WattpadseriesWattpad
- Reads 4,271
- Votes 110
- Parts 3
[DALAM TAHAP REVISI]
Minggu adalah tipe mainstream dari banyaknya tokoh utama cowok di setiap cerita. Kaya raya, pintar, aktivis yang disegani, dan tentu saja seorang idola yang digilai banyak cewek di sekolah. Anugerah yang diberikan padanya sudah seperti paket komplit. Hanya saja, ketika novel dewasanya hilang, kehidupan damainya jadi sedikit terguncang.
Saqiya, cewek 'biasa saja' yang menemukan novel itu berhasil membuat Minggu mengernyit karena pola pikirnya yang unik.
Berawal dari penasaran, Minggu tak menyangka ada banyak liku yang harus dilaluinya untuk masuk ke dalam dunia Saqiya.
Yang tampak biasa, tapi sangat tidak biasa.
Story by Fakhyyu_
Cover by RakalaSenja
___
Revisi dimulai tanggal 11 April 2021