Mommy
3 stories
[1] Devilish Choice [END] by Theshittykeen
Theshittykeen
  • WpView
    Reads 10,941,725
  • WpVote
    Votes 688,715
  • WpPart
    Parts 51
Diselingkuhi oleh calon tunangannya, Agatha Mackenzie bukannya membalas selingkuh dengan orang lain juga. Agatha justru melakukan one night stand dengan Ayah dari calon tunangannya sendiri. Sialnya lagi Agatha justru hamil, hamil anak dari orang yang seharusnya menjadi Ayah mertuanya.
 BAD CINDERELLA (Seri Kedua) by Qaysmaa
Qaysmaa
  • WpView
    Reads 1,425,424
  • WpVote
    Votes 38,203
  • WpPart
    Parts 9
Seri kedua BAD CINDERELLA. FIKSI REMAJA - ROMANCE COMEDY Cindy didatangi tim khusus yang dibentuk oleh kementerian pendidikan untuk menjalani misi mengungkap kasus yang terjadi di sebuah sekolah swasta elit bertaraf Internasional di Jakarta. Cindy kira, ini hanya kasus-kasus yang biasa ia tangani. Namun ternyata ada banyak hal yang menarik perhatian Cindy di sekolah ini. Start, 1 Oktober 2022
SIX PRINCE || Alexa Rawnie [COMPLETE] by yunalisa2310
yunalisa2310
  • WpView
    Reads 323,489
  • WpVote
    Votes 21,336
  • WpPart
    Parts 60
[Romance-(minor)Fantasy] Takdir kini membawa seorang pelayan pada nasib yang tidak pernah dibayangkan sebelumnya. Apa jadinya bila satu orang gadis, di cintai oleh 6 orang pria sekaligus. Pasti akan sangat memusingkan, belum lagi ada seseorang juga yang sama halnya mencintai gadis itu. Akankah gadis itu memilih salah satu dari mereka ataukah semuanya? Belum lagi rahasia dan masalah yang terus saja menerjang semuanya, membuat situasi semakin runyam karenanya. Cinta itu bagaikan rantai yang digembok ujungnya, kau takkan bisa lepas darinya terkecuali kau menemukan kunci dari gembok tersebut -Alexa Rawnie.