WWP'22
22 stories
Filhellenisme (END) by araaylnd
araaylnd
  • WpView
    Reads 2,143
  • WpVote
    Votes 261
  • WpPart
    Parts 31
Nayyara Agneshia, seorang gadis remaja yang tidak tertarik dengan yang namanya jatuh cinta, kini merasakan hal yang berbeda terhadap sahabat laki-lakinya, Ragantha Pratama. Sampai dirinya terjebak hubungan friendzone, hubungan yang tidak pernah dirinya bayangkan sama sekali. Dan pada akhirnya perasaan itupun terungkap. ⚠ AREA LARANG PLAGIAT ⚠
+15 more
Protect At All Costs (END) by an_ssky
an_ssky
  • WpView
    Reads 22,656
  • WpVote
    Votes 2,625
  • WpPart
    Parts 43
C A M P U S S T O R Y *** Percaya jadi hal yang paling mahal harganya, setelah remuk redam dihancurkan tanpa sisa. Sejak terenggut bahagianya, digantikan lara sepanjang masa, pada lelaki ... Isy tiada lagi percaya. Pun Jaza dengan kasih tiada habisnya, bukan pemegang kunci "kecuali". *** ⚠️TW⚠️ Mention of sexual assault. Start: March 15, 2022 End: Jully 11, 2022
12/8 Month [END] ✔️ by wishasaaa
wishasaaa
  • WpView
    Reads 13,569
  • WpVote
    Votes 1,937
  • WpPart
    Parts 32
"Tepat di kelas 12, selama 8 bulan ini, kita resmi saingan!" __________________ Bagi Athiya atau yang kerap disapa Aya, nilai itu segalanya. Lo bisa dihargai, karena nilai. Lo bisa dianggap pintar, karena nilai. Dan lo juga bisa dianggap berprestasi, karena nilai. Semua bisa didapat kalo nilai kita bagus. Namun, menurut Zefran, nilai itu nggak penting. Itu hanya sesuatu yang nggak lebih dari sebuah angka di atas kertas. Nggak ada artinya. Akan tetapi, naik ke kelas 12 membuat pikiran Zefran berubah. Cowok cuek itu dengan tiba-tiba mengajak Aya untuk bersaing dalam hal nilai, bahkan skor di UTBK nanti. Kira-kira kenapa? Siapa pemenangnya? Let's check this story and let's join in the world! Happy reading! ___________________ Start write : 15 Maret 2022 Finish write : 7 Juli 2022 🔖Cover by Wishasa Graphic ©️ Copyright by Wishasaaa Highest rank 1 in #saingan [8/1/2023] 1 in #ambis [21/12/2022] 3 in #kedokteran [15/10/2022] 1 in #kedokteran [16/12/2022] 2 in #utbk [15/10/2022] 2 in #rdmencarinaskah [29/5/2022] 1 in #snmptn [8/7/2022] 1 in #wwp22 [29/5/2022] 1 in #saingan [31/8/2022] 2 in #ptn [30/6/2022]
Unknown Location by ItsNumber4
ItsNumber4
  • WpView
    Reads 5,595
  • WpVote
    Votes 818
  • WpPart
    Parts 29
[Tahap Revisi] Sarah dan keluarga hanya berniat untuk mengunjungi sang Ayah di Australia. Namun, ia justru berakhir terdampar di sebuah pulau antah berantah bersama adiknya dan empat orang lainnya. Tak ada yang menyangka, bahwa terdampar di pulau itu lebih dari sekadar menunggu bantuan datang sembari berjuang tetap makan, karena mereka harus berhadapan dengan sekelompok makhluk mengerikan. Pulau antah berantah itu ternyata menyimpan sebuah cerita, yang membuat mereka dekat dengan kematian. - - - - [Contains suicidal thought] A Science Fiction - Adventure Story [15+] ©2022
Manipulasi [Open PO] by wanderspace_
wanderspace_
  • WpView
    Reads 1,980
  • WpVote
    Votes 386
  • WpPart
    Parts 31
Penyelewengan peran, jabatan yang disalahgunakan. Siapa sangka kejahatan semacam itu malah ditemukan di organisasi keagamaan seperti Rohis? Zafira ingin menuntaskan kasus korupsi Pembina Rohis. Status bendahara yang disandangnya membuat Zafira kerapkali disalahkan siswa Ruwada. Di tengah kebingungan Zafira, gurat takdir malah membawanya untuk menjelajahi kebohongan lain yang terungkap. Pada akhirnya, Zafira yakin bahwa Allah tidak akan diam saja ketika hamba-Nya memperjuangkan jalan kebenaran. Manipulasi, ketika sekat antara gelap dan terang tak lagi memiliki eksistensi. -Sumber ilustrasi cover: Pinterest @Nurel- Start: 12 Maret 2022 Finish: Bismillah Update setiap hari Senin dan Kamis!
Until O2SN the Ends by foryourlibrary
foryourlibrary
  • WpView
    Reads 15,776
  • WpVote
    Votes 2,344
  • WpPart
    Parts 31
Setelah ditinggalkan oleh seseorang yang menjadi alasannya bermain basket, Haura Anastasia harus menanggung beban sebagai angkatan tertinggi. Dengan masih menyandang status sebagai pemain pengganti, ia terus menelan kritikan dari teman satu timnya sendiri. Perasaan bersalah yang muncul setelah gagal mencetak poin kemudian mendorong Haura untuk mengambil keputusan mengecewakan. Berhenti bermain basket, 12 hari sebelum O2SN dimulai. Cover by meynadd [Sports - Young Adult] Don't plagiarize, Dear. Be original. © Foryourlibrary, 2022
Unconditional Positive Regard (END) by dearzara_
dearzara_
  • WpView
    Reads 1,305
  • WpVote
    Votes 322
  • WpPart
    Parts 32
Sejak kelas sepuluh Jihan sudah mengikutsertakan dirinya dalam berbagai olimpiade dan lomba sains. Sampai saat ini Jihan sudah puluhan kali menyumbang piala untuk sekolah dan mendapat banyak sertifikat olimpiade sejak SMP. "Han." "Ya?" "Kita kan baru kelas sebelas, kira-kira nanti bakal ada gak ya yang bisa geser posisi lo? Jihan terdiam beberapa saat. "Gue ... gatau ya, soalnya belum kejadian juga. Udah, gausah dipikirin. Fokus belajar buat sekarang aja." Namun, tetap saja, roda kehidupan itu berputar, kan?
Fictional Character Come True [COMPLETED] by renaislaminrazizah
renaislaminrazizah
  • WpView
    Reads 2,491
  • WpVote
    Votes 436
  • WpPart
    Parts 32
Jika sebagian pembaca dan penulis mengharapkan tokoh fiksi menjadi nyata, tapi tidak dengan Inshira. Saat hal itu terjadi padanya, justru dia menolak kenyataan tersebut karena kedatangan si tokoh fiksi, Adami, mengusik ketenangan hidupnya. Di sisi lain, Adami terjebak di dunia nyata karena Inshira mengalami suatu kejadian dan belum sempat menyelesaikan tulisannya. Apa yang harus dilakukan Adami agar bisa kembali ke dunia fiksi? Start : March 15, 2022 End : July 11, 2022
DUA MATA by Lan_Lia24
Lan_Lia24
  • WpView
    Reads 1,265
  • WpVote
    Votes 285
  • WpPart
    Parts 30
Hanya ada dua orang ditakdirkan memiliki mata ajaib. Syana--sang pemilik mata biru--bisa menyembuhkan segala penyakit. Lalu, ada Zen--pemilik mata merah--yang dianggap sebagai kutukan. Syana ingin menghilangan kekuatan matanya. Kenapa? Apa yang terjadi? Padahal mata Syana bisa bermanfaat untuk orang lain. Lalu, bagaimana dengan Zen? #WWP2022
+14 more
BOS-OK by niceshe_
niceshe_
  • WpView
    Reads 2,347
  • WpVote
    Votes 312
  • WpPart
    Parts 30
*** Kata orang uang memang bukan segalanya. Tetapi segalanya butuh uang, kan? Maily cuman ingin lulus sekolah dan kuliah di kampus impian. Untuk itu, sekarang dia butuh uang. Untuk bayar spp, les, dan .... Sayangnya hidup Maily selalu apes, mulai dari kecopetan sampai terjebak hutang. Lantas apa yang harus dilakukan Maily untuk keluar dari itu semua? Masa harus ngepet, sih?! *** Start: 15/03/22 Finish:---