Favorit
2 stories
Samudra Sang Angkasa [Complete] by RiRy_23
RiRy_23
  • WpView
    Reads 219,736
  • WpVote
    Votes 28,258
  • WpPart
    Parts 33
Summary : Angkasa dan Samudra pernah sedekat nadi sebelum sama sama memutuskan untuk mengambil langkah mundur dan menciptakan jarak lebar membentang layaknya Angkasa dan Samudra yang sesungguhnya. Keduanya pernah berbagi biru yang sama sebelum memilih untuk memberi warna berbeda. Hidup berdampingan sebagai orang asing selama beberapa tahun adalah hal yang keduanya jalani. Sampai Angkasa mulai berpikir, haruskah ia mengambil satu langkah pasti untuk menghapus jarak panjang antara ia dan adiknya? Ataukah Angkasa harus diam menunggu sang waktu memperbaiki semuanya? Hanya tentang Angkasa dengan birunya yang terlihat begitu angkuh. Dan Samudra dengan birunya yang terlihat begitu dingin dan tak tersentuh. by :"Riry_23" #challenge30gp 4:24 (Begin) 5:24 (Ending)
1942 / jaesahi by sanxrise
sanxrise
  • WpView
    Reads 39,618
  • WpVote
    Votes 5,122
  • WpPart
    Parts 11
Jepang pertama kali menjajakan kakinya di Indonesia pada 11 Januari 1942, tepatnya bulan Maret penguasaan besar-besaran oleh pasukan Jepang di Pulau Jawa. Setelah kau jajah negeriku, sekarang jiwa dan ragaku kau rebut juga. ㅡ Djaelani ⚠️Feminisasi, mpreg⚠️