faV
188 stories
Aphiemi ( EDITED) by gracetioso
gracetioso
  • WpView
    Reads 3,351,055
  • WpVote
    Votes 321,056
  • WpPart
    Parts 58
Hi, aku Silka Loekito, employee no 27 from start up company Mother& Me. Aku direkrut langsung oleh Mbak Mel, employee no 2. Aku juga single mom dengan satu anak, Max Putra Loekito. Hidupku sebagai budak eh karyawan korporat biasa-biasa saja. Hingga kemunculan Jason Handojo di M&M HQ (Ya, maklum anak startup, banyak singkatan di sana sini). Yang membuatku pusing bukan karena Jason Handojo ganteng. Namun karena ada masa lalu yang belum selesai di antara kita. *** "Aku enggak mau membesarkan Max dengan dendam, Jason. Sudah terlalu banyak kehilangan karena ini," ucapku pelan. "Orangtuaku kehilangan Ko Willy. Keluargamu kehilangan kamu." "And you lost me," sambung Jason datar. Aku berhenti sejenak. Suara tawa kecil lolos dari bibirku. "I never lost you. Kehilangan itu untuk benda atau seseorang pernah menjadi milikku. You were never mine." "You're once mine, Silka Handojo." "On paper, Jason. Di atas kertas." *** Keluar setiap Jumat (kalo sempet)
Gradasi Hati  by haymay_
haymay_
  • WpView
    Reads 1,976,214
  • WpVote
    Votes 91,198
  • WpPart
    Parts 44
Ayyara, perempuan yang dulunya hanya seorang budak korporat biasa, kini telah menjadi istri dari seorang Farras Saga Maharanu. Lelaki yang tak sengaja menolongnya dari runtuhan plafon gedung tempatnya bekerja. Pertemuannya itu menjadi awal mula hubungannya dengan Farras berjalan jauh hingga saat ini, ia dan Farras sudah mengarungi bahtera rumah tangga selama kurang lebih enam tahun. Farras dan Ayyara menjalani rumah tangga yang penuh keraguan. Kehadiran anak ditengah-tengah mereka mulai membawa perubahan, membuat hubungan mereka terlihat lebih harmonis. Namun, Ayyara masih penasaran mengapa Farras tiba-tiba melamarnya dan mengapa keluarganya dengan mudah memberi restu dan menerima Farras. HighestRank🥇 #1 in Rumahtangga 02/01/25 #1 in Marriagelife 06/01/25 #1 in Parenting 13/03/25 #2 in Fiksi Umum 07/01/25 #6 in Baper 31/12/24 #7 in Pernikahan 01/01/25 #27 in Romance 28/12/24
Silhouette [End]  by PinkCappuccino
PinkCappuccino
  • WpView
    Reads 24,242,987
  • WpVote
    Votes 1,203,657
  • WpPart
    Parts 25
(SUDAH TERBIT) TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA "Mau enggak mau, lo harus jadi pacar gue." "Pacar?" tanya Chrisa mengulang ucapan Alvero. "Iya. Pangkat lo naik. Lo bukan lagi mainan gue, lo pacar gue sekarang. Hari ini, 14 Februari, lo, resmi jadi pacar gue." *** Chrisa Valerie, gadis cupu yang dua tahun dibully oleh Alvero Atmaja terpaksa harus menjadi kekasihnya karena paksaan dari laki-laki egois itu. Entah apa maksud Alvero mengajaknya pacaran, sedangkan setiap hari ia tidak absen membully Chrisa. Alvero, dengan segala rahasia yang dimilikinya. *** Alvero Atmaja, punya dua teman setia Alex dan Ando. Triple A, semua mahasiswa dan mahasiswi menyebut mereka seperti itu. Seperti tokoh di dongeng ; tampan, pintar, kaya, dan sialnya bukan laki-laki baik. Ya, menurutku Alvero sama sekali tidak baik. Dia adalah segumpal partikel negatif yang suka sekali berbuat jahat. Aku? Budak Alvero. Si nerd, miskin, jelek, bodoh. Itu aku, Chrisa Valerie. ―Chrisa Valerie   ⚠️ Follow sebelum membaca! (Belum revisi. Mohon maaf jika bahasa, tulisan, dialog tag masih berantakan dan tidak sesuai dengan PUEBI)
DESIDERIUM (SELESAI) by aliumputih_
aliumputih_
  • WpView
    Reads 7,972,752
  • WpVote
    Votes 321,964
  • WpPart
    Parts 47
Gistara Prameswari mengira bahwa mencintai pria yang belum selesai dengan masa lalunya akan semudah seperti yang ia pikirkan. Namun, nyatanya tak sesimpel itu kala bayang-bayang masa lalu selalu datang menghantui pernikahan mereka. "Apa kamu nggak bisa cinta sama aku...sekali aja?" "Saya sudah pernah mengatakannya. Saya kira kamu mengerti." Selamanya...dua anak manusia itu hanya akan terjebak dalam pernikahan tanpa cinta. #1 Sadstory (28 Februari 2023) #1 Sedih (17 Mei 2023) #2 Cinta (15 Mei 2023)
Lovely Husband [END] by Satifanurfadlila
Satifanurfadlila
  • WpView
    Reads 2,272,982
  • WpVote
    Votes 176,491
  • WpPart
    Parts 27
"Mas kenapa nggak bilang aku cantik?" Daffa yang sedang mengeluarkan pakaian dari mesin cuci berhenti sejenak, melirik Aira dan bertanya, "kenapa emangnya?" "Kalau Mama bersin, Papa selalu nyahut 'bersin aja kamu tuh cantik, Ay.' Mas nggak mau kayak Papa juga. So sweet, lho." "Oh," respon Daffa lalu kembali pada kegiatan awalnya seperti tidak peduli. Rasanya Aira pengin teriak-teriak memaki Daffa yang hidupnya lempeng saja seperti tidak ada keinginan untuk menyenangkan istrinya. Normalnya suami orang itu memuji kecantikan istri, ini Daffa punya istri secantik Aira malah acuh, cenderung tidak peduli. Benar-benar Daffa ini menguji kesabaran Aira. Tapi, selang beberapa detik, Daffa kembali bersuara, "nggak bersin aja kamu tuh cantik, Ra." Rank 04 #Realita (07/07/2021) Rank 08 #Indonesiamembaca (17/07/2021) Rank 01 #Indonesia (04/08/2021) Rank 01 #Jodoh (28/09/2021)
LILY & ARKAN Love Story by shaanis
shaanis
  • WpView
    Reads 1,721,490
  • WpVote
    Votes 140,083
  • WpPart
    Parts 53
Lily & Arkan Love Story UNPERFECT A true relationship is two UN PERFECT people refusing to give up on each other. -- Zarkan Mahesh Hendradi, berada dalam masalah serius dan kali ini yang mampu membantunya untuk menyelesaikan masalah tersebut adalah Light Lily Rahardian, tunangan yang selama ini tak pernah dianggapnya lebih dari sekadar hiasan pendamping pesta. Light Lily Rahardian tahu pada detik dirinya terbangun dalam keadaan telanjang, bersama tunangan yang selama tiga tahun tidak menganggapnya lebih dari sekadar hiasan pesta atau pemulus rencana kerja sama, Lily tahu ada sesuatu yang tidak beres. Namun bisakah ia mengabaikan pesona seorang Arkan Hendradi? Terutama ketika pria itu melibatkannya dalam rencana masa depan yang begitu luar biasa? == [ Unperfect ] == [Zarkan Mahesh] x [Light Lily]
KHIANAT (End) by miyyamieee
miyyamieee
  • WpView
    Reads 402,420
  • WpVote
    Votes 28,405
  • WpPart
    Parts 51
tentang NAUMI Gadis penuh luka, hidupnya sepi dan hampa. saat fisik dan hati di tikam secara bersamaan, disitulah mulainya penderitaan. senja dan hujan, teman terbaik memulihkan luka. menjadi tempat ternyaman untuk berteriak kencang bahwa Aku baik-baik saja. dengan ketikan sang penulis, disini kisah ku di mulai. NAUMI AMAYA nama tanpa marga, hidup penuh luka, dan air mata. 👑 Rank 3 fiksi remaja 03 Desember 2022 • real pemikiran sendiri • hanya ada di wattpad, jika ada di tempat lain, berarti Plagiat. • follow akun penulis • hargai penulis dengan memvote • salam kenal dari author miyyamieee
Fazio's Secret Girl by lizukamyori
lizukamyori
  • WpView
    Reads 4,237,549
  • WpVote
    Votes 348,037
  • WpPart
    Parts 38
(Mature romance/contemporary romance/romance western) Genaya Madeleine, gadis 21 tahun yang berasal dari Inggris dan bekerja di New York. ia selalu dibayangi mimpi-mimpi kelam yang tak diingat. Ia gadis ceria dan polos, tapi hasutan Sisilia sepupunya tentang seks yang hebat dengan seorang pria membuatnya selalu berpikir untuk mencari pria yang tidak meninggalkannya setelah seks. Genaya bekerja di The Herbert, menjadi staff marketing. Mabuk dan mencium seorang pria asing yang baginya sangat menggoda, nyatanya menjadi kesalahan terbesar Genaya, karena pria itu Fazio Herbert, pemimpin The Herbert. Dan dipanggil 'Mommy' oleh putri tunggal Fazio. Fazio Herbert, pemimpin The Herbert. Penuh misteri, masa lalu yang tak banyak diketahui orang lain dan segala pesonanya yang sangat mematikan. Akan tetapi, kegelapan menyelimuti hidupnya karena wanita-wanita yang ia tiduri akan bernasib naas. Bertemu dengan gadis lugu dan ceria yang menjadi staff marketing baru di perusahaannya, nyatanya telah membangkitkan gairah Fazio. Gadis itu membawa segala gairah dalam dirinya memuncak, bersama dengan sesuatu yang seakan merobek paksa kesalahan dirinya di masa lalu. Ditambah putri tunggalnya memanggil Genaya dengan sebutan 'Mommy'. Gairah yang seakan menarik mereka untuk bersama. Bersama dalam hubungan terlarang, dan saat itulah kematian seakan mengintai Genaya yang menjadi kekasih rahasia Fazio. Siapakah Fazio yang sebenarnya? Original story by ©Lizuka Myori 15 Juli 2018 - kover by Missayamasaki
PREDESTINASI [DaMay Friend's Story] by atyampela
atyampela
  • WpView
    Reads 362,178
  • WpVote
    Votes 40,034
  • WpPart
    Parts 34
[Complete] Mapan, tampan, dan dermawan. Paket lengkap yang dimiliki oleh seorang Farrikho Abimanyu hingga membuatnya digilai banyak wanita. Sayang, semua itu ternyata tidak ada artinya di mata seorang perempuan bernama Arumi Saki. Perempuan yang telah membuatnya penasaran bahkan sejak kali pertama pertemuan mereka. Percaya atau tidak, sesuatu yang kita anggap 'kebetulan' pun nyatanya adalah skenario Tuhan. Lantas apa yang Tuhan rencanakan dibalik pertemuan Arumi Saki dan Farrikho Abimanyu? "Sangat mudah untuk jatuh cinta padanya, tapi sangat sulit untuk bisa mendapatkan hatinya." - Farrikho Abimanyu. "Sebelum mencintai saya, kamu harus lebih dulu mencintai-Nya." - Arumi Saki. Highest rank: #1 in lifestory on 22/05/2020 ================================ Genre: Spiritual, Romance Start: 15 March 2018 End: 08 December 2019 Cover created using AI tools, not for commercial
DIVERSITY [SUDAH TERBIT] by atyampela
atyampela
  • WpView
    Reads 349,148
  • WpVote
    Votes 24,237
  • WpPart
    Parts 17
[Tersedia di bookstore online] Seumur hidup Juna, baru pertama kalinya dia melihat cewek makan roti sama kertas-kertasnya, dan seumur hidup Diana, baru pertama kali dia bertemu cowok yang memgomentari cara duduknya. Sikap mereka saling bertolak belakang. Namun, seperti halnya magnet bukankah kubu yang saling bertolak itu justru malah menarik satu sama lain? "Itu cewek kelakuannya kok serampangan banget sih kayak anak laki aja" ─Arjuna Kaisar. "Itu cowok mulutnya bawel amat deh kayak perempuan aja" ─Diana Maharani. ============================ Genre: Romantic Comedy