Uprising Start
PREQUEL NEMESIS YANG BERFOKUS PADA TAHUN 2013, ARE YOU READY? UNTUK READER BARU, BACA NEMESIS DULU YAK Anara sang putri senja. Itulah julukan yang diberikan kepada dirinya akibat helaian rambut berwarna senja turunan gen dari kakeknya. Semua orang mengatakan bahwa ia adalah sosok tuan putri baik hati seperti di dongen...