MasterTitipan
- Reads 4,168
- Votes 303
- Parts 6
Ini adalah cerita gay laki dan laki. Konsep penceritaannya interaktif. Alur cerita akan mengikuti hasil voting pembaca. Cerita diawali dengan Rama didatangi pujaan hatinya, Saga yang tiba-tiba numpang menginap (bahkan pindah) ke kosan Rama. Petualangan Rama ke depannya, dengan sang kekasih hati tinggal satu kamar kosan dengannya, akan berada di tangan pembaca.