Fiksi
2 stories
ENIGMA : Hidden Flower by Diviyayaya_
Diviyayaya_
  • WpView
    Reads 795,336
  • WpVote
    Votes 96,758
  • WpPart
    Parts 55
[JUDUL AWAL ENIGMA : LAST FLOWER & INI DIPUBLISH ULANG, YANG LAMA DIBANNED WATTPAD] ❝Sehat ataupun sakit, utuh ataupun tidak, normal ataupun cacat ... aku ini tetap putra kalian 'kan, Ayah, Bunda? Aku masih layak 'kan untuk pulang ke rumah?❞ 🌸🌸🌸 Terseret dalam tragedi pembantaian Madava Fanegar ---psikopat legendaris Indonesia---membuat Zayyan Tahta Valerian terjebak dalam kubangan beracun setelah memori lelaki itu mengalami kerusakan. Tumbuh di keluarga orang lain, dipakaikan identitas asing dan hidup dengan nama 'Xabiru Cakrawangsa' adalah titik awal dari segala prahara mengerikan dalam hidupnya terjadi. Di tengah perjalanan Xabiru menemukan jati dirinya yang sesungguhnya, tiba-tiba kabar besar muncul mengguncang masyarakat. 12 tahun berlalu ... keturunan Madava Fanegar itu kembali, mengibarkan bendera peperangan kepada dia sang pemeran utama yang disembunyikan. 🌸🌸🌸 WARNING ⚠️ Dark psikologis, mental illness, hard word, gore scene, blood, violence & traumatic issues. VALERIAN'S SERIES -- 2
1. Semesta Dan Rumahnya [Completed] by Tuankopi__
Tuankopi__
  • WpView
    Reads 1,655,932
  • WpVote
    Votes 149,302
  • WpPart
    Parts 55
[SUDAH TERBIT, PART MASIH LENGKAP] Aku, kamu, dia bahkan semesta tidak akan pernah bisa mengatur hati semua orang bahkan cinta didalamnya. Maka alasan Haikala bertahan adalah untuk tidak menyalahkan siapapun, meski setelah ia memutuskan untuk menikahi kekasih sahabat terdekatnya, semuanya berubah. "Karamelia, dia cantik dan anggun. Kepribadiannya lembut, mata hazelnya teduh, rambutnya lurus-- tapi sering diikalin katanya biar nggak itu-itu aja modelnya. Kulitnya halus dan suaranya kaya kelapa muda dikasih es, ditambah susu terus ada nata decoconya. Nggak cuma adem, tapi nyegerin. Iya, dia istriku." Kebanggaan Haikala. Sebanyak apapun orang-orang mengatakan dia tidak setia, dia egois dan tidak tahu diri. Dia adalah Karamelia yang paling Haikala cinta sepanjang hidupnya. ⚠️ Marriage life, adult romance. @Tuankopi__ #1 in promise - 26 April 2022 #1 in angst - 29 April 2022 #1 in fiksipenggemar - 19 July 2022