pirrd00t's Reading List
20 stories
Prambanan Obsession (END) by an11ra
an11ra
  • WpView
    Reads 248,891
  • WpVote
    Votes 28,425
  • WpPart
    Parts 63
Perjanjian telah dibuat antara Bandung Bondowoso dan pasukan jin. Namun, semesta sepertinya tahu bahwa kegagalan terjadi karena kecurangan yang dilakukan oleh Roro Jonggrang. Roda nasib berputar di luar kendali. Masalahnya, perjanjian gaib tidak dapat dipatahkan begitu saja. Maka konsekuensinya, semua yang terlibat terbelenggu oleh ruang, waktu dan karma. Kejadian akan terus terulang hingga mereka semua memenuhi janjinya. Bandung Bondowoso tidak sama sekali mengalami reinkarnasi karena ternyata dia tak pernah bisa mati. Dibunuh atau bahkan bunuh diri tidak membuatnya mati. Hidup sebagai makhluk abadi untuk menunggu entah apa. Ratusan bahkan lebih dari seribu tahun berlalu hingga netranya melihat sosok mirip dengan wanita yang dicintainya sekaligus dibencinya. Apa Roro Jonggrang reinkarnasi? Tidak mungkin. Penjelasan masuk akal adalah keturunan Prabu Baka tidak habis karena bisa jadi dia memiliki anak lain selain Roro Jonggrang. Apa sang keturunan yang entah keberapa ini akan berkewajiban memenuhi karma dari nenek moyangnya? Akankah sejarah terulang lagi? Bukankah darah lebih kental daripada air. Maka keturunan pengkhianat kemungkinan besar menjadi pengkhianat juga. "Paling tidak, penuhi janjimu terlebih dahulu. Jika setelahnya kau mau kabur atau mati, silahkan! Aku tidak akan menghalangi. Asal kau tahu, aku juga ingin bisa mati seperti manusia-manusia lain. Apa menurutmu hidup abadi itu menyenangkan, haah? Tidak sama sekali. Rasanya sangat... sangat... sangat melelahkan!" ~ Bandung Bondowoso a.k.a Banyu Wisesa Gananantha ~ "Ck, dasar pria gila. Kau ini sedang mabuk atau habis nyabu?" ~ Dara Mahisa Suramardhini ~ PERHATIAN!!! ✾ Another level of Roro Jonggrang's story ✾ Jangan terlalu mempercayai apa yang anda baca. Cerita ini hanya fiktif belaka. Jika ada kesamaan nama, tokoh, karakter, tempat, waktu dan peristiwa itu hanya bagian dari pengembangan cerita.Tidak ada kesengajaan untuk membuat kontroversi tetapi hanya bermaksud sebagai hiburan semata.
Summer Rain by daasa97
daasa97
  • WpView
    Reads 849,572
  • WpVote
    Votes 118,247
  • WpPart
    Parts 37
RAIN ELKANA GANENDRA. Di SMA Skyline, tidak ada yang tidak kenal cowok itu. Bukan hanya karena Orang tuanya adalah pemilik yayasan sekolah yang masuk ke daftar Crazy Rich Surabayan, tapi karena Rain merupakan kapten basket sekolah yang juga berprestasi dalam bidang akademik. Wajah tampannya yang bak idol Korea juga makin membuatnya digandrungi seisi Skyline. Namun, satu-satunya cewek yang Rain perbolehkan dekat hanya Summer, si cantik galak, sahabatnya dari kecil yang suka banget sama Pika-pika. SUMMER ZEFANYA AIRLANGGA. Summer tidak tahu pasti sejak kapan ia menyukai Rain, yang jelas Summer tidak berniat memberi tahu cowok itu karena takut akan merusak persahabatan mereka. Karena itu, ketika perasaannya makin menjadi, Summer lebih memilih mengungkapkannya lewat surat tanpa nama yang ia selipkan diam-diam ke loker Rain. Sayangnya, semua menjadi rumit ketika satu persatu tokoh baru muncul dalam hidup keduanya. [Update : Tiap hari, kalau bisa] [Ceritanya klise, tapi dijamin sukaa. Soalnya yang bikin aku hehe] ________________________________________________ Summer Rain © 2021 | Written by D A A S A Amazing cover by : @abimanegara
ALGASYA ; STEP BROTHER  by jiaathe
jiaathe
  • WpView
    Reads 16,941,002
  • WpVote
    Votes 566,637
  • WpPart
    Parts 30
(TELAH TERBIT DAN TERSEDIA DI GRAMEDIA) Sejak orang tuanya meninggal, Asya hanya tinggal berdua bersama Alga, kakak tirinya. Asya selalu di manja sejak kecil, Asya harus mendapat pelukan sebelum tidur, Asya tidak bisa sendirian. Berkebalikan dengan Algara, kakak tirinya. Laki-laki yang berusia dua tahun di atasnya itu sangat tertutup dan dingin, dia bahkan tidak pernah menemui Asya di kamarnya sejak orang tua mereka pergi. Asya tidak protes karena dia merasa bersalah telah merebut masa muda Alga untuk merawatnya. Asya juga tau jika Alga membencinya. Kini Alga bukan hanya seorang kakak tapi merangkap sebagai orang tua Asya juga. Sayangnya Asya tidak tau jika Alga bukan menghindarinya, Alga berusaha menjinakkan hewan buas dalam dirinya yang begitu ingin menerkam adik tirinya itu. Start: Juni 2023 Finnish: Belum tau
Possesive Husband by EllianaLan
EllianaLan
  • WpView
    Reads 2,262,167
  • WpVote
    Votes 42,950
  • WpPart
    Parts 22
Keyara seorang gadis yang terkena virus halu novel romance, gadis itu mendambakan seorang CEO tampan bernama Gerald. Apapun akan Keyara lakukan demi mendapatkan hati laki-laki itu. Namun, sayang seribu sayang kalau kehadirannya sangat tidak diinginkan Gerald. Jangan berharap lebih dengan cerita ini, ini cerita yang aku buat saat belajar menulis. Belum sempat revisi
Serpihan Luka by AamzKyure
AamzKyure
  • WpView
    Reads 2,910,037
  • WpVote
    Votes 142,883
  • WpPart
    Parts 44
Tentang perjodohan dan juga luka. ~~~ Menikah dengan kakak kelas yang selama ini di cintainya sama sekali tidak membuat Rea bahagia. Rea pikir perjodohan itu akan membawa kebahagiaan untuknya, namun yang Rea dapat hanya luka dan luka. Lelaki itu bernama Bevan, seseorang yang begitu di cintai oleh Rea. Bevan membenci Rea, dia terus menyalahkan Rea karena telah menghancurkan hidupnya. Bevan menyalahkan Rea karena telah menerima perjodohan itu. Bevan tak pernah sadar, jika dirinya lah yang telah menghancurkan hidup Rea. Serpihan luka itu terus-menerus hadir dalam hidup Rea hingga perlahan membuat Rea hancur. Bevan tidak menerima Rea sebagai istrinya dan terus menjalin hubungan bersama dengan kekasihnya yang bernama Tania. ••• "Lo tahu kan gue udah punya pacar? Gue mau lo nggak ngasih tahu ke Tania kalau lo itu istri gue." ••• "Ternyata lo itu cewek gampangan ya." "Buktinya nggak berhasil deketin gue sekarang lo deketin adek gue." ••• "Btw, lo boleh juga." Bevan menatap tubuh Rea yang terbalut selimut. "Bisa lah kalau bikin om-om seneng." ••• Di saat Rea benar-benar hancur dan mulai membenci Bevan apa mungkin Bevan akan senang? Ataukah mungkin dia akan menyesal? Lantas, apakah pernikahan mereka tetap bertahan walaupun di ambang kehancuran?
ATLAS (TERBIT) by nsall_
nsall_
  • WpView
    Reads 11,015,577
  • WpVote
    Votes 696,830
  • WpPart
    Parts 74
☠️WARNING : TYPO BERTEBARAN 📍Cerita ini sudah terbit! 📍Novel tersedia di Gramedia dan semua E-commerce! Menceritakan kehidupan Atlas Guallin Dexter, seorang anak tunggal yang terjerumus ke dalam penyalahgunaan narkoba dan tindakan pembunuhan berencana setelah kehilangan kedua orang tuanya dalam kecelakaan tunggal yang janggal. Di saat menjalani rehabilitasi, Atlas sudah berulang kali melakukan tindakan kekerasan terhadap suster pribadinya, hingga akhirnya dia dipertemukan dengan Nabella Arasya, perempuan cantik dan baik hati yang menjadi perawat pribadinya. Tapi apakah Nabella berhasil merawat dan menemani Atlas hingga pria berhasil pulih dari narkoba? Atau akan berakhir sama dengan suster-suster pribadi yang mendapatkan tindakan kekerasan dari Atlas? ☠️ Jika ada kesamaan dalam segala aspek dalam cerita saya, saya mohon maaf. Karena ini murni dari imajinasi saya 🙏
A Frozen Flower [ Terbit ] by Yn1712
Yn1712
  • WpView
    Reads 3,731,073
  • WpVote
    Votes 278,237
  • WpPart
    Parts 50
• Obsession Series • [ SELAMAT MEMBACA ] Menggantikan saudari kembarnya untuk menjadi pengantin wanita dari seorang monster nan manipulatif adalah mimpi buruk bagi Launa. ***** Launa begitu mencintai kekasihnya, Jeff. Namun nasib sial menimpanya saat sebuah peristiwa memporak porandakan hidupnya. Laura, saudari kembarnya mati terbunuh di tangan calon pengantinnya tepat satu hari menjelang pernikahan. Dengan alasan perselingkuhan. Dan dengan tidak tahu malunya, Alzion memaksa Launa untuk menggantikan Laura menjadi istrinya. Launa berontak melawan, namun Alzion dengan segala siasatnya, terus menarik Launa agar hidup bersamanya. "Sshhttt, jangan takut sayang. Nikmati saja kehidupan barumu, sebagai Nyonya Kalansi." - Alzion Rimba Kalansi - _____________ Start : 16 Agustus 2022 End : 06 Maret 2023 Rank🥇 # 1 Launa - 01 September 2022 # 1 Psikopat - 22 November 2022 # 1 Pembunuhan - 22 November 2022 # 1 Sadis - 22 November 2022 # 1 BadRomance - 06 Januari 2023 # 1 Obsession - 06 Januari 2023 # 1 DarkRomance - 09 Januari 2023 # 3 Badlove - 02 Oktober 2022 # 3 Posesif - 22 November 2022 # 4 Obsesi - 14 Januari 2023
Selingkuh, Yuk? [TAMAT] by Lulathana
Lulathana
  • WpView
    Reads 5,819,221
  • WpVote
    Votes 422,718
  • WpPart
    Parts 36
Nara memergoki pacarnya berciuman dengan sahabat terdekatnya. Sakit hati, rasa dikhinati, semua berkumpul memenuhi rongga dadanya. Belum lagi orang-orang yang akan menatapnya iba. Berkata seberapa menyedihkan dia, ditikung sahabat sendiri. Tidak, itu tak boleh terjadi. Nara tak boleh dipandang sebagai pihak yang menyedihkan. Egonya yang tinggi membuatnya tak hanya diam meratapi. Akan Nara buktikan bahwa dirinya bukanlah yang terbuang. Tapi merekalah yang sampah yang tak pantas ada di hidupnya. Karena tekad itu, Nara pun menemui Naresh. Si cowok cuek yang selalu menjadi saingannya. "Resh, lo mau jadi selingkuhan gue nggak?" Lula Thana 14 Desember 2022 - 15 Maret 2023
Kuning Hijau [Joshua Hong] by snowangle_12
snowangle_12
  • WpView
    Reads 1,404,564
  • WpVote
    Votes 105,519
  • WpPart
    Parts 44
Biasanya tentara sama perawat itu jodoh "Nggak mau, nanti gue jadi jablay"- Delia(24) Perawat PNS yang sebentar lagi dapet gelar Ners. "Nggak ah, nanti gue jarang diurus" - Joshua (30) Letnan Satu yang sebentar lagi naik pangkat jadi Kapten.
Marrying The Hot Berondong (TAMAT) by ainjae
ainjae
  • WpView
    Reads 2,159,893
  • WpVote
    Votes 105,134
  • WpPart
    Parts 38
"Dia ... Brian yang dulu sering main ke rumah kita pakai sempak Batman sama kaus dalam putih?!" Aurora (23 tahun), telah membuat kesalahan dengan lelaki hot yang disangka seumuran dengannya. Ternyata lelaki itu adalah tetangganya semasa kecil yang lima tahun lebih muda darinya. Lama tak bertemu membuatnya tak mengenali perubahan fisik pada lelaki itu. Brian (18 tahun), lelaki yang dulu memiliki tinggi badan hanya seketiak Aurora sekarang telah berubah menjadi sosok yang hot. Wajah blasterannya yang tampan membuat para wanita terpikat hingga jantung mereka jedag-jedug tak keruan. Ketika Aurora tak mengenal Brian setelah lama tak bertemu, Brian justru mengenal Aurora dengan sangat baik. Kesalahan yang Aurora sesali malah membuat Brian senang bukan main. Masalah muncul saat Brian dengan wajah polos ala berondong yang halal untuk dimasukkan ke dalam karung mengaku telah melakukan hal mesum dengan Aurora. Akhirnya, mereka dinikahkan secara kilat express. Bagaimana kehidupan pernikahan dadakan itu? ⚠️WARNING! Cerita adult romance 21+! Mengandung konten dewasa. [Romantic Comedy - Hot Series.] *** #1 in berondong (23/3/2023) #1 in komedi (16/3/2023) #1 in pelukis (7/3/2023) #4 in brondong (5/4/2023) #5 in romantis (20/3/2023) #5 in baper (21/3/2023) #5 in dewasa (21/3/2023) #5 in brian (16/2/2023) #6 in romcom (8/11/2023) #7 in nikahmuda (23/3/2023) #7 in adult (23/3/2023) #8 in romance (20/3/2023) #8 in hot (22/3/2023) #8 in mahasiswa (15/11/2023) #9 in pernikahan (23/3/2023) #9 in bucin (23/3/2023) Follow me if you like my story! Thank you:) Start: 30 Januari 2023 End: 30 Mei 2023 *** © Ainjae Karya ini dilindungi Undang-Undang Hak Cipta