BR Universe
1 story
BATTLE ROYALE [02L] by Imaginetwork_
Imaginetwork_
  • WpView
    Reads 48
  • WpVote
    Votes 2
  • WpPart
    Parts 1
Di awal millenium, negara-negara mengalami banyak kemunduran. 15% penduduk tidak mendapatkan pekerjaan. 10 juta orang pengangguran, 800 ribu murid tidak bersekolah, dan kriminalitas remaja semakin memuncak. Masyarakat dewasa merasa takut dan mulai hilang kepercayaan terhadap para remaja. Maka dari itu, diciptakan sebuah permainan untuk merubah Pendidikan di awal tahun millenium ini, yaitu BATTLE ROYALE. Di mana sekelompok orang diperintahkan untuk saling membunuh satu sama lain hingga terdapat satu orang penyintas sebagai pemenang. ⚠️Cerita ini terinspirasi dan mengambil latar belakang film dengan judul serupa yaitu Battle Royale, berdasarkan novel karya Koushun Takami yang di sutradarai oleh Kinji Fukasaku pada tahun 2000 asal Jepang. Saya hanya merubah alur, serta membuat karakter individual baru yang berbeda dari film yang ditayangkan