gaby's Reading List
26 stories
You Messed Up My Life [TAMAT] by siizerr
siizerr
  • WpView
    Reads 2,052,007
  • WpVote
    Votes 103,231
  • WpPart
    Parts 34
Namanya Nuraga Satya, tapi nama panggilannya dariku ada banyak. Hulk, pipiyot, titisan nyi blorong, dedemit, medusa, atau reog ponorogo. Semuanya karena Nuraga hobi marah-marah dan suka komentari banyak hal. Aku Pramusita Kencana sayangnya harus selalu berada didekatnya karena dalam organisasi ini, dia presmanya dan aku sekjendnya-pawangnya. Meski aku tidak yakin, tapi aku harus menahan semuanya selama satu periode ini. *** CERITA AKAN NAIK CETAK MASIH LENGKAP SAMPAI 25 APRIL 2025 PUKUL 21.00 WIB
Auriga Arsa (Completed) by raemanuellaa
raemanuellaa
  • WpView
    Reads 1,101,749
  • WpVote
    Votes 197,082
  • WpPart
    Parts 47
[SUDAH BISA PRE-ORDER] Namanya Auriga Arsa. Aku tidak tahu apapun tentangnya selain bahwa ia suka kopi hitam. Aku bahkan tidak tahu wajahnya seperti apa. Pesanan kopi atas namanya selalu datang ke kafe tempatku bekerja, hari Rabu pukul 5 sore. Namun, ia tak pernah datang sendiri untuk mengambilnya. Itu sebabnya setiap kali aku berteriak, "Atas nama Auriga Arsa!" Aku tidak tahu Auriga suatu hari akan benar-benar datang dengan rentetan cerita yang tidak pernah aku tahu ada.
Will You Not Marry Me? [PUBLISHED] by claeria
claeria
  • WpView
    Reads 1,977,623
  • WpVote
    Votes 24,704
  • WpPart
    Parts 7
Seperti perempuan pada umumnya, Sheren Callista Winata memimpikan kisah romantis yang berakhir dengan mengucapkan janji suci bersama di depan altar. Namun, ketika Joseph Kartawiharja, pria idaman wanita kantor yang tampan dan mapan meminangnya, Sheren justru mati-matian menghindar. "Pokoknya, aku nggak mau nikah sama Mas Jo!" Begitu kata Sheren. Sayangnya, Jo tidak akan menyerah begitu saja. Start: Feb 2022 End: Nov 2023 Previous Title: The Proposal Escape Sebagian besar part dihapus untuk keperluan penerbitan.
Tenggelam Dalam Dasar [END] by RajaHujan
RajaHujan
  • WpView
    Reads 721,447
  • WpVote
    Votes 49,523
  • WpPart
    Parts 28
"Aku hamil." Serunna menatap Deskara yang tengah duduk di sofa. Laki-laki itu terdiam, merenungkan apa yang Serunna ucap. Serunna menghela napasnya, dari sekian banyak laki-laki di bumi, kenapa harus dia? Deskara Abigail, dia...Gay! Uke pula!
Nerdy Husband by imyourput
imyourput
  • WpView
    Reads 1,979,757
  • WpVote
    Votes 57,193
  • WpPart
    Parts 14
"Ini apa?" "Menurut lo apa?" "Testpack?" "Anak lo tuh." "Hah?" Yasa terkejut melihat sebuah benda persegi panjang yang diberikan oleh Acil, teman kampus yang bahkan tidak terlalu Yasa kenal. Tak lama Yasa benar-benar ingat, kalau malam itu. dia melakukannya. Imyourput present Start : 4 Maret 2021 End : 10 Mei 2023 WARNING⚡ Inget ini fiksi UPDATE SETIAP KAMIS TERIMAKASIH💚
The Ingredients of Happiness [COMPLETED] by KepodangKuning
KepodangKuning
  • WpView
    Reads 1,608,455
  • WpVote
    Votes 141,435
  • WpPart
    Parts 91
Semua orang pasti sibuk mencari kebahagiaan. Ada yang bahagia di dapur bila bereksperimen dengan tepung, telur, ragi, gula, butter, dan oven. Menghirup bau ragi yang seperti makanan berjamur saja sudah menjadi terapi bagi jiwanya yang lelah. Dengkuran kucing gemuknya adalah simfoni yang harmonis bagi pendengarannyaa. Bahkan kebahagiaan orang tuanya selalu diletakkan di atas kebahagiaannya sendiri. Ada juga yang bahagia jika saldo rekening tabungannya bertambah, setoran utang yang tidak terlambat ke bank, memberi makan kucing di jalanan, hingga rela menukar kebahagiaannya demi kebahagiaan sang mama. Bagi yang mencari sebenarnya lupa bahwa bahagia itu tidak dicari. Bahagia datang dari diri sendiri dan tercipta bila kita bersyukur atas apa yang ada dan mulai menerima keadaan dengan hati selapang samudra. Para pencari kebahagiaan itu adalah Ares dan Dita. Bagaimana cara Ares dan Dita mencari kebahagiaan sejati? Atau mungkin, mereka tidak perlu mencari karena kebahagiaan itu sejatinya lebih dekat dari urat nadi. Mereka, hanya perlu melihat lebih dekat dan lebih teliti, kan? --- Rate Mature, 17+ Notes. Naskah belum disunting sehingga masih banyak typo bertebaran dan belum sesuai dengan EYD. Semoga dapat dimaklumi. Terima kasih 🙏😽 Sumber gambar dalam cerita ini dari Pinterest dan Google #1 romansa 2/12/22 #1 kerja 4/12/22 #25 romance 6/12/22 #1 agegap 6/12/22 #6 Chicklit 12/12/22 #1 metropop 15/12/22 #15 baper 13/1/23 #17 romance 14/1/23 #6 bucin 24/1/23 #5 fiksi umum 31/1/23 #7 getaran 12/2/23 Dimasukkan oleh @WattpadIndonesia ke dalam reading list: Cinta di tiap halamannya Dimasukkan oleh @AmbassadorsID ke dalam reading list Ambassador's Pick Valentine Reading list Dangerous Love Edisi Desember 2022 oleh @WattpadRomanceID Semoga enjoy ya bacanya. Psssst, masukin ke reading list dan library-mu ya 😉
Our Love Story [Completed] by aprilianatd
aprilianatd
  • WpView
    Reads 2,220,030
  • WpVote
    Votes 182,582
  • WpPart
    Parts 35
Keysha Callia mengenal Fabian Aden sebagai sosok mantan pacar Kakaknya (Emira Lailani) yang tampan dan baik hati. Meski statusnya mantan, ternyata Keysha sadar bahwa Emira dan Fabian memiliki hubungan yang baik setelah perpisahan mereka. Bahkan di saat Emira sudah memiliki pengganti Fabian, hubungan mereka tetap baik-baik saja seperti tidak terjadi apapun di masa lalu. Suatu hari, ada hal yang membuat Keysha harus sering bertemu dengan Fabian. Semakin ia bertemu, ia semakin sadar bahwa Fabian merupakan sosok laki-laki yang sempurna di matanya. Lantas, mengapa dulu Emira mengakhiri hubungannya dengan Fabian? Bukankah Fabian termasuk kriteria laki-laki idaman untuk semua perempuan? Highest Rank: #1 Bahasa Indonesia #1 Surabaya #1 Agegap #1 Love #1 Couple #1 Mantan #1 Pasangan #1 Story #2 Chicklit #2 Cinta #5 Romance #8 End [Tersedia di KaryaKarsa]
[✔] 3. WITH J : after he left me by tx421cph
tx421cph
  • WpView
    Reads 8,412,405
  • WpVote
    Votes 788,798
  • WpPart
    Parts 32
[Telah Dibukukan, Tidak tersedia di Gramedia] ❝Maafkan aku, bahkan hingga kau menutup mata, aku tak pernah bisa membahagiakanmu❞ ㅡLee Jeno ©tx421cph 200227 #1 in tragedy
Laut pasang, 1994  by Lilpudu
Lilpudu
  • WpView
    Reads 1,906,039
  • WpVote
    Votes 76,948
  • WpPart
    Parts 14
PART TIDAK LENGKAP. [Sudah dibukukan - Tersedia di Gramedia] Peristiwa yang menghancurkan seluruh kota dalam waktu singkat. 7 raga paling menyedihkan menjadi saksi bagaimana gilanya gelombang pasang malam itu. Malam terakhir penuh bintang, seindah senyuman ibu 6 tahun silam. "Apta! Esa! Pegang tangan Mas yang kenceng!" Copyright- Lilpudu, 2O22.
POROS by winjo_h
winjo_h
  • WpView
    Reads 1,210,877
  • WpVote
    Votes 230,106
  • WpPart
    Parts 55
Solidarity M Forever! Semua tahu jika slogan itu sudah menggema dari Teknik Mesin berarti akan ada warga mesin yang baru. Ya, setiap mahasiwa baru Teknik mesin wajib mengikuti sebuah kegiatan jurusan yang bernama POROS sebelum resmi jadi warga teknik mesin. Kisah ini tentang Ratna, satu-satunya perempuan dari 103 orang mahasiswa baru teknik mesin yang menjalani POROS. Menonjol karena berbeda sendiri bukan berarti mendapat kompensasi, semuanya rata, semua senior mengaggapnya sama. Namun seorang Nareshta, senior tahun ke tiga, pemuda dengan skuter ungu bernama Jamilah kemudian memperlakukannya berbeda hingga membuat Ratna kebingungan. "Kak Nana baik ke semua maba atau ke saya doang?" "Kalau ke kamu doang kenapa?" "Nanti saya salah paham." "Gak apa-apa. Saya jomblo kok." Cover by ©tingkerdesign