachocolava
  • WpView
    Reads 40,243,942
  • WpVote
    Votes 2,690,349
  • WpPart
    Parts 57
SEGERA TERBIT📌 Zeen Teja Altarel. Salah satu kisah mengenai pemaksaan cinta alias perjodohan telah menyatukannya dengan seseorang hingga pernikahan mereka dihadiahi oleh kehadiran dua tuyul kecil sebagai pelengkap keluarga mereka.
ALGRAFI by queenliiiiiii
queenliiiiiii
  • WpView
    Reads 37,585,090
  • WpVote
    Votes 2,785,260
  • WpPart
    Parts 72
[SUDAH DI FILMKAN] Berawal dari keinginan bocah laki-laki berusia 7 tahun bernama Algrafi Zayyan Danadyaksa yang merasa harus melindungi sahabat kecilnya yang tak lain Nayanika Zaqueena Dya, Rayyan Danadyaksa, ayah kandung bocah yang kerap disapa Algra itu memutuskan untuk menyelenggarakan pernikahan pura-pura yang bagi sebagian besar orang sangatlah tidak berguna alias buang-buang uang. Kata Alvireo, abangnya Algra yang saat itu sudah berumur 13 tahun, kalau kita sayang sama cewek, kita harus lindungin dan seriusin. Itu lah alasan mengapa Algra kecil meminta pada ayahnya untuk menikah dengan Naya, sahabat yang sangat ia sayangi. Setali tiga uang dengan permintaan Algra, Rayyan yang sejatinya selalu menuruti apa saja keinginan putra-putranya itu pun menyetujuinya. Selang satu hari setelah permintaan si bocah 7 tahun, pernikahan pura-pura itu direalisasikan. Namun tak mulus, Algra dan Naya terpaksa berpisah karena suatu hal tepat di momen pernikahan absurd mereka. Dan--- Mereka baru bertemu kembali 11 tahun kemudian. ••• Fiksi Remaja - Nikah Muda - Humor - Comedy ••• 11 tahun kemudian.... *** "Nay, cetak bayi kembar kuy?!" - Algrafi Zayyan Danadyaksa "Mager!" - Nayanika Zaqueena Dya (Ketika bersama kepribadian asli) *** "Nayaaaa, Alglaaa mau syusu, boleh ya?" - Algrafi Zayyan Danadyaksa "HAH? SUSU?! SUSU KAMBING?" - Nayanika Zaqueena Dya (Ketika bersama kepribadian lain) ••• Tapi bukan kepribadian lain yang menjadi highlight-nya, itu hanya bumbu. Di dalam cerita nanti, akan ada banyak hal yang menarik untuk diperhatikan. Rate : Bisa bijak? Boleh baca. R17+ Hati-hati baper xixi ☁️☁️☁️☁️ BUKAN CERITA +++ Happy Reading. ... Di publish : 04 Agustus 2021 BACA DULU BARU BERARGUMEN, OKE? ^^ Kata pembaca lama, "Kalo gak kuat, baca sampai part terbahagia menurut kalian." Buat temen sekolah dan kuliah, jangan dibaca, saya sangat bertolak belakang disini. [Versi lengkap ada di novel yaa, bisa di beli di Gramedi
Alkana Maheswara [End] by Lusiafriaa
Lusiafriaa
  • WpView
    Reads 3,603,272
  • WpVote
    Votes 303,219
  • WpPart
    Parts 54
[Pre Order 30 Juni 2022] @official.coconutbooks (PRIVAT ACAK, FOLLOW DULU SEBELUM BACA) ~~~ [SPIN OFF CERITA ELGARA] Cerita ini mengisahkan tentang dua manusia yang saling mencinta, namun sulit sekali hanya sekedar untuk merasakan yang namanya bahagia. Tentang Alka yang sangat mencintai Lia, dan tentang Lia yang juga sangat mencintai Alka. Namun sialnya Alka malah dijodohkan dengan saudara kembar Lia sendiri. ~~~ WARNING !!! CERITA INI MENGANDUNG KATA UMPATAN DAN KATA-KATA KASAR. JADI MOHON BIJAK DALAM MEMILIH BACAAN :) Don't copy my story!!!! ~~~ [Cover by @official.coconutbooks] Copyright @2021 Lusiafriaa Start : 14 Agustus 2021 End : 14 Maret 2022