school life
16 stories
FANATIK [SELESAI] by noventyratnasari
noventyratnasari
  • WpView
    Reads 1,134,979
  • WpVote
    Votes 63,931
  • WpPart
    Parts 67
Ting! @algeriandivanior.fansite menandai anda dalam sebuah kiriman! Belum sempat Algeriand meneguk air mineral di tangannya, kening pria tampan itu berkerut mendapati notifikasi yang tidak asing lagi baginya. Akun fansite yang selalu mengunggah seluruh kegiatannya dalam bentuk foto. Bukan idol, bukan aktor, Algeriand pria biasa namun cukup famous untuk beberapa sekolah. Jika di lihat dari foto yang di ambil, Algeriand menebak posisi seseorang yang mengambil fotonya secara diam-diam ketika ia tengah bertanding futsal di lapangan. Matanya menyipit, mempertajam penglihatan dengan posisi yang cukup jauh. "Oh, Shit! Gadis itu." Bibirnya mengumpat kesal ketika ia menangkap seorang gadis tengah sibuk dengan ponselnya dan kamera yang menggantung pada lehernya. Seragamnya yang mencolok membuat Algeriand dengan mudah menemukannya. Gadis SMK sebelah yang selalu menerobos masuk ke SMA secara diam-diam. Meski masih satu almamater Pusaka Negara, namun hal itu tentu di larang. Jika murid SMK tertangkap masuk ke SMA maka mendapatkan poin minus serta hukuman, begitupun sebaliknya. Akan tetapi, batas pagar tembok saja tidak mampu membuat gadis itu menyerah begitu saja. Siapa gadis nekat itu? Ya, Pinaka Gainslee. Jadi, taruhan, apakah Pinaka mampu menggaet hati Algeriand si primadona dengan tingkah aneh yang tidak dimiliki oleh manusia pada umumnya? [BACA DULU SIAPA TAHU TERUS TINGGAL, LUPA JALAN PULANG] ⚠️ WARNING ❗: CERITA INI AKAN MEMBUATMU MALU, KUMPUL SINI YANG PUNYA KEMALUAN! Secara tidak sengaja, cerita ini mengajarkanmu tentang cara percaya diri yang sebenarnya. #1 in FANATIK [20 April 2021] #1 in FIKSI REMAJA [30 Juli 2021] #1 in SEDIH [17 Oktober 2021] #1 in POPULER [14 Desember 2021] #1 in TEEN [08 Agustus 2022] #1 in HAPPY [14 Agustus 2022] #1 in LUCU [08 November 2022] #1 in AGRESIF [20 Januari 2023] #1 in BAPER [03 Februari 2024] #1 in NYESEK [16 Februari 2024] 2020 | @noventyratnasari
I'm Not Sassy (Tahap Revisi) by NadilaDila_19
NadilaDila_19
  • WpView
    Reads 473,798
  • WpVote
    Votes 19,293
  • WpPart
    Parts 59
Cerita ini hasil dari pemikiran saya sendiri, PLAGIAT DILARANG ❌ MENDEKAT. Typo di mana-mana! **** Gadis SMA yang menjadi korban bully di sekolahnya tiba-tiba kembali ke sekolah setelah 3 bulan berada di rumah sakit, dia datang dengan penampilan serta kepribadian yang berbeda. Membuat sang pembully bertanya-tanya, siapa dia? Apa dia memiliki kembaran? ingin tahu kisahnya? langsung tekan baca dan selamat datang dikehidupan Sassy. **** Picture by pinterest 07 Mei 2022 (Star) 09 Agustus (Finis)
Isla & the Two-Faced Boy by aliciabluee
aliciabluee
  • WpView
    Reads 2,789,259
  • WpVote
    Votes 243,146
  • WpPart
    Parts 50
Sebenarnya, hidup Isla simple-simple saja. Menyendiri, baca buku, mendengarkan musik, belajar, dan melakukan hal lain yang dilakukan seorang introvert pada umumnya. Sampai Isla mendapatkan sebuah pesan aneh dari nomor anonim. Setiap Isla memblokir nomor itu, keesokannya Isla akan mendapatkan pesan lagi dari orang yang sama dengan nomor barunya. Lambat laun Isla jadi curiga pada Pargata, si murid baru yang datang-datang sudah dapat menggeser posisinya sebagai ranking satu di kelas. Saat Isla diam-diam tak sengaja mengamati setiap pergerakan Pargata. Perlahan Isla mengetahui bahwa Pargata adalah manusia gila bermuka dua. "Cowok gila!" Pemuda itu mengecup singkat sudut bibir Isla dengan cepat sambil menyeringai. "Yes, that's me." 14. 02. 2023 s/d 19. 06. 2023 [ Seluruh Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang ]
Dia SAFARA (END) by Aiutapu
Aiutapu
  • WpView
    Reads 6,555,227
  • WpVote
    Votes 388,914
  • WpPart
    Parts 47
"gue gak akan nyari masalah, kalau bukan dia mulai duluan!"-S *** Apakah kalian percaya perpindahan jiwa? Ya, hal itu yang dialami oleh Safara! Safara Thabrani Putriasya, gadis yang dikenal kejam dan tidak punya hati memasuki raga seorang Syura Arabella Mahendra, yang sifat nya periang, lemah lembut, dan polos. Tapi kenapa semua orang seperti trus saja menolak kehadiran nya? Bagaimana kelanjutan nya? Apakah semua akan berubah? "Dunia ini bener bener buat gue gila"-Safara Warning ⚠️ mengandung kata-kata kasar! Harap bijak. Dilarang plagiat! Murni hasil pemikiran sendiri (Cerita ini sedang di revisi!)
Arsyanendra story by inivaa
inivaa
  • WpView
    Reads 2,111,884
  • WpVote
    Votes 101,212
  • WpPart
    Parts 93
Ini tentang Arsyanendra Sangga Zafar. Lelaki yang tidak mempercayai adanya cinta di dunia ini. Menurutnya jatuh cinta itu fenomena paling tidak masuk akal. Dan selama hidup, tak sekali pun ia merasakan apa itu yang namanya cinta. Pandangannya tentang cinta yang akan berakhir bahagia seperti cerita dongeng hilang. Semua itu karena pandangannya terhadap pernikahan kedua orangtuanya, yang katanya--mereka menikah karena cinta. Hal itu tentu membuat Arsya terjerumus dalam dunia gelap yang tidak tahu kapan setitik cahaya saja menerangi jalannya. Sampai seorang gadis mungil bernama lengkap Nala Zanneta datang dengan semua tingkah laku yang membuat Arsya pusing sendiri. Namun siapa sangka, kedatangannya membuat berbagai hal baru yang tidak pernah Arsya rasakan justru kini menjadi santapan setiap harinya. Ada saja hal yang dilakukan Nala, walau membuatnya pusing tapi semua itu tak membosankan bagi Arsya. . . Dan bagaimana pandangan Arsya saat dengan perlahan, cinta mulai hadir di hidupnya? Dan semua itu karena Nala--gadis yang awal hanya membuatnya sakit kepala.
Oceané [END] by lalafest31
lalafest31
  • WpView
    Reads 988,304
  • WpVote
    Votes 61,950
  • WpPart
    Parts 69
"Lo itu anak dari seorang pelacur! Anak dari jalang malam!" Hai. Namaku Oceané Yasodana, kerap dipanggil Cia. Aku hanya gadis biasa, yang mempunyai kehidupan yang biasa juga. Mama ku adalah seorang Jalang. Emang kenapa sih kalo orangtua ku kupu-kupu malam? Bukan berarti aku ga bisa merasakan cinta juga bukan? Raga Leonardo Russell, seorang kakak kelas yang ku sukai dari dulu. Hanya karena reputasi ku jelek di sekolah, aku hanya bisa memendam perasaan ini. Orang bilang, masa putih abu-abu adalah masa paling indah dalam dunia percintaan mereka. Apakah itu benar? Mari kita buktikan! Ini bukan hanya sekedar cerita kerasnya dunia malam, kerasnya cinta dan kerasnya hidup. Tapi lebih dari itu. Disini, kamu akan menemukan sebuah jati diri yang kuat, dari diri seorang Cia. ❗Mengandung kata kasar❗ ❗Mengandung unsur dewasa❗ Jadi harap bijak dalam membaca Start : 27 Maret 2021 Finish : Mei 2021 © Copyright 2021, Lalafest31
New Rays✔[SUDAH TERBIT] by Mirahamandaa
Mirahamandaa
  • WpView
    Reads 1,995,261
  • WpVote
    Votes 95,964
  • WpPart
    Parts 63
THE COUPLE as New Rays [Follow akun penulis dulu yuk sebelum baca] Novel New Rays menceritakan tentang seorang gadis yang memiliki kepribadian temperamental, dimana, sifatnya yang sangat keras kepala, egois, ingin menang sendiri membuat dirinya harus pindah sekolah beberapa kali karena beberapa kasus yang mengharuskan dirinya untuk di DO. Ajaibnya, ia yang sangat nakal tersebut memiliki seorang ayah yang mendukung apa pun yang ia ingin lakukan. Hingga saat dirinya harus kehilangan sang ayah, disanalah ia bertemu seorang pria, yang memiliki kepribadian berbanding terbalik darinya. Kepribadian tersebut mampu melengkapi hidupnya, pria itu mampu menuntun dirinya, membawa dirinya melewati masa masa kelam dan gelap dalam hidupnya, ku sebut pria itu, "New Rays". "Kamu tahu apa yang lebih indah daripada senja?" tanya Maudy sembari menatap kedua mata pria didepannya. "Apa?" "Fajar" Ada beberapa part yang masih aku revisi ya #1 in remaja [ 26-01-2019] #1 in Brandal [17-10-2018] #6 In Ceritabaru [03-08-2018] #2 in Modus [23-09-2018] "Taukah apa yang lebih indah daripada senja?" "Fajar"
[TERBIT] Ratu Antagonis Girl  by Rtan04
Rtan04
  • WpView
    Reads 5,164,575
  • WpVote
    Votes 184,009
  • WpPart
    Parts 14
Kehidupan Ratu berubah 180 derajat sejak ia kehilangan ingatannya. dari Ratu yang suka membully menjadi Ratu yang selalu melakukan hal-hal konyol nan ajaib. Dari Ratu yang suka mengejar-ngejar sang Most Wanted menjadi Ratu yang sudah tidak lagi mengejar-ngejar kehadiran sang Most Wanted. Dari Ratu yang biasa bergelayut manja dengan sang kakak menjadi Ratu yang selalu bergelayut manja dengan teman kakaknya yang selalu ada untuknya. Peringkat Tertinggi/Mengesankan: #1 remaja 253 K (8/6/2022) #1 fiksiremaja 178 K (8/6/2022) #1 sekolah 84,9 K (8/6/2022) #1 school 74,1 K (8/6/2022) #1 teen 59 K (8/6/2022) #1 teenlit 31,9K (8/6/2022) #1 mostwanted14,3K (8/6/2022) #1 penyesalan 9,76K (8/6/2022) #1 ketos 7,09 K (8/6/2022) #1 kakakkelas 3,08 K (8/6/2022) #1 berubah 2,15 K (8/6/2022) #1 amnesia 1,87 K (8/6/2022) #1 protagonis 1,14 K (8/6/2022) #1 antagonist 335 K (8/6/2022) #1 teenfiction 155 K (14/6/2022) #1 bully 18 K (28/8/2022) #1 ceritaremaja 10,6K (28/8/2022) #2 cinta 317 K (8/6/2022) #2 fiksi 137 K (8/6/2022) #2 comedy 39,9 K (8/6/2022) #2 schoollife 21,1 K (8/6/2022) #3 persahabatan 64,6 K (8/6/2022) #4 konyol 2,15 K(4/8/2022)
Ken & Cat (END) by ngopimulu
ngopimulu
  • WpView
    Reads 9,127,109
  • WpVote
    Votes 848,368
  • WpPart
    Parts 53
Catrionna Arches dipaksa menikah dengan jenderal militer kerajaan, Kenard Gilson. Perjodohan yang telah dirancang sejak lama oleh kedua ayah mereka membuat Catrionna tak bisa menolaknya. Tetapi, rumor yang beredar luas di seluruh negeri bahwa sang jenderal militer berwajah buruk rupa karena seringnya bertugas di medan perang membuat Catrionna berencana untuk kabur di hari pernikahannya. [Bukan Novel Terjemahan] Mei-Desember © Copyright 2021
Stop It, Darka! [END] by fani_septiandini
fani_septiandini
  • WpView
    Reads 2,519,878
  • WpVote
    Votes 168,893
  • WpPart
    Parts 67
"Seharusnya lo mati, Arisha. Kenapa lo harus hidup setelah buat orang lain koma?" Sadis, kejam, dan penuh amarah, kalimat yang tepat untuk menggambarkan seorang Darka. Tidak ada yang memiliki keberanian untuk mendekati laki-laki itu. Bahkan, sekadar menatapnya pun, enggan. Darka membenci kenyataan bahwa ia harus bertemu dengan gadis yang berasal dari masa lalunya. Tidak peduli seberapa keras mencoba, Darka tidak pernah memberi celah agar gadis itu masuk ke dalam hidupnya. Karena sampai kapanpun, Darka tidak akan pernah berhenti ketika sudah menetapkan tujuannya. Dan tujuannya saat ini, menyakiti seorang gadis yang berasal dari masa lalunya. "Udahlah, gak usah pura-pura. Sikap lo yang kayak gini cuma bikin gue muak!" "Gue salah apa, Darka? Kenapa lo benci banget sama gue?" "Lo salah karna lo hidup. Kenapa lo gak mati saat kecelakaan setahun yang lalu?" -------------------------------------------------------------- R A N K🏅 #1 ceritaremaja dari 9,78K [06 Oktober 2021] #1 bestseller dari 1,66K [16 Oktober 2021] #2 teenfiction dari 154K [23 November 2021] #1 penerbit dari 932 [13 Januari 2022] #1 ceritaseru dari 1,16K [20 Februari 2022] #1 wattpad2021 dari 1,78K [21 Juni 2022] Setiap part menguras emosi, siapkan mental sekuat baja🔥 TIDAK MENERIMA KEHADIRAN PLAGIAT DALAM BENTUK APAPUN! Awal publish : Agustus-Oktober, 2021 Remake : Januari-Mei, 2022 Cover by @dyoonart ©copyright 2021 by @fani_septiandini