zhrnr21's Reading List
19 stories
Cintai Aku Gus Sa'dan (On Going) by bypenatika
bypenatika
  • WpView
    Reads 70,498
  • WpVote
    Votes 3,571
  • WpPart
    Parts 13
"Menjadi cantik tidak menjamin kamu dicintai" ucap Elva Elva Sezha Azkadina adalah gadis berusia 20 tahun, dia adalah gadis yang sangat cantik, baik, dan lemah lembut. Kekurangan Elva yaitu tidak terlalu pintar, namun juga tidak bodoh, hanya saja Elva terkadang malas untuk belajar. Hal itulah yang membuat nilainya biasa-biasa saja. Omar Sa'dan Bayazid merupakan seorang Gus berusia 27 tahun. Sa'dan merupakan pria tampan dengan segudang prestasi. Dia juga seorang Hafidz Quran, sekaligus lulusan Universitas Al-Azhar Kairo Mesir. Selain itu Sa'dan juga merupakan seorang dosen. Dia juga memiliki bisnis keluarga di bidang Jasa Travel Haji dan Umrah. Cerita ini mengisahkan Elva dan Sa'dan yang di jodohkan oleh kedua orang tuanya. Namun sebenarnya Sa'dan tidak mencintai Elva. Dia masih mencintai calon istrinya yang sudah meninggal dunia karena bunuh diri. Sa'dan memperlakukan Elva tidak selayaknya seorang istri. Bahkan Sa'dan sangat membenci Elva. Bagaimana kisah mereka berdua? Apakah suatu hari nanti Sa'dan akan mencintai Elva? Penasaran kan? Ayo baca cerita mereka. 🚫 Dilarang Plagiat!!!! Orang yang suka plagiat cerita orang lain berarti tidak bisa berfikir dan kalian bodoh. Merugikan penulis asli!!! Dan tulisan kalian tidak akan berkah. Jadi jangan sekali-kali memplagiat cerita orang lain apalagi cerita saya ini, saya tidak ridha dan saya tidak akan metolerir plagiat dalam bentuk apapun !! 📍Jika terdapat kesamaan nama tokoh, tempat, dan lain-lain, itu faktor ketidaksengajaan. Karya ini murni dari pikiran saya sendiri. Terimakasih. Dimulai pada : 20 Oktober 2023 Berakhir pada :
GALAKSI by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 46,303,174
  • WpVote
    Votes 2,774,373
  • WpPart
    Parts 73
GALAKSI by Poppi Pertiwi Bagian Pertama Galaksi : Bagian Kedua Galaksikejora [Dapat Dibaca Terpisah]❤️❤️ Dear pembaca baru & pembaca lama tahap repost ini supaya kalian bisa membaca dan terbayang bagaimana isi Novel Galaksi yaa so ikuti terus perjalan mereka di sini [SUDAH TAYANG DI BIOSKOP 24 Agustus 2023] [TELAH TERBIT OLEH COCONUT BOOKS & TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA] Galaksi Aldebaran. Panggilannya Galak. Orangnya juga galak. Ketua geng Ravispa di SMA Ganesha. Tukang damprat adik-adik kelas. Paling benci diatur-atur apalagi sama cewek yang ia suka, Kejora. Biarpun nakal dan susah diatur tapi Galaksi nggak pernah main cewek. Hidup dengan dibeda-bedakan oleh orangtuanya membuat cowok itu mempunyai sifat keras termasuk pada Kejora. Ketika Kejora sadar kalau ia juga menyukai Galaksi. Apa Galaksi masih mau menerimanya? 1. [Ravispa : Solidaritas Tanpa Batas!] Copyright © 2016, Poppi Pertiwi #1 in Teen Fiction - 11 November 2017 #2 in Teen Fiction - 06 November 2017 #3 in Teen Fiction - 28 Oktober 2017
IMAMA AL-HAFIDZH [sebagian bab dihapus] by triilyynaa
triilyynaa
  • WpView
    Reads 11,264,882
  • WpVote
    Votes 372,743
  • WpPart
    Parts 18
[TIDAK LENGKAP, SEBAGIAN BAB DIHAPUS] SUDAH TERBIT] Novel Imama Al-Hafidzh tersedia di Gramedia dan TBO [shopee] Apakah kalian pernah menemukan seorang pemuda laki-laki yang rela membakar jari-jari tangannya di api lilin, karena seorang gadis SMA? Imama Al-Hafidzh, dialah yang melakukannya. "Demi Allah, pikiran kotor saya terhadap gadis itu, lebih menyakitkan, daripada sekadar membakar jari-jari saya." -Imama Al-Hafidzh Start : 12 Januari 2022 Republish : 15 Maret 2022 End : 22 desember 2022
GALAKSIKEJORA [SUDAH TERBIT] by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 44,008,240
  • WpVote
    Votes 3,461,320
  • WpPart
    Parts 63
GALAKSIKEJORA by PoppiPertiwi | Bagian 2 atau Sekuel novel Galaksi. Dapat dibaca terpisah Selamat membaca kisah Galaksi Aldebaran & Kejora Ayodhya❤❤ Bercerita tentang Galaksi Aldebaran. Murid laki-laki paling berpengaruh di SMA Ganesha. Ravispa adalah nama geng besar yang dipimpin oleh Galaksi. Murid laki-laki dengan tongkat baseball di pundak kanan dan dasi sekolah di dahinya. Ini juga cerita tentang Kejora Ayodhya. Perempuan paling berprestasi, pintar, dan teladan milik SMA Ganesha. Kejora adalah pacar dari Galaksi. Suatu ketika ada satu kesalahan Kejora yang tidak bisa dimaafkan Galaksi yang membuat Galaksi tidak bisa lagi percaya padanya. Bahkan melihat Kejora pun Galaksi enggan. Hidup Kejora yang semula aman pun berantakan. Seluruh teman, keluarga, bahkan pacarnya sendiri tak ada yang mau membantu Kejora keluar dari jurang kehancurannya. Berkali-kali Kejora dengan sabar mengejar maaf Galaksi namun yang Kejora dapat hanya penolakan. Penolakan-penolakan yang membuat Kejora mati rasa. Berkali-kali Kejora menyakinkan Galaksi namun Galaksi seolah menutup matanya. Bahkan sengaja menggaet banyak perempuan. Berganti-ganti di depan mata kepala Kejora yang membuat Kejora benar-benar terluka atas perlakuannya. Tapi, apakah Kejora akan berhenti mempertahankan hubungan mereka atau justru Galaksi yang memilih pergi? Atau akankah Galaksi berbalik arah kembali kepada Kejora ketika Galaksi tahu penyebab Kejora mengkhianatinya? Kisah ini untuk yang sedang berjuang, patah hati, dan terluka. Untuk persahabatan penuh canda tawa dan masa-masa SMA yang tidak akan pernah terlupakan. RAVISPA: Solidaritas Tanpa Batas! 8 Juli 2018 SEKUEL GALAKSI **** Happy reading untuk kalian semua yang baca yaa. Cerita ini akan membuat kalian hanyut, baper, tertawa, menangis, senang, cinta, dan suka menjadi satu❤️❤️ **** 1 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 2 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 3 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 4 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 28,29,30 JULI: 1 IN RAVISPA 2
Our Secret [SUDAH TERBIT] by garingkriukkress23
garingkriukkress23
  • WpView
    Reads 6,283,563
  • WpVote
    Votes 634,755
  • WpPart
    Parts 53
Bab masih lengkap‼️SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA‼️ 📌Spin off "The Hidden". Disarankan baca TH dan LP dulu biar nyambung karena mereka masih satu circle wkwkwk📌 Menikah memang sesuatu hal yang cukup membahagiakan bagi setiap orang. Selain karena akhirnya kita menemukan pendamping hidup yang akan menemani kita seumur hidup, tapi juga karena sebuah pernikahan adalah penyempurna separuh agama bagi setiap umat muslim. Lantas bagaimana jika seorang Gus muda berusia 20 tahun, harus menikah dengan salah satu santri di pondok pesantrennya? Padahal mereka tidak pernah saling bertegur sapa, jarang bertemu, bahkan dalam satu tahun mereka bertemu bisa dihitung dengan jari. Dua orang asing yang semula tidak pernah bertegur sapa, bahkan bertemu saja jarang dan hanya tau nama satu sama lain, harus terikat akan sebuah ikatan suci pernikahan. Dan ketika mereka sudah terikat, salah satu dari mereka malah meminta untuk menyembunyikan status mereka dari dunia liar, tidak ingin ada orang lain tau tentang hubungan mereka, hanya keluarga dekat saja yang tau. Lalu bagaimana cara mereka menjalankan rumah tangga yang mereka sembunyikan ini? Start : 17 Juli 2022 End : 27 November 2023
I'M NOT STUPID! [TELAH TERBIT] ✓ by falcon_art
falcon_art
  • WpView
    Reads 1,712,224
  • WpVote
    Votes 188,717
  • WpPart
    Parts 52
Book 1 "Ada di belakangmu, tampak di matamu, namun buta dalam pikiranmu. Siapakah aku?" Wiraha Dwi Kuncoro. Tidak bisa dipungkiri kalau ucapannya yang hanya sebatas ingin mendemo sekolah lantaran 8 peraturan aneh yang diterapkan di Magnesium High School itu, membuatnya dipertemukan dengan Asfa. Sosok gadis berambut pendek yang sebelah matanya diperban dengan kain lusuh bau amis darah, memberikan sebuah buku kuning berayap kepada Wira dan memintanya untuk segera dibaca. Wira menyebutnya, Kitab Keramat. Sebab ingin menemukan jawaban, Wira pun membacanya tengah malam hingga tanpa diduga ia jatuh dalam lubang mimpi dan hidup bersama 8 makhluk aneh di asrama sekolahnya sendiri. Siapa mereka? Dan bagaimana perjalanan Wira dalam menaklukkan Magnesium High School? STARD : 8 MEI 2022 FINISHED : 18 JUNI 2023 🏅Highrank: #1 in smahitz (6 April 2022) #1 in smahitz (7 Des 2022) #1 in smahitz (28 Maret 2023) #1 in mhs (6 April 2022) #1 in mhs (28 Maret 2023) #1 in prestasi (3 Feb 2023) #1 in stupid (13 Feb 2023) #1 in stupid (30 April 2023) #1 in highschool (23 Juli 2023) #1 in thriller (10 Mei 2023) #1 in thriller (12 Juni 2023) #1 in petualangan (30 Juni 2023) #1 in horor (30 Juni 2023) #1 in detektif (2 Okt 2023) #1 in fiksiremaja (3 Okt 2023) #2 in thriller (18 Jan 2023) #2 in thriller (6 Maret 2023) #3 in smahitz (2 Sept 2022) #3 in thriller (17 Des 2022) #5 in bodoh (26 April 2023) #5 in prestasi (15 April 2022) #5 in stupid (4 Feb 2023) #6 in tekateki (7 Agust 2023) #6 in mysteri (26 April 2023) HAK CIPTA DILINDUNGI ALLAH SWT
Zawjaty [NEW VERSION] by AlmayNadia15
AlmayNadia15
  • WpView
    Reads 50,602
  • WpVote
    Votes 3,093
  • WpPart
    Parts 45
🏅JUARA 2 WRITHON WITH CWBP🏅 [FOLLOW DULU SEBELUM BACA] "Kamu adalah dosaku di masa lalu dan surgaku di masa depan." -Zawjaty- Blurb: Siapa sangka, kehidupan Zay semula baik-baik saja, tiba-tiba berubah setelah kejadian hari itu. Ia yang masih bisa menjalani kegiatan sebagaimana remaja dua puluh tahun pada umumnya, yang sedang fokusnya kuliah dan mengejar cita-cita. Hingga semuanya tak lagi sama, setelah sang umi merencanakan sesuatu yang tidak diinginkannya. Menikah di usia itu adalah sebuah musibah baginya. Ditambah, wanita yang dimaksud sang umi adalah sosok yang pernah dia torehkan luka beberapa tahun silam. Menolak hanya akan membuat pintu surganya kecewa, menerima hanya akan menyiksa batinnya. Zay jadi serba salah. Hingga perlahan dia sadar, bahwa kehadiran sang istri membuat hidupnya terasa berbeda. Meskipun janji dan kesalahpahaman di masa lalu, perlahan menghampiri hidupnya kembali, membuatnya harus terjebak pada situasi yang pelik. Dan akhirnya, dia harus kehilangan sosok itu juga. Bertahan, atau melepaskan? Menepati janji, atau melukai hati yang lain? ... 📎 Cover by : @amaliazelle_ 📎 Cerita ini murni imajinasi author. Jika terdapat kesamaan nama tokoh, latar dan sebagainya itu hanyalah ketidaksengajaan. Star : 1 Desember 2021 Finish : 31 Desember 2021 Happy reading ... @Hak Cipta dilindungi Allah SWT
Mawar Albizain (On Going) by bypenatika
bypenatika
  • WpView
    Reads 1,682,727
  • WpVote
    Votes 66,486
  • WpPart
    Parts 51
Next Season Gus Dosenku Ini kisah tentang percintaan dari kedua anak Alfa dan Alma, yaitu Ahmad Zakaria Albizain dan Mawar Arshila Ahmad. Tentu saja masih ada kisah tentang Alfa dan Alma juga, apakah mereka masih saling mencintai setelah bertahun-tahun menikah? Atau cinta mereka mulai memudar seiring berjalannya usia pernikahan mereka? Atau justru cinta mereka semakin kuat? Zaka saat ini sudah berusia 22 tahun, sedangkan Arshila berusia 17 tahun. Mereka sama-sama menjaga hatinya dari yang bukan mahram mereka. Lalu bagaimana kisah percintaan mereka berdua? Apakah dijodohkan? Atau cinta itu tumbuh sendiri di hati mereka terhadap lawan jenis. Penasaran kan? Ayo baca kisah tentang Zaka dan Arshila dan juga kedua orang tuanya. Buat kalian pembaca baru, lebih baik membaca Gus Dosenku terlebih dahulu, agar tidak bingung. Tapi kalau mau langsung baca juga gapapa. 😊 ♡Jangan lupa follow akun wpku ya♡ 🚫Dilarang Plagiat!!!! Orang yang suka plagiat cerita orang lain berarti tidak bisa berfikir dan kalian bodoh. Merugikan penulis asli!!! Dan tulisan kalian tidak akan berkah. Jadi jangan sekali-kali memplagiat cerita orang lain apalagi cerita saya ini, saya tidak ridha dan saya tidak akan metolerir plagiat dalam bentuk apapun !! 📍Jika terdapat kesamaan nama tokoh, tempat, dan lain-lain, itu faktor ketidaksengajaan. Karya ini murni dari pikiran saya sendiri. Terimakasih. Dimulai pada : 9 Agustus 2023 Selesai pada : Peringkat : #1-zaka (10/08/2023) #1-arshila (10/08/2023) #3-religi (15/09/2023)
Gus Dosenku (End) by bypenatika
bypenatika
  • WpView
    Reads 8,629,760
  • WpVote
    Votes 297,889
  • WpPart
    Parts 56
Ini kisah tentang Alfa dan Alma yang dijodohkan oleh kedua orang tua mereka. Alfa Riza Ahmad dia adalah seorang pria berusia 25 tahun. Dia merupakan seorang dosen muda baru, sekaligus seorang Gus. Alfa tidak pernah dekat dengan wanita manapun sebelumnya, dan dia sangat menjaga jarak dengan wanita yang bukan mahramnya. Alma Mawar Zahira dia adalah seorang mahasiswa semester 3, usianya baru 19 tahun. Alma juga tidak pernah dekat dengan pria manapun. Dia juga tidak mengenal Alfa sebelumnya. Sampai pada akhirnya dia bertemu dengan Alfa untuk yang pertama kalinya di kelas. Bagaimana kisah Alfa dan Alma? Apakah mereka akan saling mencintai? Ayo baca cerita tentang mereka. 🤗 ♡Jangan lupa follow akun wpku ya♡ 🚫Dilarang Plagiat!!!! Orang yang suka plagiat cerita orang lain berarti tidak bisa berfikir dan kalian bodoh. Merugikan penulis asli!!! Dan tulisan kalian tidak akan berkah. Jadi jangan sekali-kali memplagiat cerita orang lain apalagi cerita saya ini, saya tidak ridha dan saya tidak akan metolerir plagiat dalam bentuk apapun !! 📍Jika terdapat kesamaan nama tokoh, tempat, dan lain-lain, itu faktor ketidaksengajaan. Karya ini murni dari pikiran saya sendiri. Terimakasih. Dimulai pada : 4 Mei 2023 Selesai pada : 3 Agustus 2023 Peringkat : #1-religi (17/6/2023) #1-ning (4/7/2023) #1-pondokpesantren (9/7/2023) #1-alma (20/7/2023) #1-couple (22/7/2023) #1-alfa (1/8/2023) #1-posessif (7/8/2023) #1-gus (29/8/2023) #1-menikah (29/8/2023) #1-pesantren (9/9/2023) #1-santri (20/10/2023) #1-ponpes (8/12/2023) #2-mahasiswa (27/7/2023) #3-islami (26/6/2023) #4-bucin (7/7/2023) #5-romance (24/7/2023) #5-cinta (8/10/2023) #5-dosen
Unfamiliar Twins (END) by kdk_pingetania
kdk_pingetania
  • WpView
    Reads 12,372,004
  • WpVote
    Votes 1,643,413
  • WpPart
    Parts 70
TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA DAN TOKO BUKU ONLINE. PART DI WATTPAD MASIH LENGKAP! *** "Jadi lo, kembaran gue?" tanya sosok lelaki dengan sorot mata tajam yang menusuk. Kepala gadis itu pun terangkat, menatap ke arah lelaki di hadapannya. "Aku ... punya saudara kembar?" *** Menjadi murid beasiswa adalah suatu hal yang membahagiakan bagi sebagian orang, tetapi hal itu tak berlaku bagi Hanina. Hampir satu tahun penuh ia menjadi sasaran pembulian di sekolahnya karena beasiswa yang ia dapatkan. Di tengah keputusasaannya, tiba-tiba datang seorang laki-laki membuat heboh satu sekolah. Lelaki itu adalah anak tunggal dari keluarga La Lubis --salah satu keluarga kaya raya di Jakarta. Dan yang lebih mengejutkannya lagi, laki-laki itu adalah kembaran Hanina yang sudah terpisah sejak bayi. Kehadiran kembarannya itu benar-benar mengubah kehidupan Hanina hingga 180 derajat. #01 in fiksiumum (13-05-2021) #01 in fiksiremaja (24-05-2021) #01 in romance (21-05-2021) *** Unfamiliar Twins Copyright © 2021 by kdk_pingetania ⚠️ sexual content, mental illness, violence, harsh words, LGBT