Chicklit (Rekomend)
11 stories
URGENSI [SELESAI] by allynvrn
allynvrn
  • WpView
    Reads 401,337
  • WpVote
    Votes 43,648
  • WpPart
    Parts 37
di ulang tahunnya yang ke-28, Naraya Abigail justru diputuskan sang pacar--Derren persis setelah ia berdoa agar menikah tahun ini. Alih-alih berlarut dalam patah hati, Naraya bertekad akan menemukan pengganti Derren secepatnya, untuk digandeng di pernikahan laki-laki itu dan selingkuhannya, tiga bulan lagi. Saat itulah sahabat-sahabat Naraya kompak menyodorkan dua orang laki-laki untuknya. Ada Efraim Pradipta, sahabat sekaligus mantan pacarnya. Juga Ezra Hermono, seorang legal consultant yang pernah membantunya di awal merintis usaha. berita baiknya, Naraya mengenal mereka berdua jadi harusnya proses pendekatan hingga seleksi bisa berjalan lebih cepat. Berita buruknya, Efraim maupun Ezra, tidak ada yang sesuai kriterianya. Naraya pernah berjanji tidak akan kembali pada Efraim setelah dicampakkan di saat-saat terpuruknya dalam hidup. Ezra juga bukan tipenya karena laki-laki itu dua tahun lebih muda, dan demi Neptunus Naraya tidak berencana kencan dengan berondong! Tapi waktu terus berjalan, dan kalau Naraya mau membuat Derren menyesal telah mengkhianatinya, apa lagi yang bisa dilakukannya selain memilih?
Copycat [END] by yfsiska
yfsiska
  • WpView
    Reads 542,378
  • WpVote
    Votes 65,424
  • WpPart
    Parts 34
Gimana rasanya kalau ada orang yang ngikutin gaya kita? Dari fashion, potongan rambut, sampai gaya bicara, diikuti juga! Kesal, nggak, sih? Itulah yang dialami Prisa. Kebaikannya membantu Gista, rekan kerjanya malah jadi bumerang buat dia. Gista menirunya dalam berbagai hal. Bahkan, cowok Prisa ikut direbut juga! Kira-kira, kenapa Gista sampai meniru Prisa, ya? Terus, gimana reaksi Prisa? Penasaran, kan? Baca, yuk, cerita baru aku 'Copycat'! Otw masukin reading list, ya. Follow aku juga biar aku bisa ingetin kalau ceritanya udah update. Jangan lupa komen, dan vote juga! *Cerita ini fiksi semata, kalau ada kesamaan, itu semua hal tidak disengaja. Sebuah cerita metropop dari Yuanita Fransiska Instagram yuanita.fransiska Wattpad, Twitter, Storial yfsiska
Paracosm D'arte (TERBIT) by aranindy
aranindy
  • WpView
    Reads 140,990
  • WpVote
    Votes 5,290
  • WpPart
    Parts 7
SEBAGIAN BESAR SUDAH DIHAPUS. HANYA TERSISA 3 BAB. [TERSEDIA DI TOKO BUKU GRAMEDIA SELURUH INDONESIA] [The Capital #1] The Capital adalah sebuah perusahaan jasa yang didirikan oleh keluarga Bastaraja dan bergerak di bidang transportasi, pendidikan, hingga event management. Berbeda dari perusahaan biasa, tidak sembarang orang dapat menjadi klien dari The Capital. Untuk bisa menjadi pengguna jasa perusahaan swasta tersebut, mereka harus mendapatkan undangan khusus dari The Capital dengan syarat-syarat tertentu. Paracosm D'arte atau lebih dikenal sebagai Parade merupakan salah satu departemen aktif di The Capital. Tugas mereka adalah melayani para klien dalam urusan penyelenggaraan acara formal maupun non-formal. "Kalau masalah ganteng, Team leader A pemenangnya, agak spartan sih, tapi capable banget." "Team leader B dong, nggak kalah ganteng, ramah, deep voicenya apalagi, gila!" "Lo kalau bisa milih, mau masuk tim mana?" "Nggak mau masuk mana-mana. Gue mau pindah departemen aja." The boss who wants to get everything right and the employee who just wants to run away.
Not A Match by damenia11
damenia11
  • WpView
    Reads 1,273,258
  • WpVote
    Votes 114,012
  • WpPart
    Parts 22
[Completed] No. 1 at Metropop on 23rd Feb 2020! Meet Nila, a 27 yo, single since born yang dijodohin sama Eyang-nya dengan, Reiga, a 32 yo, cucu dari teman di masa lalu Eyangnya. Nila percaya perjodohan ini enggak akan berhasil karena ia tahu Reiga yang tampan itu tidak akan tertarik padanya. Lagipula, Reiga juga sudah punya kekasih yang jauh lebih cantik darinya. Tetapi, bagaimana jika justru Reiga yang tertarik padanya? Side note: Ini adalah tulisan pertama saya yang saya putuskan untuk saya taruh di Wattpad karena sayang gak ada yang baca. I love the characters in this story so much so I hope you can give them a chance.
Trending Topic by niallgina
niallgina
  • WpView
    Reads 1,751,782
  • WpVote
    Votes 41,141
  • WpPart
    Parts 10
Semua terlihat sempurna di kehidupan Maudy, seorang aktris papan atas yang juga dikenal sebagai kekasih Ragil, aktor tampan yang namanya melejit berkat perannya dalam film bersama sang kekasih. Namun, siapa yang tahu bahwa hubungan mereka ternyata adalah teater boneka? Hubungan low-profile yang Maudy sembunyikan dari publik selama ini berjalan mulus, hingga seorang lelaki dingin tiba-tiba datang dan berhasil membuatnya bertanya-tanya akan perasaannya. Di saat yang bersamaan, terungkap fakta bahwa hubungan mulus yang selama ini ia jalani rupanya bak menyimpan kacang polong di antara tumpukkan kasur. What's seen in the limelight is not always what it truly is. Because instead, she finds a definite perfection of life when the light is off. Story by: Niallgina. Cover: created in Icons8.com. Yang plagiat pasti akan ketahuan, siapapun kamu.
Temporary Fix by MiaAdlerWriter
MiaAdlerWriter
  • WpView
    Reads 662,661
  • WpVote
    Votes 81,469
  • WpPart
    Parts 51
He was her past, her present, and her future. And he's gone... Kehilangan tunangan yang juga kekasihnya sejak bangku SMA, Kaniss memutuskan untuk pindah ke Bali demi mencari ketenangan batin. Semuanya dia tinggalkan, termasuk profesinya sebagai seorang dokter. Kemudian dia bertemu Fathir, pria yang terpaksa dirawatnya di dalam penerbangan. Pria yang amat sangat mengingatkannya pada Tama. Di sisi lain ada Ezra, pria yang walaupun Kaniss hindari, selalu entah bagaimana muncul di hadapannya lagi. Pria yang tanpa Kaniss sangka ternyata menyimpan kesamaan dengan dirinya. Namun Kaniss selalu tau, hatinya hanya milik Tama seorang. Sampai kapan pun.
CONNECTED (COMPLETED) by embrassesmoi
embrassesmoi
  • WpView
    Reads 2,499,653
  • WpVote
    Votes 222,510
  • WpPart
    Parts 39
[note : dilarang membagikan atau merepost cerita saya di menfess base twitter.] connected [ kuh-nek-tid ]: having a connection Alfian Djanuar Nandiardji is my first love. He is the only person I wish I could pass the future with. It used to be like that. Without knowing anything, I thought everything is fine. I will have my own perfect life soon... Until that night changed everything. "Maaf, sebenarnya rasa itu sudah lama nggak ada lagi, Na." I believe that I have laid my heart on a man who deserves it. But not with that all of the lies and what he had hidden behind me--behind the things that we called as a 'relationship'--when I have to admit that for all these years I'm just the extra person in his life. And then, it happened again, without realizing anything I have found someone... from my random lunch invitation. "Until he's gone... On the day when people told me that he's not here anymore... they don't know... for both of us, deep down in our hearts, we're both know..." ... that we're still connected."
Cwtch (Completed) ✔ by Tika_R_Dewi
Tika_R_Dewi
  • WpView
    Reads 828,172
  • WpVote
    Votes 103,850
  • WpPart
    Parts 21
- Pemenang Wattys 2021 kategori Chicklit - - Reading List @WattpadChicklitID kategori Agenda Meja Kantor Juni 2021 - Bahwa rupanya, orang terdekatmu bisa menikammu dari belakang itu benar adanya. Bahkan hanya mimpi kecil pun dirampas. Aku hanya ingin menemukan sebuah tempat di mana akhirnya kutemukan kebahagiaan, kenyamanan dan di mana aku merasa aman menjadi diri sendiri. There are plenty of similar words, such as 'cuddle', 'snuggle' and 'hug', but none share quite the same affectionate sentiment as a 'cwtch'. But you're my save place and I love your cwtch.
Selaras | ✓ by djangles
djangles
  • WpView
    Reads 3,008,669
  • WpVote
    Votes 355,511
  • WpPart
    Parts 42
(Cerita Pilihan @WattpadChicklitID Bulan Januari 2023) Afif Akelio Ramaza Hi, Sherina. Saya udah lihat profil kamu. Bisa datang wawancara ke kantor dua hari lagi? Bertemu saya. Thanks. Putus asa mencari pekerjaan di Jakarta, Sherina memutuskan mau pulang kampung saja setelah menjadi pengangguran satu tahun terakhir. Saat mencari tiket pulang, satu lowongan pekerjaan muncul di sosial medianya yang di-posting oleh seseorang yang selama ini dia kagumi, Afif Akelio Ramaza. Sherina tidak pernah menyangka Law of Attraction benar-benar terjadi dalam hidupnya. Semesta berkonspirasi agar dia bisa bekerjasama dengan Afif dan masuk dalam kerumitan hidup laki-laki itu.
The Player VS The Playing | TAMAT✔ by hermosavidazach
hermosavidazach
  • WpView
    Reads 1,051,090
  • WpVote
    Votes 87,025
  • WpPart
    Parts 32
Menjadi gadis paling yang tidak menonjol adalah tujuan Andrea. Selama hidupnya, Ibunya tidak suka jika ia berdandan berlebihan memperlihatkan kemolekan. Jadi gadis yang sederhana, adalah poin yang Ibunya ajarkan. Andrea tidak pernah sekalipun mengubah penampilan yang sudah ditetapkan oleh Ibunya. Sejak kecil, kacamata berbatang hitam besar dan bulat, rambut yang tidak boleh di gerai, baju yang tertutup adalah keharusan yang tidak boleh diubah. Sayangnya, peraturan kerja sebagai Tim Kreatif di suatu perusahaan televisi terbesar di Indonesia membuat Andrea harus merubah penampilannya berubah dan semenarik mungkin. Ibunya tidak akan suka, dan tidak akan pernah setuju. Ia pergi keluar dari rumah dan hanya berbekal kosan, dan uang gaji yang ia pakai untuk kebutuhan hidup. Sisanya, hidupnya malah menemukan beberapa hal baru yang terdapat dari CEO-nya. Sayangnya, Andrea hanya lah gadis polos minim pengalaman yang hidupnya dimanfaatkan banyak orang-orang Borjuis itu. Apakah Andrea akan menyesal keluar dari rumah dan pergi meninggalkan Ibunya? Atau mungkin.. Andrea akan bersikap tenang dan berusaha menyembunyikan kekacauan hidup dari Ibunya?