Cybelyn11
- Membaca 446,084
- Vote 64,110
- Bab 18
"Mau minta tolong apa kamu?"
Aezar meneguk ludah kasar lalu nyoba duduk dengan tenang. "Mbah bisa pelet orang?"
"Kamu meragukan kemampuan saya?!" Mbah itu lagi-lagi ngegas. Badannya maju, jadi dia agak teriak pas di depan muka Aezar. Mana liur muncrat, matanya juga melotot. Aezar sampai merem ketakutan.
© Cybelyn11