Lisnbl
- Reads 9,230
- Votes 1,202
- Parts 29
"Bagaimana kalau kamu punya pacar orang China?"
"Ah, nggak mungkin. Tipeku bukan orang China. Lagi pula, beda budaya itu sulit. Apalagi latar belakangku seperti ini... aku takut, meskipun dia mencintaiku, keluarganya nggak bisa terima aku."
***
Ma Jiaqi, pewaris tunggal Grup Ma-konglomerat terbesar di Beijing- tumbuh dalam kesepian dan kemewahan. Ia nyaris tak punya teman, kecuali satu seekor anjing bernama Liu Jin.
Li Xia, gadis keturunan Tionghoa asal Indonesia, baru saja pindah ke Beijing mengikuti kedua orang tuanya karena urusan bisnis. Namun siapa sangka semuanya hancur saat sebuah tragedi membuatnya yatim piatu di negeri orang.
Takdir mempertemukan mereka melalui Liu Jin. Tapi Li Xia tidak pernah tahu bahwa anjing itu adalah milik cowok misterius yang dingin dan (sayangnya) duduk tepat di sebelahnya di kelas.
"Kau mau aku mengejarmu? Maaf, aku bukan Liu Jin."
- Ma Jiaqi
Cerita ini murni karangan saya yang diluar nalar dan mengandung kata-kata kasar, joke receh dan ambigu ⚠️
DON'T PLAGIAT MY STORY!
Since: 6 April 2020
Genre: Romance, Comedy
Highest Tag:
#1 in tnt [03/05/2020]
#1 in majiaqi [09/08/2020]
#1 in yanhaoxiang [08/05/2020]
#1 in zhangzhenyuan [09/08/2020]
#1 in cpop [28/06/2021]
#1 in handsomeboy [11/07/2022]
#1 in hejunlin [06/03/2023]
#1 in liuyaowen [26/06/2023]
#2 in dingchengxin [29/05/2020]
#2 in pacaridaman [25/06/2020]
#2 in songyaxuan [09/08/2020]
#3 in boyfriendmaterial [07/05/2020]