Inceran
4 stories
Bullying In My School by virsvr
virsvr
  • WpView
    Reads 60,100
  • WpVote
    Votes 1,701
  • WpPart
    Parts 9
Sebenarnya berat banget kisah ini diceritakan,kisah nyata yang dialami oleh seorang gadis kecil bernama Piba. Ia mengalami bullying sejak duduk dibangku kelas 10. Gadis kecil berusia 16 tahun ini harus bangkit dengan caranya sendiri ketika di bully oleh guru,teman bahkan kakak kelasnya. . Oke sebelum cerita ini dimulai izin kan aku menghela nafas sejenak. (Okey,hela nafas...)Done.
LEO by OneDream_id
OneDream_id
  • WpView
    Reads 239,452
  • WpVote
    Votes 28,920
  • WpPart
    Parts 35
Leonardo Marcelino, sering dijuluki -Singanya Andromeda. Aura tajam miliknya seakan membuat gentar semua orang yang ingin mendekatinya. Keramaian adalah hal yang paling tidak disukainya. Menurut Leo, hidup tenang jauh lebih menyenangkan. Kehidupannya berubah sejak 7 tahun silam. Kematian kedua orang tuanya membuahkan tanda tanya bagi dirinya setelah dewasa. Rasa ingin menguak kronologi kematian orang tuanya selalu bertambah setiap harinya. Kematian yang mengubah jalan dan angan kehidupan Leo. Kematian yang dirinya saksikan tepat di depan matanya. Seperti nama zodiaknya, Leo diartikan singa. Singa yang tidak memiliki rasa takut terhadap siapapun kecuali Sang Pencipta. Akan tetapi, kedatangan gadis yang memiliki nama yang hampir mirip dengannya, membuat hidupnya tak lagi tenang seperti biasanya. Gadis menyebalkan yang selalu ingin menyusuri lorong gelap kehidupan Leo. Akankah kehidupan Leo berubah? Apakah kematian kedua orang tuanya terkuak? Simak kisahnya, Leo -Singanya Andromeda High School. OneDream_id : LEO by @MartabakKolor *****
Boy Frienemy by CiinderellaSarif
CiinderellaSarif
  • WpView
    Reads 814,875
  • WpVote
    Votes 13,220
  • WpPart
    Parts 6
🌹Sekuel BAD BOY FOR LITTLE GIRL🌹 Meninggalkan masa putih abu-abu tak membuat Dhirga turut meninggalkan cintanya yang ia rintis dengan susah payah di masa putih abu-abu. Tangannya semakin erat menggengam tangan Elvira dengan komitmen yang ia jaga mati-matian. Walau begitu, Dhirga tetaplah Dhirga dan Elvira tetaplah Elvira. Apakah Dhirga dan Elvira mampu melewati permasalahan pada waktu yang mendatang? Apakah Elvira mampu melepas egonya? Apakah Dhirga masih mampu bertahan di sisi Elvira? Amazing cover by @scoutps ❤
ORION 2 by CiinderellaSarif
CiinderellaSarif
  • WpView
    Reads 330,122
  • WpVote
    Votes 42,331
  • WpPart
    Parts 48
Sekuel ORION @beliawritingmarathon [[ Update setiap hari Sabtu ]] Jika kalian pikir perjuangan Orion selesai setelah ia berhasil menaklukkan hati si ratu es, maka kalian salah. Karena itu adalah awal dari segalanya, dan perjuangan yang sebenarnya baru dimulai. Menjalin hubungan berbeda negara dengan perbedaan waktu tujuh jam cukup membuat Orion, dan Elsa kesulitan mengatur waktu komunikasi. Belum lagi dengan kesibukan dunia kuliah yang terus menyiksa tanpa ampun. Perlahan tapi pasti, keduanya menjadi semakin asing satu sama lain, dan berujung sibuk dengan dunia baru mereka sendiri. Pada akhirnya, akankah mereka memilih jalan untuk kembali dilalui berdua, atau malah memilih untuk tetap berjalan masing-masing?