sadrmda's Reading List
5 stories
Transmigrasi Zea Keylard by rechan0617
rechan0617
  • WpView
    Reads 1,876,956
  • WpVote
    Votes 54,510
  • WpPart
    Parts 58
siapa yang akan menyangka jika Zea putri tunggal keluarga Keylard mengalami kecelakaan tunggal dimalam pesta pertunanganya dan berakhir di tubuh Nyonya Muda keluarga Amerd yang tak pernah di anggap keberadaannya. Bagaimana Zea akan menjalani harinya dengan pribadi yang berbeda , akankah dia berhasil menjalani kehidupan keduanya di tubuh sang empunya atau akan berakhir sesuai cerita novelnya.
Anti Romantic Queen by livintrace
livintrace
  • WpView
    Reads 449,817
  • WpVote
    Votes 49,793
  • WpPart
    Parts 61
Ocean, dingin seperti laut malam. Seperti ribuan cerita lain, dia terbangun di tubuh seseorang. Dunia sihir dengan kerajaan fantasi, Ocean tau itu... Dia sendirian dan kebingungan, ocean juga tau itu. Yang ocean tidak tau. Di dunia cerita mana dia terjebak. Saat dia mulai menikmati dunia barunya, rahasia kecil perlahan-lahan terbuka. ... Catatan Ocean nomer 1 Semua terasa asing. Namun anehnya hawa dingin di kamar ini begitu familiar. Jariku sedikir bergetar membuat tubuh asing ini merinding. Seperti kisah klise yang selalu ada di toko buku... Aku merasuki tubuh seseorang
AILY || Not an Antagonis Girl ✔️ by Vi-anna_
Vi-anna_
  • WpView
    Reads 2,750,899
  • WpVote
    Votes 227,795
  • WpPart
    Parts 91
#Follow akun author dulu sebelum membaca# Aily Safitri Biar ku ceritakan dulu sedikit tentang Aily, bocah kelas 6 SD, gadis polos dengan tingkah laku yang sering membuat orang di sekelilingnya beristighfar. Anak dari emak Safitri yang bekerja sebagai buruh cuci, dan bapak Sudirman, mantan guru karate yang kini beralih menjadi tukang ojek pengkolan. Aily itu polos, lugu, lola, lemot, bego, tapi kejujuran nya tak perlu di pertanyakan, sampai sampai bisa membuat orang menahan umpatan berkali kali dalam setiap bibir nya berucap. Emily Caramella Dezard. Anak bungsu dari keluarga Dezard-- keluarga yang menguasai hampir seluruh perdagangan Asia, gadis cantik blasteran Eropa-Korea, memiliki manik selembut madu yang begitu bertolak belakang dengan sikap nya. Si Antagonis yang selalu membully setiap orang yang ia anggap mengganggu nya. Caramella mencintai Vano, namun Vano tak mencintai Kara, hukum alam memang selalu berlaku, setiap yang di rasa sempurna pasti mempunyai cacat tersendiri. Kara selalu mengejar Vano, meski pada dasar nya gadis cantik itu sudah berstatus sebagai tunangan dari seorang Arsenio Leando Rolega, pemuda yang memiliki kerajaan bisnis di eropa dan kini merambah menuju Asia. Bagaimana jadi nya jika seorang Aily, si bocil polos tiba tiba saja memasuki raga seorang Caramella, si Antagonis yang paling di takuti oleh semua siswa? ***** Baca aja dulu, kalau gak suka langsung out aja gak papa, Vee gak terima komentar julit ya, buat yang tetep mau julit julit gak jelas cari cerita lain aja. NB: banyak adegan yang gak sesuai sama real nya, jadi kalian nikmatin aja, karna sekali lagi gue tekankan kalau disini tuh FIKSI. Syarat wajib nya: -Vote wajib kalau suka. -Komen kalau perlu -Follow, suka suka kalian aja, tapi kalau gak mau ketinggalan notif up ya follow. High rank -3 in #kocak (13-08-2022) -1 in #polos (16-08-2022) -2 in #fiksi (10-11-2022) -1 in #ceritasma (11-11-2022) -3 in #love (1-12-2022) Terima kasih kalian Tertanda, Viana❤
Only Figures [END] by A4Bb_444
A4Bb_444
  • WpView
    Reads 8,971,600
  • WpVote
    Votes 1,057,816
  • WpPart
    Parts 80
Bagaimana ceritanya jika seorang buronan masuk ke dunia novel? Dia adalah Jessica Bardela, yang meninggal akibat tertimbun bangunan ketika berusaha menyelamatkan hewan peliharaannya. Pasrah akan semua takdirnya, Jessica sudah menerima jika misalnya ia akan terbangun kembali di neraka. Tapi suatu keajaiban, yaitu Jessica kembali terbangun kembali tapi bukan di neraka maupun surga melainkan di tubuh seorang gadis yang bernama Jessica Slaves. Tubuh yang Jessica tempati adalah anak dari Marquess dan Marchioness yang baru saja meninggal, dan otomatis gadis ini kini sudah menjadi Marchioness cilik. Jessica yang merupakan gadis pecinta uang, memanfaatkan ini untuk mengumpulkan uang sebanyak mungkin. Dimulai dari bangun bisinis seperti butik,toko perhiasan,toko aksesoris, restoran,cafe dll. Semua ia jabanin asalkan menghasilkan pundi-pundi uang. Tapi siapa sangka dalam misi mengumpulkan pundi-pundi uangnya, Jessica tak sengaja bersinggungan dengan seseorang yang sangat berbahaya di dunia ini. Bahkan untuk pertama kalinya, mantan buronan sepertinya merasa waspada pada pria yang memiliki wajah paripurna. *** "Kau tau Archduke, bahkan di ambang kematian saya. Saya masih begitu ingin memotong leher anda."-Jessica "Kalau begitu bertahanlah,karena jika anda masih hidup maka disitu anda mempunyai kesempatan memotong leher saya." *** Star: 5 Mei 2022 End: 1 Agustus 2022 *** WARNING‼️ ⚠️ Karya hasil imajinasi sendiri, jika terdapat unsur kesamaan baik nama tokoh, tempat,dll itu adalah murni kebetulan semata tidak ada unsur kesengajaan.
Amaira The Antagonist by jihananura
jihananura
  • WpView
    Reads 786,997
  • WpVote
    Votes 36,256
  • WpPart
    Parts 23
(PROSES REVISI) (Bukan Novel terjemahan) *** Setelah meninggal secara mengenaskan ketika ia pulang dari sekolah, Fenya kembali dihadapkan dengan kenyataan bahwa ia telah terbangun menjadi sosok lain di dunia yang asing. Ia terbangun menjadi sang Antagonis dari sebuah novel yang ia baca sebelum kecelakaan itu. Sialnya, Fenya terbangun di raga Amaira Ravens, sang antagonis angkuh yang penuh obsesi pada karakter utama pria. Wanita yang tak segan-segan melakukan apapun demi tujuannya, tak terkecuali mencelakai sang tokoh utama. Wanita sombong yang tidak takut apapun karena dia putri satu-satunya Grand Duke Ravens yang sangat berpengaruh di kekaisaran. Meski masih menebak-nebak alur yang ada di depan, Fenya mengamati sembari mencoba untuk mengubah jalan cerita, dengan harapan tidak memiliki ending yang sama dengan cerita aslinya. Dengan segala drama yang terjadi di sekitarnya, dan juga masalah-masalah pelik yang tak jarang membuatnya hampir kehilangan nyawa. Bersinggungan dengan tokoh antagonis asli, tokoh utama yang begitu tampan, hingga diculik dan diselamatkan oleh Duke dari wilayah yang terlupakan. Menghadapi monster mengerikan hingga terlibat masalah politik hingga perang. Akankah Fenya berhasil mengubah takdirnya sendiri? Ataukah segala bentuk usahanya untuk menghindari kematian itu gagal dan justru berdampak buruk pada orang di sekitarnya? *** Bukan novel terjemahan, asli karangan sendiri dengan beberapa sumber yang menjadi inspirasi. Judul lama : Takdir sang Antagonis Cover by @evinkyy.nico (Instagram) Selamat membaca :) Start : 18-02-22 Finish : 10-03-25