P
7 stories
Incredible Brothers 2 (TERBIT) by Unianhar
Unianhar
  • WpView
    Reads 5,592,213
  • WpVote
    Votes 261,379
  • WpPart
    Parts 42
(FOLLOW SEBELUM MEMBACA) Koma selama bertahun-tahun, setelah sadar ia mendapati dirinya tak bisa menggunakan kedua kakinya adalah pukulan berat bagi Ily. Ily ingin menyerah disaat dirinya merasa tidak berguna namun untungnya ada keempat kakak dan keluarganya yang berhasil meyakinkan Ily jika dirinya sangat berharga bagi mereka. Keposesifan keempat kakaknya cukup menganggu bagi Ily terlebih lagi teman kecil Ily yang selama ini ia nantikan datang padanya tidak serta merta kakaknya membiarkan ia mendekati sang adik kesayangan. Ini tentang keluarga bernama Thomas, memiliki 4 anak laki-laki posesif pada sang adik. Bagaimanakah kisahnya? Sebelum baca cerita ini silahkan baca "INCREDIBLES BROTHERS 1" terlebih dahulu! Jangan lupa follow! HEMPAS JAUH-JAUH PLAGIATOR👹
King Of Bucin [SELESAI]✔ by vestyana
vestyana
  • WpView
    Reads 118,666
  • WpVote
    Votes 9,265
  • WpPart
    Parts 35
Bahkan teh yang terlalu banyak gula akan terasa pahit dan seumpama kopi yang terlalu manis akan kurang dinikmati. ••• Ini bukan kisah cinta yang rumit. Bukan pula tentang cinta segitiga ataupun segilima. Cinta ini sederhana, seperti Rindu yang mencintai Dipa dan Dipa yang mencintai Rindu. Apa yang membuat mereka istimewa? Tidak ada. Tapi kalian akan dibuat tersenyum oleh tingkah posesif seorang Dipa pada Rindu. Dan akan dibuat geleng-geleng kepala akan tingkah genit Rindu pada laki-laki lain. Tapi terlepas dari itu, mereka sama. Sama-sama ingin mempertahankan hubungan yang kapan saja bisa runtuh. Ini bukan kisah cinta serumit jarum dalam jerami. Tapi, ini kisah cinta semanis gula dalam kapas. Boleh kalian cicipi? Seberapa manis kisah mereka. [DALAM PROSES REVISI]
Kleine El by geminigirlll13
geminigirlll13
  • WpView
    Reads 2,537,377
  • WpVote
    Votes 30,807
  • WpPart
    Parts 5
TAMAT - REVISI [Perjuangan hati akan sebuah pengakuan.] __________________________________________________ "Dia membeku seperti bongkahan es, namun senyumnya lebih hangat dari sinar matahari di awal musim semi." __ Darrel Ayumi tertegun ditempat saat pelukan erat terasa dikakinya. Semua orang menatap Ayumi dengan pandangan beragam, Ayumi menunduk dengan kaku dan langsung disuguhi pemandangan yang membuat bola matanya membesar. Sebuah wajah bulat dengan hidung kecil yang memerah serta mata besar yang tergenang air mata menjadi objek pertama yang dilihatnya. Makhluk menggemaskan apa ini!! pekik Ayumi histeris dalam hati. "M-mama?" suara manis itu mengalun membuat Ayumi tak berkutik dan hanya bisa menipiskan bibirnya menahan geraman gemas. Ayumi memejamkan matanya menetralisir degupan jantungnya yang menggila akibat melihat bocah laki laki kecil yang sedang memeluknya itu. Semua orang tolong katakan pada Ayumi apa yang sebenarnya sedang terjadi!! _____________________________________________________________ disclaimer : "Otak manusia diciptakan sama, alur cerita tidak akan mungkin murni berbeda seperti jalan takdir masing masing manusia. Jika ada kesamaan tokoh, latar, plot, alur dll. Itu murni ketidak sengajaan!! copyright 21.07.19 Kleine El
Kalau Jadi Jodoh (Selesai) by LeliLiliput
LeliLiliput
  • WpView
    Reads 77,828
  • WpVote
    Votes 5,902
  • WpPart
    Parts 45
-Azlan Zaydan Eithar- *** Judul: Kalau Jadi Jodoh Penulis: Leli Liliput Status: Selesai Genre: Fiksi Remaja *** Ava bertemu lagi dengan Azlan setelah bertahun-tahun lamanya karena sebuah perjodohan. Seharusnya Ava senang, dia sangat menyukai Azlan. Tapi ada yang salah di sini. Azlan membenci Ava setengah mati. *** Dimulai: 10/10/2020 Selesai: 03/09/2021
Cewek Bar-Bar & Cowok Kalem (TAMAT) by Encak_ecek
Encak_ecek
  • WpView
    Reads 270,185
  • WpVote
    Votes 11,304
  • WpPart
    Parts 55
FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA Hanya cerita biasa, tolong jangan di copas. Hargai orang yang punya cerita dari jerih payah author. Hukumnya haram kalo copas titik! Intinya 'jangan copas/plagiat' #rank. 03 berani (07/09/2021) #rank. 01 berani (23/09/2021) #rank. 03 kaku (23/09/2021) #rank. 05 kalem (27/09/2021) [17+] Kenan Sanjaya, terkenal sebagai ketos yang memiliki sifat berwibawa, sopan dan kalem. Otoriter dalam mengerjakan sesuatu, tepat dan bijaksana. Tidak bisa dipungkiri bahwa banyak sekali yang mengagumi sosok dari seorang Kenan Sanjaya. Tapi lelaki itu enggan untuk menghiraukan, dirinya lebih nyaman seorang diri tanpa kekasih. Hanya satu seorang saja yang membenci seorang Kenan Sanjaya yaitu Naura Melodi. Kenan dan Naura seperti tom end jerry yang tak pernah akur. Apalagi Naura yang selalu keluar masuk guru BK, sudah banyak catatan di buku hitamnya. Keduanya dengan sifat yang bertolak belakang, di satukan oleh insiden. .......... Bibirnya ke arah telinga Naura. "Kamu, masih meragukan saya? Kalau saya adalah lelaki tulen baiklah saya buktikan." Cup Publis :09-08-2021 End : 21-10-2021 Cover By. Pinterest ... Jika ada kesamaan entah tokoh, latar belakang atau alur. Mungkin tidak disengajakan.
PACARNYA BOO (Sudah Terbit) by abellstr25
abellstr25
  • WpView
    Reads 9,995,823
  • WpVote
    Votes 838,141
  • WpPart
    Parts 65
Satu hari sebelum mawar putih layu dia pernah berkata, "Jangan takut kehilangan. Karena sejatinya hidup adalah tentang kembalinya ke pelukan Tuhan." Saffiyah adalah gadis yang menduduki peringkat akhir di sekolah hal itu membuat Saffiyah mendapatkan perlakuan kasar dari sang Papa. Disatu sisi dia juga bahagia bisa menjadi pacar dari cowok paling pintar di sekolah. "Boo?" "Ya." "Saat aku udah nggak kuat untuk bertahan. Aku mau kamu tetap jadi Boo yang aku kenal. Jangan pernah berubah dan jangan pernah menyepelekan hal kecil yang membuat kamu kehilangan. Karena kamu nggak tahu kalau hal kecil yang kamu abaikan bisa menjadi penyesalan kamu." "Saf?" "Boo, aku udah nggak kuat. Sakit banget rasanya."
ALAÏA by radexn
radexn
  • WpView
    Reads 23,258,810
  • WpVote
    Votes 2,328,392
  • WpPart
    Parts 78
[available on offline/online bookstores; gramedia, shopee, etc.] ━━━━━━━━━━━━━━━━━━━━ ❝ Dia pergi, membawa dan meninggalkan banyak kesalahan yang seharusnya tidak pernah ada. ❞ - 𝐀 𝐋 𝐀 𝐈̈ 𝐀 - 𝑟𝑎𝑑𝑒𝑥𝑛, 𝟤𝟢𝟢𝟦𝟤𝟢 Fantasy - Romance - Comedy ⚠️WARNING: story contains sex scenes, violence, harsh words. [HIGHEST RANK IN 2020-2023] #1 - mermaid #1 - langit #1 - sea #1 - siren #1 - ocean #1 - adorable #1 - love #1 - girl #1 - boy #1 - hurt #1 - radexn #1 - ragas #1 - badboy #1 - funny #1 - relationship #2 - innocent #2 - friendship