..
2 stories
WUNDE ( Selesai ) by NatasyaSalvia
NatasyaSalvia
  • WpView
    Reads 360,360
  • WpVote
    Votes 29,892
  • WpPart
    Parts 53
🥀Wunde dalam bahasa Jerman, berati Luka.🥀 Ini hanya secarik kisah tentang Alana Audreleya, seorang gadis yang tak pernah di berikan sedikitpun kekuatan untuk melawan kerasnya semesta. Dan suatu malam, dia di pertemukan dengan -Gevandra- lelaki yang selalu membuatnya merasa lebih hidup. Walau pada akhirnya, Gevandra pula yang memberikannya luka begitu mendalam. Karena dari segi manapun, mereka berbeda. Mereka memang berada di Amin yang sama, namun dengan Iman yang berbeda. Mereka kecewa, akan tetapi, mereka tidak bisa menyalahkan takdir. Karena mungkin itu memang yang terbaik menurut sang pencipta. Sampai akhirnya, satu persatu orang yang Alana sayangi, pergi meninggalkannya. Lalu, haruskah dirinya melawan kerasnya semesta sendiri? Atau justru pasrah untuk terus terhanyut dalam kesendirian? "Aku bersyukur dipertemukan denganmu, walau kau hanya singgah, bukannya menetap. Karena bagaimanapun, kita bagaikan Istiqlal dan Katedral. Saling berdampingan, tetapi tidak bisa bersatu." - Alana Audreleya. Start : 11 maret 2021 - Natasya Salvia
PANCA & SILA [SELESAI] by elmaaatri
elmaaatri
  • WpView
    Reads 133,438
  • WpVote
    Votes 18,732
  • WpPart
    Parts 57
[DIHARAPKAN FOLLOW SEBELUM MEMBACA] Nikah muda karena hamil duluan? Udah biasa. Nikah muda karena gabut? Udah biasa juga. Pernah denger gak, ada yang nikah muda cuma gara-gara kentut? Nah, ini kisah Arsila Karenina. Selebgram plus artis Tik Tok yang harus menikah muda dengan Panca Jaya Terus-Guru Olahraga di sekolahnya plus tetangga Arsila sejak dulu. Gara-gara dijodohkan kedua orang tua, Panca harus menikah dengan Arsila. Ingin menolak untuk menikah, tapi Arsila malah diancam oleh Panca. Dan ini semua, gara-gara KENTUT! "Kalau di sekolah panggilnya Pak aja, Sil. Kalau di rumah panggil Mas, atau nggak Baby, atau Ayang juga boleh," ujar Panca sambil nyengir. "ORA SUDI!"