Select All
  • Perfect Captain
    3.3M 363K 56

    ⚠️ FOLLOW DULU BARU BACA ⚠️ Singkatnya, ini kisah tentang Rayyan Adzhani Al-Ghifari. Laki-laki 24 tahun itu sudah sukses meraih mimpinya menjadi seorang Captain Pilot. Ayah dan Bundanya sudah meninggal sejak ia kecil. Rayyan mempunyai sahabat kecil bernama Rayna, namun sudah lima tahun lamanya mereka berpisah. Sampai...

    Completed  
  • 45 Days of KKN (Terbit)
    4.6M 603K 50

    -PART MASIH LENGKAP- KKN, Kuliah Kerja Nyata? Kuliah Kerja Nguli? Kuliah Kerja Nangis? Well... for Putri KKN means: Trapped with 5 strangers, in which you're the only girl. How does it feel? Awalnya Putri ketakutan karena dihadapkan dengan lima mahasiswa dengan background jurusan yang berbeda. Putri yang tidak pernah...

    Completed  
  • GIBRAN DIRGANTARA
    20.3M 2M 55

    Sudah terbit dan tersebar di seluruh Gramedia Indonesia -Satu dari seratus sekian hati yang pernah singgah. Kamu, yang terakhir kalinya yang bakal singgah disini, selamanya. Ini cerita tentang Gibran Dirgantara dan Azzura Arabela. Gibran yang dijuluki sebagai playboy sejati serta Abel yang di juluki sebagai rentenir...

    Completed  
  • Bukan Kelas Unggulan [END]
    146K 12.4K 50

    "Ketika 15 murid jenius memberontak sistem kelas unggulan demi meraih keadilan." -Bukan Kelas Unggulan- ••• Satu tahun setelah kasus meninggalnya salah satu murid perwakilan SMA Widitama di International Science Competition. Kini, seleksi International Science Competition kembali dibuka. Para anggota kelas XII IPA Ung...

    Completed  
  • ALEAGRA [END]
    1.2M 154K 74

    Nyasar di jalan emang udah biasa, tapi kalo nyasar ke raga orang pernah nggak? [BUKAN CERITA GAY!] Aleagra Renathan, pemuda tampan yang memiliki sifat bad boy, dingin, dan ketus. Pemuda tersebut selalu mengharapkan kasih sayang orang tuanya tiba-tiba jiwanya masuk ke raga orang yang tidak sama sekali ia kenal. Kejadia...

    Completed  
  • ARSENIO
    1.3M 164K 42

    [On Going] [BROTHERSHIP #02] [TRANSMIGRASI # 01] Zafran Arsenio adalah seorang remaja yang tinggal di panti asuhan yang terkenal akan kenakalan dan kecerdasannya. Bukannya terbangun di alam kubur tetapi Zafran Arsenio terbangun di tubuh seorang remaja bernama Adhyastha Arsenio Bagaskara setelah ia mati tertabrak truk...

  • Selingkuh, Yuk? [TAMAT]
    5.1M 389K 36

    Nara memergoki pacarnya berciuman dengan sahabat terdekatnya. Sakit hati, rasa dikhinati, semua berkumpul memenuhi rongga dadanya. Belum lagi orang-orang yang akan menatapnya iba. Berkata seberapa menyedihkan dia, ditikung sahabat sendiri. Tidak, itu tak boleh terjadi. Nara tak boleh dipandang sebagai pihak yang meny...

    Completed  
  • Sayang
    6.8M 347K 29

    TERBIT 📖 - "Siapa yang bernama Sayang di sini?" teriak panitia itu, membuat sebagian orang di sana menahan tawa sekaligus penasaran. "Ayo ngaku aja." Alya mengangkat wajahnya. "Sayang...," panggil cowok itu lagi, membuat Alya melihat ke sekelilingnya. "Nggak usah cari ke sana kemari karena yang namanya Sayang itu kan...

    Completed  
  • HEI, BODYGUARD! (A Secret) ✔
    8M 793K 93

    [SUDAH TERBIT + PART MASIH LENGKAP] "Ck! Gue bakal bikin lo nggak betah!" "Dan gue bakal tetep jagain lo." "Gue nggak bakal nurut sama lo, wlee!" "Gue siap terima konsekuensi." 🥀🥀🥀 Keylana Leandra tak pernah mengira, jika acara kejedot pintu angkot hingga dirinya pingsan malah membuat Ibunya bertindak sangat ja...

    Completed  
  • Jangan Geer! [OPEN PRE ORDER]
    2.2M 234K 28

    Follow dulu dong biar jadi cees:v PART MASIH LENGKAP *** "Saya bisa loh banting bapak sekarang juga." "Saya juga bisa loh pecat kamu sekarang juga." Bagaimana rasanya ketika mempunyai bos rese dengan tingkat kepercayaan dirinya yang tinggi? Terlebih lagi, dia adalah mantan kamu sendiri. Hal ini dirasakan oleh Dena. Se...

    Completed  
  • Dijodohin ✔ [COMPLETED]
    24.2M 1.4M 57

    [SEBAGIAN CHAPTER DI PRIVATE, FOLLOW BIAR BISA BACA] "Lo mau nurut sama gue ato gue halalin sekarang?" - Alaska "Halal gundulmu!!" - Jena ======================================= Gak sengaja kepencet like waktu stalking IG, bikin hidup gue harus berurusan sama dia. Gak masalah kalo beneran cinta, lah ini gue malah dijo...

    Completed  
  • The Receh Couple (TERBIT)
    3.5M 242K 37

    Apa jadinya jika dua insan yang receh dan hobi melawak, terikat hubungan pernikahan karena perjodohan konyol buatan orang tuanya?! (OPEN PRE-ORDER 17-27 OKTOBER 2022 DI GLORIOUS PUBLISHER) ••• #6 in humor (11 Juni 2021) [ FOLLOW SEBELUM MEMBACA ] Rafael, cowok humoris nan jail itu menerima perjodohan yang dibuat oleh...

  • SEPTIHAN
    55.7M 4.2M 60

    Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroh...

  • SAMUEL
    21M 2.4M 38

    [Sudah Terbit + Part Masih Lengkap] Baby El, panggilan kesayangan dari Azura untuk Samuel. Namanya Samuel Erlangga. Laki-laki tampan dengan segala kepalsuannya itu selalu bersembunyi di balik topeng tebalnya. Mungkin bagi sebagian orang, hidupnya terlihat begitu sempurna. Namun, kenyataannya justru sebaliknya. Samuel...

    Completed  
  • ECCEDENTESIAST
    15.5M 221K 8

    Sudah terbit

    Completed  
  • Laut pasang, 1994
    1.8M 75.5K 14

    PART TIDAK LENGKAP. [Sudah dibukukan - Tersedia di Gramedia] Peristiwa yang menghancurkan seluruh kota dalam waktu singkat. 7 raga paling menyedihkan menjadi saksi bagaimana gilanya gelombang pasang malam itu. Malam terakhir penuh bintang, seindah senyuman ibu 6 tahun silam. "Apta! Esa! Pegang tangan Mas yang kenceng...

    Completed  
  • MY BEST ENEMY ( End )
    8.1M 606K 46

    FOLLOW SEBELUM MEMBACA BIAR GAK ADA PART YANG ERROR PAS BACA‼️ [ Genre : Humor-fiksiremaja ] Plagiat saja, jika otakmu sudah tidak bisa berpikir 🤭 Di awal part masih berantakan. Tapi baca aja, ntar juga kecanduan 📍 #6-Humor, 17/04/2021 ______________________________________________ Ini kisah Zidan Airlangga dan Zeva...

    Completed  
  • Ketos vs Waketos
    407K 32.3K 62

    (SEBAGIAN PART DIPRIVAT JADI FOLLOW SEBELUM BACA) Pada dasarnya seorang Ketua OSIS pasti memiliki hubungan yang baik dengan seluruh anggotanya, apalagi dengan Wakilnya. Namun tidak dengan Elvano Pranaditya. Sang ketua OSIS SMA Cakrawala. Dia tidak pernah akur dengan rekan kerjanya, bahkan mereka sering dijuluki tikus...

  • Nerd Boy & Absurd Girl [END]
    6.3M 823K 56

    Reina Jasmine. Gadis cantik yang mampu memikat hati para most wanted boy di SMA Dermaga. Hari-harinya penuh pujian dari kaum adam. Dilamar para most wanted sebagai pacarnya sudah menjadi makanan sehari-hari bagi Reina. Namun, Reina selalu menolak. Hingga ia menemukan cowok yang menurutnya cukup berbeda dari cowok lai...

    Completed  
  • Ekspedisi Warung Kopi
    751K 154K 74

    [SUDAH DINOVELKAN] FOLLOW SEBELUM BACA BIAR GAK DOSA] • [Fantasi, Komedi, Misteri] ============== TERBIT, TERSEDIA DI TOKO BUKU KESAYANGAN KAMU Rank tertinggi : #3 Misteri #1 Kopi (dari ribuan cerita) Warung kopi dengan tulisan besar "Yang Kusayang" itu adalah warung kopi saya. Baru satu minggu beroperasi di kawasan M...

  • PANGERAN PESANTREN (PART MASIH LENGKAP DAN SUDAH TERBIT)
    4.1M 425K 45

    Novel Pangeran Rayhaan (Pangeran Pesantren) sudah terbit dan tersedia di TBO dan GRAMEDIA seluruh Indonesia **** "SOK CANTIK LO! DITOLONGIN JUAL MAHAL!" Perempuan itu lansung menundukan pandangannya. "Maaf, bukan mahram.. permisi, Assalamualaikum." *** Ini tentang Pangeran Rayhaan Dirgantama, laki-laki berumur delapa...

  • RIVAL (UP BAB BARU)
    7M 1M 77

    ⚠️WARNING, CERITA INI MENGANDUNG KEBENGEKAN DAN KEBAPERAN. AWALNYA NYEBELIN LAMA-LAMA NAGIH⚠️ Follow sebelum membaca ye <3 salam stres 🕸️ ......................................................................... Ini hanya kisah tentang cewek matre atau bisa dibilang kaum gratisan, bertemu dengan cowok sultan gadungan...

  • Devandra ✔️
    240K 21K 17

    (SHORT STORY) [Brothership & sick story] *Kesalahan penulisan dan tanda baca belum dilakukan revisi. Jadi sebelumnya, mohon maaf* • • Kita keluarga!! Untuk apa hubungan darah mereka direkatkan, dan jalinan yang lama terpisah harus disatukan. Bila pada akhirnya takdir semesta sudah mutlak akan memisahkan? Semua hanya b...

    Completed  
  • ALBARA [END]
    10.9M 1M 46

    (Spin off Secret Crazy Girl. Bisa di baca terpisah) [PART LENGKAP. REVISI BERJALAN] "MINGGIR LO JANGAN MAIN MAIN SAMA GUE!!" bentak Bara. "Siapa yang main main?" Agatha menaikan satu alisnya. "Aduh neng cantik mending lo pergi sekarang deh, ini anak kalo ngamuk serem," bujuk teman Bara. "Serem dari mananya? Dia im...

    Completed   Mature