Lintas Manhwa
4 stories
Love Patience by Carladefrill
Carladefrill
  • WpView
    Reads 30,493
  • WpVote
    Votes 4,675
  • WpPart
    Parts 27
Zenith Margarita seorang gadis bermata hijau yang segar dan berusia 14 tahun. Setelah satu tahun diasingkan ke suatu tempat diluar ibu kota kekaisaran Obelia sekarang adalah saatnya untuk dia dan ayahnya di ijinkan untuk pergi bersama anggota-anggota kerajaan lagi. Pesta debutantenya menjadi awal dia mengingat seorang yang pernah ia temui tanpa sengaja 2 bulan yang lalu. Seorang pemuda tampan berambut hitam kebiruan dan mata biru yang tajam. "S-se-se..bentarr, diakan tuan yang waktu itu..Bagaimana diaa bisa ada disinii??" Gumam Zenith dalam hatinya. |Fan fiction Zenith Margarita x Jeremy Agrice| -True Story by Spoon- Hope you enjoy!! ~☆
[HIATUS!] | [opera sabun] Crossover Family by scewwdycat
scewwdycat
  • WpView
    Reads 4,630
  • WpVote
    Votes 703
  • WpPart
    Parts 5
Keira, putri satu-satunya dari keluarga yang tidak biasa ini. Kehidupan yang Keira miliki merupakan kehidupan yang melewati kata normal. Bersama dengan saudaranya, Lucas dan Benjamin yang menyukai keributan. Medeia sang ibu yang menyeramkan. Dan Dion, ayah yang masih segan memberikan kasih sayang secara terang-terangan. Kapan kah Dion memperlihatkanya langsung di depan Keira? Keluarga lintas manhwa/crossover manhwa family ✨ [Dion, Medeia, Benjamin, Lucas, Keira] -How to Protect the Female Lead's Brother -Your Throne / I Wanna Be U -I Have Become The Hero's Rival -WMMAP -Actually, I was The Real One
marriage contract ; rezef x psyche by kiiddoseu
kiiddoseu
  • WpView
    Reads 5,158
  • WpVote
    Votes 871
  • WpPart
    Parts 9
Wanita gila dan penerus duke yang kejam. Bisa bayangkan bagaiman bila dua orang itu menikah karena dijodohkan? Psyche mendapat julukan wanita gila karena dulu katanya ia sangat tergila gila dengan cinta putra mahkota 'iaros'. Dan Rezef mendapat julukan 'duke kejam' karena tidak memiliki belas kasih kepada orang yang cari gara gara dengannya. Rezef adalah satu satunya orang yang tidak menginginkan pernikahan ini, berbeda dengan Psyche. Psyche sangat ingin akrab dengan Rezef. Berbagai cara ia lakukan agar Rezef melihat dan memperhatikannya, namun yang Psyche dapatkan hanyalah tatapan kebencian Sebenarnya apa yang dibenci Rezef terhadap Psyche? Namun, semua itu berubah saat Rezef mulai melihat lebih banyak sisi dalam diri Psyche. Rezef yang selama ini mengabaikan Psyche malah merasa bahwa Psyche adalah orang yang sangat ia butuhkan, satu satunya orang yang peduli padanya tanpa meminta imbalan. Akankah cinta mereka berlanjut tanpa halangan? Menggunakan dua latar manhwa yang berbeda, aku harap kalian suka ya. Karya ini murni dari pemikiran aku sendiri<3