Campus
41 stories
chemistry of love [TERBIT] by cosmicandteddy
chemistry of love [TERBIT]
cosmicandteddy
  • Reads 1,234,765
  • Votes 155,024
  • Parts 47
[TERBIT ULANG DI LAVELLE PUBLISHER | JUDUL SEBELUMNYA 'ASDOS'] ACT 1 - CHEMISTRY OF LOVE ❝Ketika mimpi buruk bukan lagi di waktu tidur, melainkan di laporan praktikum.❞ Namanya Mark Agraha Lych, anak Teknik Pertambangan 16 yang merangkap jadi asisten praktikum Kimia Dasar. Banyak yang bilang orangnya cakep kayak namanya, tapi sayang mulutnya berbanding terbalik sama kecakepannya. Jangan ngelakuin kesalahan dua kali sama dia, apalagi sama format laporan praktikum. Karena kalo beneran terjadi dia bisa ngamuk seruangan lab. © 2019 by cosmilklatte / cosmicandteddy | October 2019 - May 2020 ⚠️[DILARANG KERAS MENJIPLAK SEMUA ISI DI DALAM CERITA INI | PLAGIAT DILARANG MENDEKAT!!]⚠️
Sunshower ✔ by mitalyas
Sunshower ✔
mitalyas
  • Reads 3,807,005
  • Votes 304,291
  • Parts 45
Cowok yang diidam-idamkan wanita itu Erky. Ganteng, tinggi, super tajir, dan super friendly ke semua orang. Sayangnya, bahkan dengan fisik dan kepribadian yang hampir sempurna di mata orang, tetap saja diputusin pacarnya sewaktu ngelamar dengan alasan belum siap. Ketika Erky yang malu dan sakit hati memutuskan untuk langsung melamar gadis lain secara random dan walaupun gak random-random amat, apa jadinya kalau pilihannya jatuh pada juniornya di kampus yang dikenal super dingin ke cowok. -*- Sedingin-dinginnya cewek itu Alta. Bukan berarti gak peduli, cuma gak mau ambil pusing sama masalah yang gak penting buat dia, apalagi soal cowok dan pacaran. Sering kali disangka jomblo dari lahir karena gak pernah kelihatan tertarik pacaran. Di depan gedung rektorat, Alta yang sedang telat dan berusaha jalan cepat ke kelas, tiba-tiba dilamar oleh kakak tingkat yang bahkan dia gak pernah liat sebelumnya. -*- Completed original fiction. [This is not a fanfiction]
Selepas Hujan by Miyamiyus
Selepas Hujan
Miyamiyus
  • Reads 470,997
  • Votes 35,363
  • Parts 38
3 hal yang disukai Laila: Satu: Bau rumput sehabis dipotong Dua: Suara rinai hujan dari atap genting Terakhir Aroma tanah, selepas hujan turun.
Dunia kampus Naya [Tamat] by ariinn03
Dunia kampus Naya [Tamat]
ariinn03
  • Reads 64,924
  • Votes 3,818
  • Parts 37
Gimana rasanya naksir teman satu sircle pas kuliah?
Interested [TERBIT] by Humairaliska
Interested [TERBIT]
Humairaliska
  • Reads 66,311
  • Votes 3,924
  • Parts 35
[Sebagian Part Dihapus untuk Kepentingan penerbitan] Ini tentang Nadila, yang diselingkuhi padahal hubungan mereka baik-baik saja. Ini tentang Jayendra yang harus berpisah dengan pacarnya karena berbeda keyakinan. Keduanya bertemu saat menjadi relawan kampus untuk bencana alam. Ketika dua hati yang patah bertemu, bisakah menyatu membentuk hati yang baru? Start: 15 Januari 2024 Finish: 02 Maret 2024 #1 in campus life (31/03/2024) #1in universitas (24/05/2024)
Movember [TAMAT] by nanda_kimm
Movember [TAMAT]
nanda_kimm
  • Reads 2,521,031
  • Votes 225,546
  • Parts 48
Dibantu temannya, Juwi bertekad move on dan mencari pengganti setelah putus dari pacar sejak SMP-nya. Targetnya sebulan. Mulai dari berkenalan dengan kakak temannya, mencari diaplikasi dating, sampai salah satu temannya menyarankan Juwi mempertimbangkan tetangga depan rumahnya. Mas Hady. "Mas, mau enggak jadi pacar aku?" "Kamu ngomong apa barusan?" [WARNING] Diharapkan untuk tidak memakai masker ketika membaca cerita ini. Terima kasih. Start : 24 Juni 2022 End : 27 September 2022
ARSHAKA - The Prince Charming (TERSEDIA DI GRAMEDIA) by wgulla_
ARSHAKA - The Prince Charming (TERSEDIA DI GRAMEDIA)
wgulla_
  • Reads 6,383,137
  • Votes 689,064
  • Parts 39
Siapa sangka orang yang Yola tabrak dan maki-maki adalah asisten dosen yang mengajar di kelasnya! Semenjak itu hidup Yola digandrungi dengan berbagai macam masalah yang selalu berkaitan dengan pria tersebut. Belum lagi hidupnya sebagai penulis samaran di platfrom wattpad bikin hari-hari Yolanda semakin gila. Bukan karena sulit menulis tetapi... ceritanya dibaca oleh ARSHAKA! SIAL! High Ranking 2021 #7 in Acak #18 in Romantis dari 101K cerita #9 in Komedi dari 26.6 K cerita
Stuck With U by sasikirnaalmaira
Stuck With U
sasikirnaalmaira
  • Reads 1,537,760
  • Votes 99,550
  • Parts 43
Kebanyakan kriteria ideal para lelaki ketika mencari pasangan itu rata-rata pasti pada nyari yang; 1.Cantik 2. Langsing 3. Pintar 4. Putih 5. Lemah lembut Tapi sepertinya semua hal itu tidak didapatkan oleh Arganta Kanu Wibisana. Arga dengan sifat pemalu yang ia tutupi dengan sikap cueknya, harus bersabar dalam menerima perjodohan dengan seorang mahasiswa semester 5 yang hobi makan serta tidak bisa diam. Cerita mainstream tentang perjodohan, semoga suka!
SARIN ✔ by ciyonn
SARIN ✔
ciyonn
  • Reads 307,670
  • Votes 24,262
  • Parts 51
[ Cerita 2 ] ❝ Sekarang Samudra percaya, happy ending itu benar adanya ❞ sequel dari my tengil husband. start : 21/ 08/2020 end : 21/02/2021
My Husband is My Cold Cousin by aristav
My Husband is My Cold Cousin
aristav
  • Reads 2,547,645
  • Votes 5,533
  • Parts 3
Valencia pindah ke luar kota untuk kuliah. Ia memutuskan untuk tinggal di indekos milik tantenya. Namun, karena satu insiden, bukannya menjalani masa perkuliahannya dengan tenang, Valencia malah harus menikah dengan Vinno--sepupu jauhnya, si laki-laki dingin yang super cuek. Lalu, bagaimana hari-hari Valencia ketika harus menjalani biduk rumah tangga dengan Vinno? Dengan usia yang terbentang jauh dan pemikiran yang sangat kontraks? Sudah tersedia di toko buku ^^ Tersedia juga di google playstore -Valenca Larasati-