Transmigrasi
41 stories
Kirana by N_llatri
N_llatri
  • WpView
    Reads 663,682
  • WpVote
    Votes 65,900
  • WpPart
    Parts 37
(Baca dulu, mana tahu like!) / (Transmigrasi) Start : 7 Februari 2021 / Tolong Follow akun author! Tentang seorang gadis bernama Kirana. Seorang gadis dengan banyaknya masalah dalam hidupnya. Menginginkan yang namanya kebahagiaan. Dia anak Broken Home. Ayahnya selalu menyiksanya. Menjadikan dirinya menjadi pribadi yang tertutup. Suatu hari ayahnya kembali menyakiti hati dan fisiknya. Mengurung dirinya di sebuah gudang yang dingin dan gelap. Membuat penyakit yang di deritanya kambuh. Ia kira, setelah meminum obat. Sakitnya akan berkurang. Tapi ia salah, obat itu tak lagi bekerja dan malah membuatnya meninggal dunia saat itu juga. Tapi bukannya menemui malaikat maut. Ia malah terbangun di tubuh seorang gadis yang bernama Viona. Seorang gadis yang di benci oleh orang-orang akan sikapnya yang selalu semena-mena. Kirana yang kini hidup di tubuh orang lain itu langsung menyimpulkan. Tidak salah lagi, ia bertransmigrasi kedalam tubuh seorang gadis bernama Viona. Satu hal yang ia harapkan, semoga hidupnya bisa merasakan yang namanya kebahagiaan walaupun itu hanya sesaat. Karena ia harus menerima pada akhirnya ia akan pergi dan akan dilupakan?
ALTHAIA by oceandesu
oceandesu
  • WpView
    Reads 8,782,045
  • WpVote
    Votes 790,223
  • WpPart
    Parts 60
"Daddy.." "Hm." "Daddy.." "Yes baby?" "Daddy.." "Apa hm?" "Peluk lagi.."rengek bocah imut dengan pipi merona. *** Apa yang kamu lakukan saat terbangun dan mendapati tubuh mu yang mengecil? Tidak! lebih tepat nya setelah Cia mengalami kecelakaan, jiwa nya tiba-tiba bertransmigrasi ke tubuh seorang bocah mungil berusia 8 tahun. Althaia Cora De Charon, kehidupan gadis mungil itu sedikit menyedihkan, pasalnya sejak bayi dia sudah tinggal bersama Oma dan Opa nya. Ibu nya meninggal saat melahirkan nya dan itu semua menjadi alasan mengapa ayah nya tak mau mengurus nya. Namun apa jadi nya jika sang Ayah yang bersifat dingin dan datar itu tiba-tiba menjemput nya, hingga bertekuk lutut memohon pada Oma nya. Memberikan kasih sayang berlimpah, perhatian serta ke possesifan terhadap bocah itu. Penasaran? Gasss yuk langsung di baca:) FOLLOW DULU DONG BIAR APDOLL!! Setiap pict di ambil dari Ig/pint Warning : 18+ (terdapat banyak kata-kata kasar) Cover : pinterest
 EXHAUSTING(END) by bulan_teduh
bulan_teduh
  • WpView
    Reads 4,452,400
  • WpVote
    Votes 408,907
  • WpPart
    Parts 65
Transmigration? Really? Ini cerita klise yang menceritakan tentang seorang gadis yang berada ditubuh gadis lainnya yang memiliki kisah cerita yang sama dengannya, tetapi dengan jalan cerita yang berbeda tentunya. Bagaimana iya harus menyelesaikan masalah yang ditinggalkan oleh sang pemilik tubuh asli? Masalah yang sama dengan alasan penyebab dirinya berada ditubuh gadis ini. Hahh dia rasa dia bisa beristirahat barang sejenak, tapi ternyata? Typo masih bertebaran, nanti kalau nggak mager bakal revisi! Hehe Best ranking: #1 in luka (20-12-21) #1 in lelah (19-12-21) #1 in cerpen (4-10-21) #1 in zoeya (1-10-21) #1in sadgirl (4-10-21 ~ 8-10-21) #1 in sadgurl (19-11-21) #2 in hati (05-01-22) #3 in sma (1-10-21) #3 in coolboy (18-10-21) #3 in keluarga (27-10-21)
EMPEROR EMPRESS (Ganti Judul) by Sakiran04
Sakiran04
  • WpView
    Reads 3,813,966
  • WpVote
    Votes 375,129
  • WpPart
    Parts 60
Lisa Tamara lulusan S1 universitas terbaik yang cantik dan cerdas di abad ke 21, ketika mengunjungi adiknya di rumah sakit tanpa terduga di perjalanan ia sudah tidak sadarkan diri. Saat membuka matanya dia berada di kehidupan aneh nan menyedihkan, dimana ia berpindah ke tubuh seorang Puteri Mahkota yang di juluki "puteri buruk rupa" dan tidak di inginkan oleh Putra Mahkota yang memiliki tempramental dingin dan tidak pernah tertarik kepada wanita, namun tatapan dingin dengan sorot tajam dan tampan mampu menggetarkan hati kaum wanita setiap kali melihatnya. "Siapa kau?" "Putri ini dulu mungkin mencintai Putra Mahkota karena hati, namun sekarang Putri ini akan mencintai Putra Mahkota hanya sebagai Putri" "Raja ini menunggu Janjimu" "......" Part 14~ Di PRIVATE(khusus pengikut) Update Chapter 14=10/12/2018 Holaaaa Balik lagi dengan cerita baru.. yuhuuuuu. setelah kemarin MY LOVE BRANDAL BOY . Mari kita sejenak menuju kekerajaan China Kuno.. di Jamin seruuu. BUKAN NOVEL TERJEMAHAN INI ASLI CERITA AUTHOR SENDIRI!!!!! JANGAN COPAS SEMBARANGAN! ALIAS PELAGIAT! *Yang ketahuan plagiat, matanya bintitan loh. Hahaha. Untuk itu sebelumnya Terima kasih. Bijaklah dalam membaca. Pertama Publish: 2, Juni 2018 Update 1 Minggu Sekali
Mendadak Jadi Ukhti by tmpegreng
tmpegreng
  • WpView
    Reads 1,561,122
  • WpVote
    Votes 218,883
  • WpPart
    Parts 59
Warning!! PART TIBA-TIBA KEACAK SENDIRI, JADI BUAT KETIDAKNYAMANANNYA SAYA MOHON MAAF SEBESAR-BESARNYA. Maudy Putri Salsabila salah satu santriwati di Pesantren Al-Hikmah, Jateng. Cewe berparas ayu dengan bulu mata lentiknya. Cewe dengan almamater hijabnya namun pecicilan anaknya. Cewe berlesung pipi yang gemar berkhayal di luar nalar. Berkhayal? Wajar, namun ... Khayalannya Maudy sudah tak bisa dianggap wajar! Transmigrasi jiwa? Bahkan di usianya yang sudah memasuki kriteria standar dewasa di Indonesia, dirinya masih kerap kali berkhayal akan hal 'itu' pasti ada. Otak udang, mana ada hal seperti itu di dunia ini! Namun, sampai pada akhirnya dia yang merasa sudah tewas karena jatuh dari genteng sehabis membenarkan genteng yang bocor, malah membuka matanya kembali di rumah sakit dengan wanita paruh baya yang sedang menangis di sampingnya, yang ia yakini bukan salah-satu sanak saudaranya. Dan inilah takdirnya, Maudy Putri Salsabila terbangun kembali dan masuk ke dalam diri Maudy Willona Barganta, cewe angkuh dengan julukan presidennya tukang bully. Cewe antagonis yang selalu mencari masalah dengan orang-orang di sekitarnya. Dan terakhir, dia adalah sosok cewe rapuh yang selalu merasa kurang kasih sayang dari kedua orang tuanya semenjak 'dia' datang. ... "Lah si mak Lampir dapet hidayah itu!" "Marhaban tiba marhaban tiba, tiba-tiba hijaban tiba-tiba hijaban." "Lo tambah manis sama anggun kalo hijaban, tapi kalo sifat lo gak berubah ya sama aja, sampah!" "Wanita sholehah mah diem aja dikatain, ntar juga dapet hikmahnya sendiri. Biasa orang sirik, mau ngelangkah ke surga aja dikatain mulu." Peringkat 2 in cowo--20 Agustus 2021 1 in cowo--1 September 2021 2 in asing--20 Agustus 2021 2 in badboy--20 Agustus 2021 5 in peka--23 Agustus 2021 4 in peka--24 Agustus 2021 1 in peka--1 September 2021 1 in sekolah--2 September 2021 Note: INI HANYA FIKSI INGAT YA! Adanya transmigrasi jiwa itu wallahu'alam. 5 Agustus 2021 Fee
I'm Not Clarissa  by jellymelly_07
jellymelly_07
  • WpView
    Reads 6,922,789
  • WpVote
    Votes 693,014
  • WpPart
    Parts 47
Ini akan menceritakan tentang seorang gadis yang sedikit tomboy bertransmigrasi ke dalam raga seorang gadis feminim dan dikenal sebagai seorang pembully oleh teman-temannya. Enggak pinter bikin deskripsi kayak gini:( Saya malas revisi ya gaess ya WARNING!! isinya bahasa kasar semua ygy. Kasar yang kasar kasar banget. Pokoknya kasar banget. KBL KBL KBL KASAR BAANGGEETTT LLOOCCHHH😭🙏
Peran by VenusEsoka
VenusEsoka
  • WpView
    Reads 1,920,348
  • WpVote
    Votes 204,380
  • WpPart
    Parts 61
Gadis biasa dengan segala kehidupan datarnya. Yang tiba - tiba masuk dan menjadi pemeran figuran tanpa peran yang berarti di sebuah novel. Dia juga malas jika harus merubah alur, apa untungnya? Dia hanya figuran yang bahkan namanya saja tak pernah muncul. Akankah kehidupannya semakin membosankan atau justru sebaliknya? Dia jadi bertanya - tanya, apakah dia benar - benar bertransmigrasi? atau ingatan kehidupan masa lalunya itu hanya sekedar mimpi belaka. Dia dibuat gila jika terus memikirkannya. __________ 5 July '21 2 Feb '23 Rank : #1 Malvin 20/7/2021 #1 Schooll 20/7/2021 #1 Psikologi 28/8/2021 #2 School 29/8/2021 #1 Peran 5/9/2021 #1 Tokohutama 22/9/2021 #2 Klasik 4/12/2021 #1 Cool 3/1/2022 #2 2021 31/8/2022 #1 2021 5/9/2022 #3 Fantasy 11/12/22 #2 Introvert 31/12/22 #1 Npc 25/1/23 #2 Pendiam 25/1/23
Helena Transmigration by T_Aull
T_Aull
  • WpView
    Reads 11,281,313
  • WpVote
    Votes 1,547,814
  • WpPart
    Parts 81
Helena Gain Xera, seorang gadis tomboy nan gila yang merupakan wakil ketua dari sebuah geng motor yang sangat terkenal. Dark Spider. Hidupnya masih berjalan dengan baik sebelum sebuah kecelakaan yang disengaja merebut nyawanya. Ketika Helena berpikir semuanya telah berakhir, ia justru terbangun ditubuh seorang gadis Cupu nan udik yang sangat dibenci keluarganya. Banyak misi yang harus Helena lakukan mulai dari membalas semua dendam sang pemilik tubuh juga menguak pelaku kematiannya ditubuh sebelumnya. Tapi ternyata itu tidak sesederhana yang dipikirkannya, tubuh ini ternyata memiliki lebih banyak masalah dalam hidupnya. Serta rahasia rahasia yang bahkan sipemilik tubuh sendiri tidak tau akan rahasia itu. Cover by : Pinterest
Gue Jadi Selir Agung? (Tamat) by kuyygurls_s
kuyygurls_s
  • WpView
    Reads 2,281,808
  • WpVote
    Votes 242,507
  • WpPart
    Parts 46
[Bukan Novel Terjemahan] [Jangan lupa Vote setiap chapter ya prenn] Edlyn Arawinda Belen namanya siswi biasa kelas 3 SMA yang melakukan perjalanan time travel saat ia tak sengaja tertidur dimeja belajarnya bukan untuk belajar tapi ia sehabis membaca novel yang berjudul "The Untouchable" selama ia membaca novel itu sumpah serapah ia berikan kepada si selir agung yang selalu menggangu ratu protagonis tokoh kesukaannya, saat sang selir agung ingin mencelakai ratu kesayangan raja sayangnya rencananya sudah ketahuan oleh sang raja, raja pun marah dan menghukum mati selir agung dihadapan banyak orang. Edlyn yang sadar ia telah masuk kedalam novel yang ia baca sebelum tertidur pun terkejut apalagi ia masuk kedalam tubuh selir agung yang mana diakhir cerita ia akan dihukum mati oleh raja. "Gue jadi selir agung??anjirr apa ini karma karena gue ngata ngatain selir Agung tuh terus. Wadoh mampus ga mungkin kan gue mati dikehidupan sebelumnya dan disini juga gue bakal mati, eh tapi bukannya gue sebelum kesini tidur aja apa roh gue lagi jalan jalan yah?" "Ck, baiklah Edlyn sekarang elo yang nempatin ni tubuh jadi lebih baik kita ubah nasib antagonis ini yang berakhir bahagia bukan berakhir dengan kematian, toh cogan diluar sana kan banyak bukan raja tu dong"tekadnya. •Ini cerita pertama saya tentang Timetravel jadi mohon dimaklumi jika ada kesalahan kata. Cerita ini juga tidak ada kaitannya dengan sejarah dulu. •CERITA INI MURNI PIKIRAN SAYA SENDIRI,TIDAK ADA UNSUR PLAGIAT. Rank: #1 Barbar (22/06/2021) #1 Kuno (27/05/2021) #1 Ngakak (09/06/2021) #1 Kekaisaran (02/06/2021) #1 Perjalananwaktu (13/06/2021) #1 Ratu (26/06/2021) #1 Kaisar (27/06/2021) #1 Selir (06/07/2021) #1 Raja (30/07/2021) #1 Completed (01/08/2021) #1 Fiksisejarah (08/08/2021) #1 Protagonis (23/09/2022) #1 Antagonis (10/12/2022) #2 Balasdendam (19/12/2021) #3 Dunianovel (03/07/2021) #3 Novel (18/07/2021) #3 Timetravel (10/08/2021) #4 Kerajaan (17/06/2021) #5 Permaisuri (27/06/2021)