Healing [Part 2]
12 stories
Tulisan Sastra✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 16,068,872
  • WpVote
    Votes 1,768,994
  • WpPart
    Parts 31
[SUDAH TERBIT] "Sahara, hidup itu perihal menyambut dan kehilangan. Kamu tahu lagu Sampai Jumpa-nya Endank Soekamti, kan? ya kira-kira begitu lah. Tapi kamu tahu alasan kenapa manusia punya perasaan? sebab itu adalah satu-satunya cara kamu mengingat dengan kesan yang tak habis-habis. Jadi jangan terlalu sedih jika menemukan kehilangan-kehilangan lainnya. Sedihlah seperlunya, lalu ingat bahwa sebenarnya kamu tidak benar-benar kehilangan. Sesuatu itu abadi dalam kenang yang kamu bawa dalam perasaanmu. Sampai sini paham, kan?" "Sastra, kamu lupa tentang satu hal. Semakin singkat suatu cerita, semakin dalam luka yang tertoreh. Kehilangan memang akan terus terjadi. Tapi kalau boleh aku memilih, aku belum siap kehilangan kamu." Catatan: baca cerita ini di rumah aja, jangan ditempat umum. Demi keselamatan kita bersama. Terima kasih. Copyright© Tenderlova, 2020 LovRinz Publishing Hak cipta dilindungi undang-undang.
Narasi, 2021✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 4,005,416
  • WpVote
    Votes 672,709
  • WpPart
    Parts 31
[SUDAH TERBIT] BAGIAN KEDUA TULISAN SASTRA Bulan juni datang lagi. Padahal sisa-sisa juni tahun lalu belum sepenuhnya selesai. Beberapa sedih dan sesal masih tertinggal dan membekas dengan baik. Tapi setiap kali Nana mendongak dan menatap langit yang biru, ia selalu merasa, "Aku pikir setelah dia pergi, dunia akan runtuh. Tapi ternyata langit masih tinggi, burung masih terbang dan waktu masih berlalu." Tahun depan, bulan juni pasti akan datang lagi. Dan sebelum bulan itu datang lagi, Nana berharap, dia bisa menyelesaikan segala hal yang belum selesai. ©tenderlova, 2021 | Narasi, 2021
Meant 2 Be✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 653,368
  • WpVote
    Votes 111,588
  • WpPart
    Parts 26
[SUDAH TERBIT] BAGIAN KEDUA NARASI, 2021 Dulu, Lestari pikir bahwa dia adalah kelopak bunga dandelion yang terbang terbawa badai. Sejak muda, ia terbiasa melalang--menangkis segala macam cambukan hidup yang bisa saja meremukkan dirinya. Menginjak remaja, kelopak dandelion itu jatuh di sebuah tanah yang tandus, lalu hidup seadanya di tengah-tengah ketidak pastian semesta. Namun begitu dewasa, Lestari sadar bahwa dia bukanlah setangkai bunga dandelion yang tangguh. Bukan. Dia adalah sebuah kapal yang kehilangan jangkar. Kemudian badai datang jauh lebih besar dari sebelumnya. Kini, Lestari berlayar tak tentu arah. Dia tidak punya kompas, dan dia tidak bisa berhenti. Dia hanya bisa terus berlayar tanpa tahu kemana ia harus pergi. Suatu saat, bisakah kapal itu menemukan dermaga untuk bersandar? atau di tengah laut, dia akan tenggelam lalu hilang begitu saja dari peradaban? ©tenderlova, 2022 | Meant 2 Be, 2022
Bumi dan Lukanya by jjaejaepeach
jjaejaepeach
  • WpView
    Reads 2,665,065
  • WpVote
    Votes 319,943
  • WpPart
    Parts 34
"Kamu tahu gak alasan kenapa Tuhan ngasih semua rasa sakit ini sama kamu? Karena untuk bahagia itu perlu luka Bumi. Tuhan tahu kamu hebat makanya Dia ngasih semua rasa sakit ini ke kamu. Ini semua biar kamu paham bagaimana caranya bertahan dan bagaimana caranya kamu bangkit. Jadi Bumi, tolong bertahan, ya?" - Senjani
Pretty Cat | WAYV✓ by chocoyut
chocoyut
  • WpView
    Reads 1,091,519
  • WpVote
    Votes 217,028
  • WpPart
    Parts 75
"KUN GE! MASA LOUIS BERUBAH JADI CEWEK?!"
UNDER THE SUN by SHEACOUNTRY
SHEACOUNTRY
  • WpView
    Reads 1,096,138
  • WpVote
    Votes 26,827
  • WpPart
    Parts 4
Uni Soviet, tahun 1968. Warga Eden Prairie mengenal Milenka Romanova sebagai wanita muda yang diciptakan dari bergantang-gantang bunga primrose dan permata. Sebagian percaya bahwa mereka yang terjerat oleh kilaunya akan melebur dalam melase lalu berpijar buas hingga hangus tak bersisa. Sisanya beranggapan bahwa perempuan itu akan satang pada waktu tertentu untuk hal apa pun, selama menerima bayaran sepadan. Beberapa yang peduli mengetahui sebuah ironi tentang Milenka yang menghabiskan tahun-tahun hidupnya bersama keluarga Collins hanya untuk diperlakukan tak lebih dari abu di dasar tungku. Disishkan pada ruang bawah tanah yang bersimbah karatan logam dan embusan udara beku. Ratusan cara Milenka pelajari untuk mempertahankan eksistensi di balik tirai besi demi menuju kebebasan dari keluarga Collins. Termasuk menjadi produk yang selalu mereka dambakan. Perempuan baik dan manis, sebagaimana peran itu absolut untuk menjinakkan mereka yang mengira telah memegang kendali, pria paling berbahaya bukanlah mereka yang memaksa, melainkan mereka yang sanggup menunggu. Hingga malam saat Milenka melewati kebun belakang untuk meninggalkan pesta Nyonya Sinclair, ia melihat pria itu, dengan tatapan berbalut baja dan bertalu liar-tengah merengut nyawa seseorang di hadapannya. Pria yang sama seperti pria yang terus mengintainya beberapa malam sebelum ini. *** ⌈ 𝐜𝐨𝐧𝐭𝐞𝐧𝐭 𝐰𝐚𝐫𝐧𝐢𝐧𝐠 ⌉ This novel contains graphic depictions of violence, death, sexual assaults, psychological manipulations, mental illnesses, & social imbalance. It is intended for mature audiences aged 18 and above. ©𝗼𝗿𝗶𝗴𝗶𝗻𝗮𝗹𝗹𝘆 𝗯𝘆 𝘀𝗵𝗲𝗮𝗰𝗼𝘂𝗻𝘁𝗿𝘆 𝗼𝗻𝗹𝘆 𝗼𝗻 𝘄𝗮𝘁𝘁𝗽𝗮𝗱
Take Me Home [END] by HaneulCho97
HaneulCho97
  • WpView
    Reads 227,255
  • WpVote
    Votes 25,849
  • WpPart
    Parts 27
Tuhan, tolong bawa aku pulang..
Friend With Benefit • Jung Jaehyun ✔ by joyrumieee
joyrumieee
  • WpView
    Reads 293,271
  • WpVote
    Votes 18,599
  • WpPart
    Parts 62
Entah, semua berjalan begitu cepat dan terlihat abu abu, antara aku yang butuh dia atau dia yang butuh aku, atau kami yang saling membutuh kan - ?
Granville✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 109,369
  • WpVote
    Votes 22,504
  • WpPart
    Parts 10
Part of "Antologi Bulan Desember" Ini hanya soal bagaimana kau mengenal Granville dari sebuah ingatan. "Mark, sadarlah!" Aku sepenuhnya sadar. Benar-benar sadar. Yentang dia dan ingatan di Granville. ©tenderlova, 2020 | Granville
Step Mother | NCT [✔] by niaxinamide
niaxinamide
  • WpView
    Reads 893,789
  • WpVote
    Votes 88,837
  • WpPart
    Parts 38
[SUDAH TERBIT] [SEBAGIAN PART DIHAPUS] Bukan ibu tiri yang jahat seperti di kebanyakan cerita, Graziella adalah ibu tiri yang nasibnya tertukar dengan Cinderella. Poisonours, 2019.