FizahFizah671's Reading List
44 stories
KETIKA HUJAN MENANGIS [RAIN SERIES I] by ekaaryani
ekaaryani
  • WpView
    Reads 5,964,697
  • WpVote
    Votes 486,037
  • WpPart
    Parts 60
UPDATE SETIAP HARI!! Isabella Queen, Seorang penulis terkenal yang tidak pernah tersenyum. Semua orang menyukai karyanya, tapi semua orang membenci sifatnya. Tidak ada yang mau berteman dengannya karena sifatnya yang angkuh, dingin dan tak tersentuh sedikitpun. Hingga suatu saat dia menghilang di tengah hutan. Tak ada yang mau mencarinya. Hanya ada satu orang yang rela menerobos hutan saat gelap gulita, menantang hujan dan kilat yang menggemakan hati tanpa rasa takut. Dia adalah Nick Arkana Dewa, teman kecilnya yang mengetahui siapa Bella sebenarnya. "Hujan itu temen gue satu-satunya, Nick. Hujan nangis tiap hari karena dia tahu gimana perasaan gue." -Bella Queen Note: CHAPTER NGGAK ADA YANG DI PRIVATE, KALIAN BEBAS BACA TANPA RIBET! Copyright 2018 Eka Aryani
TELUK ALASKA [SELESAI] ✅ by ekaaryani
ekaaryani
  • WpView
    Reads 71,248,586
  • WpVote
    Votes 3,961,526
  • WpPart
    Parts 88
#1 in Teen Fiction [PROSES PENERBITAN] Alister Reygan, ia adalah cowok yang selalu menjadi idaman para wanita. Bukan hanya sekedar tampan, ia juga memiliki sebuah genk yang sering di sebut sebagai 'penguasa sekolah'. Nasib sial menimpa cewek teman sekelasnya. Di mana ia selalu menjadi objek bullying oleh genk nya. Alister sebagai ketua selalu paling kasar dan semangat dalam membully cewek tersebut. Sampai suatu hari Alister berhenti. Kata-kata kasar dan tatapan kebencian itu menghilang. Itu semua karena sebuah rahasia besar yang terpecahkan. Rahasia yang membuat hidupnya hancur seketika. Dan... Rahasia tersebut ada pada Anastasia Mysha, teman sekelasnya yang selalu ia sakiti. Note: CHAPTER NGGAK ADA YANG DI PRIVATE, KALIAN BEBAS BACA TANPA RIBET! Copyright© 2018 By: Eka Aryani
TELUK ALASKA 2  by ekaaryani
ekaaryani
  • WpView
    Reads 3,946,478
  • WpVote
    Votes 335,905
  • WpPart
    Parts 25
[SEQUEL TELUK ALASKA] Alistasia Reygan, semua orang menganggapnya sempurna dan bisa mendapatkan segalanya dengan mudah. Dia tidak pernah memiliki kesalahan di mata semua orang karena sikapnya yang rendah hati. Dan tiba-tiba saja kesalahan pertamanya muncul karena dia sekolah di tempat yang salah. Membuatnya kembali bertemu dengan teman kecil yang dia sukai sebagai musuh bebuyutan. Dia bukan musuh biasa, dia sangat terkenal dengan sosok yang angkuh dan ditakuti semua orang. Cowok itu adalah Bara William. [SEQUEL TELUK ALASKA - BISA DI BACA TERPISAH!] Note: CHAPTER NGGAK ADA YANG DI PRIVATE, KALIAN BEBAS BACA TANPA RIBET! Copyright© 2020 By: Eka Aryani
Samudra [Terbit] by _indra_23
_indra_23
  • WpView
    Reads 2,843
  • WpVote
    Votes 348
  • WpPart
    Parts 26
• • • ❗Sebagian part sudah dihapus untuk kepentingan penerbitan❗ • • • Dikarenakan latar belakangnya, Samudra terpaksa tetap berada di lingkungan pertemanan yang jelas-jelas beracun. Toxic circle, istilah yang cocok untuk lingkungan pertemanannya. Tekanan mental seolah-olah menjadi makanan sehari-harinya. Dirinya benar-benar jauh dari kata 'baik-baik saja'. Di sisi yang lain, Nadira berada di dalam toxic relationship. Ia tak kuat menjalani hubungan beracun dengan pacarnya, Raskal Leonard. Cowok yang awalnya baik dan selalu menjadi obat dari luka laranya, tiba-tiba berubah menjadi orang yang sering menyakitinya. Kedua manusia dengan lukanya masing-masing, tiba-tiba dipertemukan oleh sang semesta. Akankah keduanya bisa menjadi pelipur lara satu sama lain? Dapatkah mereka menemukan jalan keluar dari setiap luka yang ada? *** Note: Jangan lupa untuk meninggalkan jejak berupa vote dan / komen, serta share ceritanya ke temen-temen kamu sebagai bentuk apresiasi terhadap cerita ini. Thank you! • • • ✨Peringkat cerita✨ #1 Toxic people (11-03-2022) #4 Nadira (20-03-2022) #118 Bad (19-03-2022) #42 True love (21-03-2022) #67 Sadboy (8-03-2022) #152 Toxic (8-03-2022) #9 Samudra (19-03-2022) #24 Fake Friend (06-05-2022) #46 Toxic Relationship (8-03-2022) #4 Circle (5-07-2022) • • • Start: Maret 2022 Finish: Juli 2022 • • • Dilarang plagiat cerita ini, baik sebagian maupun keseluruhan alur cerita!!
Perfect Captain  by Alfia_ramadhan11
Alfia_ramadhan11
  • WpView
    Reads 3,754,409
  • WpVote
    Votes 378,481
  • WpPart
    Parts 56
⚠️ FOLLOW DULU BARU BACA ⚠️ Singkatnya, ini kisah tentang Rayyan Adzhani Al-Ghifari. Laki-laki 24 tahun itu sudah sukses meraih mimpinya menjadi seorang Captain Pilot. Ayah dan Bundanya sudah meninggal sejak ia kecil. Rayyan mempunyai sahabat kecil bernama Rayna, namun sudah lima tahun lamanya mereka berpisah. Sampai suatu waktu takdir mempertemukan mereka kembali di Kota Budapest. Bukannya berjalan mulus, Rayyan dan Rayna masih dihadapkan dengan perbedaan keyakinan diantara mereka. Lalu bagaimana kisah Rayyan dan Rayna? Akankah mereka bisa bersatu dalam ikatan halal? Akankah tembok pemisah mereka bisa runtuh? Simak kisahnya di sini!! Start : 29 November 2021 End : Rank #2 Hijrah #1 bedagama #1 Hijrah #1 fiksi umum #2 romantis #2 baper #1 ldr Cover by Me editing with Canva × Ibis Paint @copyright2021
Lentera Senja (TERBIT) by Alfia_ramadhan11
Alfia_ramadhan11
  • WpView
    Reads 6,250,550
  • WpVote
    Votes 577,560
  • WpPart
    Parts 54
Lentera Senja terbit di Penerbit Loveable Spiritual - Romansa - Militer MEMINTA JODOH DI JABAL RAHMAH? LALU BERTEMU JODOH DI HAGIA SHOPIA? Ini kisah tentang seorang perwira muda bernama Arkanza Zayyan Ghaziullah El-Zein atau akrab di sapa Lettu Zayyan. Zayyan termasuk anak yang beruntung dalam sisi keluarga, namun ia kurang beruntung dalam sisi percintaan. Lamarannya ditolak oleh perempuan yang ia cinta dan lebih memilih sepupunya sendiri. Zayyan tak ingin larut dalam patah hati karena lamaran yang di tolak. Ia pergi untuk umroh sekaligus Turki. Dan di Turki ia menolong seorang perempuan yang dikejar-kejar oleh orang asing. Dari kejadian itu, Zayyan mulai menyukai perempuan itu, namun ia ditolak. Walaupun begitu, Zayyan tidak menyerah. "Kalau Lettu Zayyan mau sama saya. Lettu Zayyan punya saingan." "Saingan? Siapa saingan saya? "Cowok fiksi." "Kalau nama saya yang bersanding dengan namamu di lauhul mahfudz-Nya, cowok fiksimu itu bisa apa, hm?" Seketika perempuan itu tak menyangka dengan jawaban Zayyan. Tapi, kira-kira apa yang membuat Zayyan mengaguminya? Lalu bagaimanakah kelanjutan kisah mereka? #1 Abdinegara #1 Komandan #1 Militer #1 goodboy #1 letnan #1 hijrah #4 Religi #13 fiksi umum
Lentera Jelita (TERBIT) by Alfia_ramadhan11
Alfia_ramadhan11
  • WpView
    Reads 5,445,167
  • WpVote
    Votes 536,863
  • WpPart
    Parts 50
CERITA INI SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI TBO SHOPEE DAN GRAMEDIA 🫶 Romansa - Spiritual - Militer BERTEMU JODOH DI JABAL RAHMAH? BERTEMU JODOH DI MARKAS MILITER? Berawal dari kejadian penyekapan yang menimpa Syafiya Anasztaizia oleh teman SMP-nya sendiri, gadis 22 tahun itu berhasil kabur dari penyekapan penjahat. Namun siapa sangka dia tersasar sampai di depan gerbang Markas Militer hingga kemudian ditolong oleh seorang tentara bernama Letnan Atharazka Zafir El-Zein. Kejadian tak terduga Syafiya tak sengaja memeluknya. Karena Syafiya pikir itu adalah Kakak kandungnya. "Karena anda sudah lancang memeluk saya, maka kita harus segera menikah." ***** "Hei, apakah kau Adamku?" "Ya. Aku Adammu wahai Hawaku." Kembali terulang, setelah tidak bertemu selama setahun. Kedua insan itu, Syafiya dan Letnan Athar kembali dipertemukan dengan cara yang unik di Jabal Rahmah, tempat pertemuan Nabi Adam dan Siti Hawa setelah sekian lama berpisah. Lalu bagaimana kelanjutan kisah mereka? Akankah kisah mereka sama dengan kisah Nabi Adam dan Siti Hawa yang akhirnya bersama? Akankah mereka berjodoh? Simak selengkapnya disini!! Mulai : 18 Maret 2022 Selesai : Cover : Jeasy Art Rank #1 romantis #4 spiritual #1 couple #1 ilmu #2 ilmu #1 good boy #3 romantis #3 abdinegara #4 Islam #2 bucin #2 Islam
Bintang [end] by Ravitatyara
Ravitatyara
  • WpView
    Reads 1,338,506
  • WpVote
    Votes 82,118
  • WpPart
    Parts 64
-Angkasa Series 1 "Kenapa sih lo? Padahal semua cowok itu suka sama gue!" "Kecuali gue! Karena gue nggak kayak semua cowok!" Di SMA Angkasa tidak ada sejarahnya seorang Bintang menyukai cowok duluan, tidak ada sejarahnya Bintang mengejar cowok, dan tidak ada sejarahnya cowok yang tidak suka dengan Bintang. Kali ini pengalaman dan sensasi luar biasa yang Bintang alami dari seorang playgirl yang harus tobat untuk bisa mendapatkan seseorang bernama Raja, si cowok cuek bermata tajam bagaikan elang yang sangat sempurna dimata Bintang, tapi ternyata mempunyai kehidupan bertolak belakang dari yang dia kira. Menjadi murid baru di SMA Angkasa membuat Raja menjadi sosok cowok sempurna yang harus menutupi kehidupan aslinya. Kehidupan Raja menjadi terganggu sejak hadirnya sosok cewek gila yang berusaha menarik perhatiannya. Raja tidak pernah mau membuka hatinya kepada Bintang akibat alasan dan rahasia tertentu. 𝐒𝐭𝐚𝐫𝐭𝐞𝐝 𝐰𝐫𝐢𝐭𝐢𝐧𝐠 𝟐𝟎𝟐𝟎 Rank: #2 fiksiremaja #2 romance #1 acak #1 coolboy #1 galau #1 cintasma #2 badboy #1 remaja #4 coolboy #4 kisah remaja #4 friendzone #16 fiksiremaja •Bukan cuma cinta-cintaan remaja aja. Ada masalah keluarga, persahabatan, dan masalah hidup yang akan bisa jadi pembelajaran. •Baper, ngakak, sedih, kesel, gemes. Semuanya ada disini yang bikin kamu kangen masa-masa di SMA.
A+ by chocotwister
chocotwister
  • WpView
    Reads 13,224,560
  • WpVote
    Votes 1,861,288
  • WpPart
    Parts 68
[TERSEDIA DI GRAMEDIA; PART LENGKAP] Ada 4 orang gila di SMA Bina Indonesia: 1. Re Dirgantara, peringkat paralel pertama. Bukan kutu buku seperti bayangan lo, karena dia lebih sering ikut tawuran daripada masuk sekolah. 2. Kenan Aditya, peringkat paralel kedua. Juara olimpiade, atlet basket, mantan Ketua OSIS. Tapi lebih baik jangan berharap sama dia, karena lo bisa dihajar klub penggemarnya. 3. Adinda Aletheia, peringkat paralel ketiga. Sama sekali nggak sesuai namanya, karena dia garang, barbar, dan seram. Pernah nyaris dikeluarkan dari sekolah karena tersangkut kasus kekerasan. Intinya, dia definisi preman masa kini, jadi jauh-jauh, oke? 4. Aurora Calista, peringkat paralel keempat. Pemenang kompetisi balet Asian Grandprix, putri tunggal donatur sekolah, dan segala macam gelar lainnya. Kalau di sekolah lo ada yang model-model sok cantik, sok kaya, dan sok populer, berarti dia mirip Aurora. Masalahnya, Kalypso Dirgantari alias Kai harus berhadapan dengan 4 orang gila ini gara-gara peringkat try out-nya tiba-tiba tembus ke nomor 1. . start: 28/03/20 finish: 21/11/21 . warning: mentioned self-harm and suicide. . cover by @khia_fa [ig] all pictures inside © pinterest .