MoeyTea
- Reads 648
- Votes 34
- Parts 18
"Jika aku tahu ternyata kehidupan ku begini, lebih baik aku memilih untuk tidak mengenal dia seumur hidupku."
Hidup terlalu kejam untuk Arjuna yang selalu mengalah pada hukum alam. Atensi nya selalu mengarah pada titik hidup yang membuat nya menderita hingga saat ini.
Memiliki sifat introvert membuat Arjuna sendiri merasa kurang nyaman bercerita dan terbuka terhadap orang lain. Terlebih Arjuna memiliki perspektif sendiri yang membuatnya merasa tidak pantas hidup dengan layak.
Kehadiran seorang gadis bernama Lia telah berhasil mematahkan dinding pertahanan itu.
Namun, berhasilkah Lia menaklukkan Arjuna dan membantu laki-laki itu untuk memulai kehidupan yang baru?