Nanajmai
- Reads 3,321
- Votes 245
- Parts 10
"dek, kakak liat mama ya?"
"mas juga, kangen papa"
"hah?"
"ga papa, cuma mimpi. Nanti kita berdo'a bareng bareng ya"
Juanda kecil si sosok penuh tanggung jawab. Tanggung jawab seorang kakak, adik, ayah, dan ibu untuk dirinya sendiri. Teman dalam sepi yang tak kunjung usai, kegelapan yang menemaninya hingga ia menjadi sosok pelindung yang sebenarnya
26/6/2022