wordvar
• BASED ON TRUE STORY •
Buku yang menceritakan tentang kisah nyata dari seorang perempuan remaja yang memiliki gangguan kesehatan mental dan selalu merasa anxious, seramai apapun lingkungan dia seperti sekolah, rumah, atau lingkungan sekitar dia tetap merasa sendiri dan terkucilkan.
Warning ⚠
- nama tokoh asli disamarkan
- bahasa baku dan non baku
- slice of life genre
- mengandung mental healthness